Anda di halaman 1dari 84

BAB III.

KURIKULUM DAN SILABUS

KURIKULUM DAN SILABUS

A. KURIKULUM PENDIDIKAN SARJANA PSIKOLOGI 2006


FAKULTAS PSIKOLOGI UIN SULTAN SYARIF KASIM RIAU

A. Matakuliah Pengembangan Kepribadian (MPK)


NO. KODE M.K. NAMA BOBOT SEMESTER
URUT M.K. PRASYARAT MATAKULIAH SKS 1 2 3 4 5 6 7 8
1 UIN 1201 - Pancasila 2 x
2 UIN 1502 - Pendidikan Kewarganegaraan 2 x
3 UIN 1504 UIN 1103 Studi Al-Qur'an / Tafsir Ayat Psikologis 2 x
4 UIN 1605 UIN 1103 Studi Hadits / Hadits Psikologis 2 x
5 UIN 1206 UIN 1103 Aqidah 2 x
6 UIN 1407 UIN 1103 Akhlak Tasawuf 2 x
7 UIN 1308 UIN 1103 Fiqh (Ibadah / Muamalah) 3 x
8 UIN 1210 - Bahasa Indonesia 2 x
9 UIN 1811 - Bahasa Arab 2 x
10 UIN 1812 - Bahasa Inggris 2 x
11 UIN 1614 UIN 1103 Studi Islam Asia Tenggara 2 x
J u m l a h 23 6 4 3 2 6 2

B. Matakuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKK)


NO. KODE M.K. NAMA BOBOT SEMESTER
URUT M.K. PRASYARAT MATAKULIAH SKS 1 2 3 4 5 6 7 8
12 PSI 2101 - Filsafat Umum 2 x
13 PSI 2102 - Sosiologi 2 x
14 PSI 2103 - Antropologi 2 x
15 PSI 2104 - Antropobiologi 2 x
16 PSI 2305 PSI 2109 Metodologi Penelitian l 3 x
17 PSI 2406 PSI 2305 Metodologi Penelitian ll 3 x
18 PSI 2107 - Psikologi Umum l 3 x
19 PSI 2208 PSI 2107 Psikologi Umum ll 3 x
20 PSI 2109 - Statistik l 3 x
21 PSI 2210 PSI 2109 Statistik ll 3 x
22 PSI 2211 PSI 2101 Filsafat Ilmu dan Logika 2 x
23 PSI 2312 PSI 2211 Filsafat Manusia 2 x
24 PSI 2313 - Ilmu Alamiah Dasar 1 x
J u m l a h 31 14 8 6 3

C. Matakuliah Keahlian Berkarya (MKB)


NO. KODE M.K. NAMA BOBOT SEMESTER
URUT M.K. PRASYARAT MATAKULIAH SKS 1 2 3 4 5 6 7 8
25 PSI 3301 PSI 2208 Psikologi Sosial l 3 x
26 PSI 3402 PSI 3301 Psikologi Sosial ll 3 x
27 PSI 3303 PSI 2208 Psikologi Perkembangan l 3 x
28 PSI 3404 PSI 3303 Psikologi Perkembangan ll 3 x
29 PSI 3405 PSI 3303 Psikologi Pendidikan l 2 x
30 PSI 3506 PSI 3405 Psikologi Pendidikan ll 2 x
31 PSI 3607 PSI 3405 Psikologi Pendidikan lll 2 x
32 PSI 3308 PSI 2208 Psikodiagnostik l (Pengantar) 2 x
33 PSI 3409 PSI 3308 Psikodiagnostik ll (Met. Observ. & Wwcr.) 2 x
34 PSI 3510 PSI 3308 Psikodiagnostik III (Tes Inteligensi) 2 x
35 PSI 3511 PSI 3308 Psikodiagnostik IV (Tes Bakat & Minat) 2 x
36 PSI 3612 PSI 3308 Psikodiagnostik V (Batry & Inventory Test) 2 x
37 PSI 3613 PSI 3308 Psikodiagnostik VI (Tes Situasional) 2 x
38 PSI 3714 PSI 3308 Psikodiagnostik VII (Tes Proyektif) 3 x
39 PSI 3715 PSI 3308 Psikodiagnostik VIII (TAT & CAT) 2 x
40 PSI 3316 - Psikologi Faal I 2 x
41 PSI 3417 PSI 3316 Psikologi Faal ll 2 x
42 PSI 3518 PSI 2208 Psikologi Kognitif 2 x
43 PSI 3619 PSI 2210 Psikometri 2 x
44 PSI 3720 PSI 3619 Konstruksi Tes 2 x

C. Matakuliah Keahlian Berkarya (MKB)


NO. KODE M.K. NAMA BOBOT SEMESTER
URUT M.K. PRASYARAT MATAKULIAH SKS 1 2 3 4 5 6 7 8
45 PSI 3721 PSI 3626 Psikoterapi 2 x
46 PSI 3722 PSI 3619 Pengukuran dan Skala Psikologis 2 x
47 PSI 3423 PSI 2208 Psikologi Kepribadian l 2 x
48 PSI 3524 PSI 3423 Psikologi Kepribadian ll 2 x
49 PSI 3625 PSI 3423 Psikologi Kepribadian llI 2 x
50 PSI 3626 PSI 3524 Psikologi Abnormal dan Psikopatologi 3 x
51 PSI 3627 PSI 2210/2406 Psikologi Eksperimen 2 x
52 PSI 3628 PSI 3626 Kesehatan Mental 2 x
53 PSI 3229 PSI 2107 Psikologi Industri dan Organisasi l 2 x
54 PSI 3330 PSI 3229 Psikologi Industri dan Organisasi ll 2 x
55 PSI 3431 PSI 3229 Psikologi Industri dan Organisasi lll 2 x
56 PSI 3732 PSI 3626 Psikologi Klinis 2 x
57 PSI 3733 PSI 3626 Psikologi Konseling 2 x
58 PSI 3435 PSI 2208 Psikologi Agama l 2 x
59 PSI 3536 PSI 3435 Psikologi Agama ll 2 x
60 PSI 3637 PSI 3435 Psikologi Agama lll 2 x
J u m l a h 78 0 2 12 18 12 19 15

D. Matakuliah Perilaku Berkarya (MPB)


NO. KODE M.K. NAMA BOBOT SEMESTER
URUT M.K. PRASYARAT MATAKULIAH SKS 1 2 3 4 5 6 7 8
61 UIN 1816 - Kuliah Kerja Nyata / Praktek Kerja Lapangan 4 x
62 PSI 4701 - Kode Etik Psikologi 1 x
63 PSI 4802 PSI 2210, Skripsi 6 x
2406, 3627
J u m l a h 11 1 10

E. Matakuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)


NO. KODE M.K. NAMA BOBOT SEMESTER
URUT M.K. PRASYARAT MATAKULIAH SKS 1 2 3 4 5 6 7 8
64 PSD 5001 - Kesulitan Belajar 2
65 PSD 5002 PSI 3404 Identifikasi dan Perkembangan Kreatifitas 2
66 PSD 5003 PSI 3607 Bimbingan Karir di Sekolah 2
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

PAKET MATA KULIAH PER SEMESTER


PAKET MATA KULIAH SEMESTER I

NO NAMA MATAKULIAH KODE BOBOT


SKS
1. Pengantar Studi Agama Islam UIN 1103 2
2. Bahasa Arab I (Non-SKS) UIN 1811 0
3. Bahasa Inggris I (Non-SKS) UIN 1812 0
4. Filsafat Umum PSI 2101 2
5. Sosiologi PSI 2102 2
6. Antropologi PSI 2103 2
7. Antropobiologi PSI 2104 2
8. Psikologi Umum I PSI 2107 3
9 Statistik I PSI 2109 3
Total 16

PAKET MATA KULIAH SEMESTER II

NO NAMA MATAKULIAH KODE BOBOT


SKS
1. Pancasila UIN 1201 2
2. Aqidah UIN 1206 2
3. Bahasa Indonesia UIN 1210 2
4. Bahasa Arab (Non-SKS) UIN 1811 0
5. Bahasa Inggris (Non-SKS) UIN 1812 0
6. Psikologi Umum II PSI 2208 3
7. Statistik II PSI 2210 3
8. Filsafat Ilmu dan Logika PSI 2211 2
9. Psikologi Industri & Organisasi I 2
Total 16

PAKET MATA KULIAH SEMESTER III

NO NAMA MATAKULIAH KODE BOBOT


SKS
1. Psikologi Sosial I PSI 3301 3
2. Psikologi Perkembangan I PSI 3303 3
3. Metodologi Penelitian I PSI 2305 3
4. Psikologi Industri & Organisasi II PSI 3330 2
(Ergonomi)
5. Filsafat Manusia PSI 2312 2
6. Ilmu Alamiah Dasar PSI 2313 1
7. Fiqh (Ibadah & Muamalah) UIN 1308 3
8. Psikodiagnostik I (Pengantar) PSI 3308 2
9. Psikologi Faal I PSI 3316 2
10. Bahasa Inggris UIN 1812 0
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

11. Bahasa Arab UIN 1813 0


Total 21

PAKET MATA KULIAH SEMESTER IV

NO NAMA MATAKULIAH KODE BOBOT


SKS
1. Psikologi Sosial II PSI 3402 3
2. Psikologi Perkembangan II PSI 3404 3
3. Metodologi Penelitian II PSI 2406 3
4. Psikologi Faal II PSI 3417 2
5. Psikodiagnostik II (MOW) PSI 3409 2
6. Psikologi Pendidikan I PSI 3405 2
7. Akhlak Tassawuf UIN 1407 2
8. Psikologi Agama I PSI 3434 2
9. Psikologi Kepribadian I PSI 3423 2
10. Psikologi Industri & Organisasi PSI 3431 2
III (Psikologi Konsumen)
Total 23

PAKET MATA KULIAH SEMESTER V

NO NAMA MATAKULIAH KODE BOBOT


SKS
1. Pendidikan Kewarganegaraan UIN 1502 2
2. Studi Al-Qur’an/Tafsir Ayat Psi. UIN 1504 2
3. Sejarah Peradaban Islam UIN 1614 2
4. Psikologi Pendidikan II PSI 3506 2
5. Psikodiagnostik III PSI 3510 2
(Tes Inteligensi)
6. Psikodiagnostik IV (Tes Bakat) PSI 3511 2
7. Psikologi Kognitif PSI 3818 2
8. Psikologi Kepribadian II PSI 3524 2
9. Psikologi Agama II PSI 3535 2
Total 18

PAKET MATA KULIAH SEMESTER VI

NO NAMA MATAKULIAH KODE BOBOT


SKS
1. Studi Hadits / Hadits Psikologis UIN 1605 2
2. Sejarah Islam Asia Tenggara UIN 1614 2
3. Psikologi Pendidikan III PSI 3607 2
4. Psikologi Kepribadian III PSI 3525 2
5. Psikologi Agama III PSI 3636 2
6. Psikodiagnostik V PSI 3612 2
(Tes Inventori)
7. Psikodiagnostik VI PSI 3613 2
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

(Tes Situasional)
8. Psikologi Abnormal dan PSI 3626 3
Psikopatologi
9. Psikometri PSI 3619 2
10. Psikologi Eksperimen PSI 3627 2
11. Kesehatan Mental PSI 3628 2
Total 23

PAKET MATA KULIAH SEMESTER VII

NO NAMA MATAKULIAH KODE BOBOT


SKS
1. Islam dan Tamaddun Melayu UIN 1715 2
2. Psikodiagnostik VII PSI 3714 3
(Tes Proyektif)
3. Psikodiagnostik VIII (TAT/CAT) PSI 3715 2
4. Psikologi Klinis PSI 3732 2
5. Psikologi Konseling PSI 3733 2
6. Psikoterapi PSI 3721 2
7. Konstruksi Tes PSI 3720 2
8. Pengukuran & Skala Psikologis PSI 3722 2
9. Kode Etik Psikologi PSI 4701 1
Total 18
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

PAKET MATA KULIAH PILIHAN

NO NAMA MATAKULIAH KODE BOBOT


SKS
1. Kesulitan Belajar PSD 5001 2
2. Identifikasi dan Perkembangan PSD 5002 2
Kreatifitas
3. Bimbingan Karir di Sekolah PSD 5003 2
4. Psikologi Bermain PSP 5004 2
5. Komunikasi dan Perubahan PSS 5005 2
Tingkah Laku
6. Psikologi Perkembangan Remaja PSP 5006 2
7. Konseling Kejuruan PSI 5007 2
8. Penelitian Kualitatif PSU 5008 2
9. Psikologi Pendidikan Anak Luar PSD 5009 2
Biasa
10. Kognitif dan Belajar pada Anak PSU 5010 2
11. Perkembangan Agama Anak dan PSA 5011 2
Remaja
12. Psikologi Terapan PIO PSI 5012 2
13. Psikodinamika Keluarga PSK 5013 2
14. Teori Perkembangan Kepercayaan PSA 5014 2
15. Asesmen Psikologi PSI 5015 2
16. Psikologi Perilaku Seksual PSK 5016 2
17. Psikologi Pendidikan Masyarakat PSD 5017 2
18. Psikologi Konversi Agama PSA 5018 2
19. Psikologi Transenden PSA 5019 2
20. Psikologi Belajar PSU 5020 2
21. Pelatihan PSI 5021 2
Total 42
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

SKEMA DISTRIBUSI MATAKULIAH FAKULTAS PSIKOLOGI

SMT 1 SMT 2 SMT 3 SMT 4 SMT 5 SMT 6 SMT 7 SMT 8


Komunikasi & Psikologi Belajar
Perubahan T.L.

Studi Qur'an / Tafsir Akhlak / Tasawuf


Fiqh (Ibadah/ Ayat Psikologis Ident. & Perkemb.
Aqidah Muamalah) Studi Hadits / Hadits Kognitif & Belajar Penelitian Kualitatif Kreatifitas
Psikologis pada Anak

Psi. Umum I Psi. Umum II Psikologi Psikologi Studi Islam Asia Konstruksi Tes Psi. Pendidikan
Psikologi Lingkungan
Perkembangan I Perkembangan II Tenggara Masyarakat

Penyusunan Skala
Bahasa Inggris Bahasa Inggris Psikologi Sosial I Psikologi Sosial II Psikologi Kognitif Psikometri Psikologis Psikologi Lintas
Budaya

Bahasa Arab Bahasa Arab Psikodiagnostik I Psikodiagnostik II Psikodiagnostik III Psikodiagnotik V Psikodiagnostik VII
Psi. Transenden

Statistik I Statistik II Metodologi Penelitian Metodologi Penelitian Psi. Perkembangan Psikodiagnostik VIII
Psikologi Eksperimen
I II Remaja KKN

Bimbg. Karir di
Antropologi Psikologi Industri & Psikologi Industri & Psikologi Pendidikan Psikologi Pendidikan Psikologi Pendidikan Sekolah
Organisasi II I II III
SKRIPSI
Organisasi I

Antropobiologi Psikologi Klinis


Pancasila Psikologi Industri & Pendidikan Psi. Abnormal & Psikologi Perilaku
Konseling Kejuruan
Organisasi II Kewarganegaraan Psikopatologi Seksual
Filsafat Umum Psikoterapi
Filsafat Ilmu &
Logika Filsafat Manusia Psikologi Kepribadian Psikodiagnostik IV Psikodiagnostik VI Asesmen Psikologi
Sosiologi I Psikologi Konseling

Kesulitan Belajar Psikologi Faal I Psikologi Kepribadian Psikologi Kepribadian Psikologi Konversi
Ilmu Alamiah Dasar
Psikologi Faal II II III Kode Etik Psikologi Agama

Bahasa Indonesia
Psikologi Bermain Psikodinamika Kesehatan Mental Perkemb. Agama pd.
Keluarga Anak & Remaja

Pikologi Agama I Psikologi Agama II Psikologi Agama III


Psikologi Terapan Teori Perkembg.
PIO Kepercayaan
Psi. Pendidikan Anak
Pelatihan
Luar Biasa
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

KURIKULUM 2009/2010
FAKULTAS PSIKOLOGI UIN SULTAN SYARIF KASIM RIAU
HASIL REVIEW APLIKASI KURIKULUM

A. Mata Kuliah Wajib UIN


NO. KODE NAMA BOBOT SEMESTER
URUT M.K. MATAKULIAH SKS 1 2 3 4 5 6 7 8
1 UIN 1201 Pancasila 2 X
2 UIN 1502 Pendidikan Kewarganegaraan 2 X
3 UIN 1504 Studi Al-Qur'an / Tafsir Ayat Psikologis 2 X
4 UIN 1605 Studi Hadits / Hadits Psikologis 2 X
5 UIN 1206 Aqidah 2 X
6 UIN 1407 Akhlak Tasawuf 2 X
7 UIN 1308 Fiqh 2 X
8 UIN 1210 Bahasa Indonesia 2 X
9 UIN 1811 Bahasa Arab 2 X
10 UIN 1812 Bahasa Inggris 2 X
11 UIN 1614 Studi Islam Asia Tenggara 2 X
J u m l a h 22

B. Mata Kuliah Wajib Psikologi


NO. KODE NAMA BOBOT SEMESTER
URUT M.K. MATAKULIAH SKS 1 2 3 4 5 6 7 8
12 Sosiologi 2 X
13 Filsafat Manusia 2 X
14 Psikologi Umum I 3 X
15 Statistik 3 X
16 Psikologi Umum II 3 X
17 Psikologi Faal 3 X
18 Psikologi Kognitif 2 X
19 Pengantar Psikologi Industri & Organisasi 3 X
20 Psikologi Kepribadian I 3 X
21 Tamaddun Melayu 2 X
22 Psikologi Kepribadian II 3 X
23 Psikologi Perkembangan I 3 X
24 Pengantar Psikodiagnostik 3 X
25 Metodologi Penelitian Kuantitatif 3 X
26 Psikologi Sosial I 3 X
27 Psikologi Konsumen 3 X
28 Psikologi Perkembangan II 3 X
29 Psikologi Sosial II 3 X
30 Psikologi Pendidikan I 3 X
31 Psikologi Agama 1 3 X
32 Psikologi Abnormal & Psikopatologi 3 X
33 Metode Observasi 3 X
34 Metode Wawancara 3 X
35 Psikometri 3 X
NO. KODE NAMA BOBOT SEMESTER
URUT M.K. MATAKULIAH SKS 1 2 3 4 5 6 7 8
36 Psikologi Pendidikan II 3 X
37 Psikologi Agama II 3 X
38 Psikologi Klinis 3 X
39 Metodologi Penelitian Kualitatif 3 X
40 Psikologi Eksperimen 3 X
41 Tes Inventori 2 X
42 Tes Intelegensi 2 X
43 Kesehatan Mental 2 X
44 Psikologi Konseling 3 X
45 Teknik Penyusunan Skripsi 1 X
46 Konstruksi Alat Ukur 3 X
47 Tes Minat & Bakat 2 X
48 Psikologi Lintas Budaya 2 X
49 Kode Etik Psikologi 2 X
50 KKN 4 X
51 Skripsi 6 X
J u m l a h 112

C. Mata Kuliah Pilihan Psikologi (10 SKS)


NO. KODE NAMA BOBOT SEMESTER
URUT M.K. MATAKULIAH SKS 1 2 3 4 5 6 7 8
52 Diagnosis Kesulitan Belajar 2 X
53 Identifikasi & Perkembangan Kreatifitas 2 X
54 Bimbingan Karir di Sekolah 2 X
55 Psikologi Pendidikan Anak Berkebutuhan Khusus 2 X
56 Psikologi Belajar 2 X
57 Analisis Pekerjaan 2 X
58 Psikologi Manajemen 2 X
59 Psikologi Kepemimpinan 2 X
60 Psikologi Kewirausahaan dan Inovasi 2 X
61 Kesehatan dan Keselamatan Kerja 2 X
62 Perubahan dan Pengembangan Organisasi 2 X
63 Psikologi Perilaku Seksual 2 X
64 Psikologi Kesehatan 2 X
65 Psikologi Keluarga 2 X
66 Gangguan Tingkah Laku pada Anak 2 X
67 Psikologi Positif 2 X
68 Pelatihan 2 X
69 Psikologi Emosi 2 X
70 Publikasi Psikologi 2 X
71 Psikologi Perkembangan Anak Usia Dini 2 X
72 Psikologi Perkembangan Remaja 2 X
73 Psikologi Lanjut Usia 2 X
74 Psikologi Perempuan 2 X
NO. KODE NAMA BOBOT SEMESTER
URUT M.K. MATAKULIAH SKS 1 2 3 4 5 6 7 8
75 Deteksi Dini Gangguan Perkembangan 2 X
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

B. SILABUS
B. SILABUS MATAKULIAH FAKULTAS PSIKOLOGI UIN SUSKA RIAU TAHUN
AKADEMIK 2006- 2007
Nomor Urut Matakuliah : 1
Kode Matakuliah : UIN 1201
Nama Matakuliah : Pancasila
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah :Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian
Matakuliah Prasyarat :-
Prasyarat untuk Matakuliah: -
Diberikan pada Semester : 5

Kompetensi Umum Matakuliah


1. Menciptakan mahasiswa yang pancasilais.
2. Menjadikan warga masyarakat yang baik dan mampu menjaga persatuan dan integritas bangsa.
3. Agar mahasiswa mampu mengidentifikasi pelaksanaan kehidupan kenegaraan.
4. Mengembangkan kultur demokrasi.
5. Mampu membentuk mahasiswa menjadi good and responsible citizen.

Materi Matakuliah
1. Pancasila sebagai pandangan hidup
2. Pancasila sebagai dasar negara.
3. Pancasila sebagai falsafah negara.
4. Nilai – nilai filosofis Pancasila.
5. Nilai – nilai filosofis Pancasila dan kaitannya dengan kebijakan negara.
6. Pancasila sebagai ideology bangsa.
7. Demokrasi Pancasila.
8. Parameter demokrasi.
9. Leadership principle dalam Pancasila.
10. Menumbuhkan tanggung jawab berbangsa dan bernegara ( refleksi terhadap pemikir-pemikir
demokratis, Amin Rais, Nurcholis Madjid, Kwik Kian Gie, Habibie ).
10. Pemerintahan yang Konstitusional.
11. Pemerintahan yang good governance
12. Pengungsi dan hak – haknya.
13. Rancangan undang–undang pornografi dan pornoaksi dan kaitannya realisasi nilai-nilai Pancasila.
14. Masyarakat madani dalam Pancasila.

Buku Rujukan
1. Subandi Al Marsudi. Pancasila dan UUD 45 dalam Paradigma Reformasi.
2. Darmodiharjo Darji. Nilai – nilai Pancasila dalam Sistem Hukum Indonesia.
3. Soerjanto Koesno Wardoyo. Falsafah Pancasila.
4. Mubyarto. Pancasila Sebagai Ideologi.
5. Muhammad Hatta dkk. Uraian Pancasila.
6. Miriam Budiarjo. Dasar – dasar Ilmu Politik.
7. Inu Kencana. Ilmu Pemerintahan.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 2


Kode Matakuliah : UIN 1502
Nama Matakuliah : Pendidikan Kewarganegaraan
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian
Matakuliah Prasyarat :-
Prasyarat untuk Matakuliah: -
Diberikan pada Semester : 5

Kompetensi Umum Matakuliah


1. Membentuk kecakapan partisipatif yang bermutu dan bertanggung jawab dalam kehidupan politik dan
masyarakat di tingkat local,regional maupun internasional.
2. Menjadikan warga masyarakat yang baik dan mampu menjaga persatuan dan integritas bangsa.
3. Menghasilkan mahasiswa yang berpikir kritis dan bertindak demokratis.
4. Mengembangkan kultur demokrasi.
5. Mampu membentuk mahasiswa menjadi warganegara yang baik dan bertanggung jawab.

Materi Matakuliah
1. Identitas nasional
2. Negara dan kewarganegaraan
3. Konstitusi
4. Pengertian dan hakikat demokrasi
5. Unsur-unsur penegak demokrasi
6. Parameter demokrasi
7. Otonomi daerah
8. Pengertian dan urgensi good governance
9. Prinsip-prinsip good governance
10. Hak azazi manusia
11. Pengertian dan urgensi masyarakat madani
12. Karakteristik dan pilar penegak masyarakat madani

Buku Rujukan
1. Alfian. 1978. Pemikiran dan Perubahan Politik Indonesia. Jakarta: PT Gramedia
2. Barth Fredric. T.Th. Kelompok Etnik dan Batasannya. Jakarta: UIP
3. Kuntowijoyo. 1990. Identitas Politik Umat Islam. Bandung: Penerbit Mizan.
4. Ubaidillah dkk. 2003. Demokrasi, Hak Azazi Manusia, dan Masyarakat Madani. Jakarta: ICCE UIN
Jakarta.
5. Parsudi Suparlan. 1999. Hubungan antar Suku Bangsa. Jakarta: UIN Jakarta.
6. Muhammad Hikam AS. 2000. Fiqh Kewarganegaraan. Jakarta: PB PMII.
7. M. Solly Lubis. 1982. Azaz-Azaz Hukum Tata Negara. Bandung: Pustaka.
8. Imam Aziz dkk. 1993. Agama, Demokrasi, dan Keadilan. Jakarta: Penerbit Gramedia.
9. Buku-buku penunjang lainnya.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 3


Kode Matakuliah : UIN 1103
Nama Matakuliah : Pengantar Studi Agama Islam
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian
Matakuliah Prasyarat :-
Prasyarat untuk Matakuliah: Ulumul Qur’an / Tafsir Ayat Psikologi, Ulumul Hadist / Hadits Psikologi, Aqidah, &
Fiqih ( Ibadah / Muamalah ).
Diberikan pada Semester : 1

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa dapat memahami nilai-nilai fundamental Islam yang universal dengan menekankan pendekatan
aspek epistemologisnya, sehingga dapat tertanamnya kecintaan mahasiswa pada Islam dan mampu menentukan
sikap hidup Islami.

Materi Matakuliah
1. Islam diantara agama-agama: Hakikat Islam, Karakteristik Islam, Pembeda Islam dari agama-agama lain.
2. Sumber-sumber Islam: Islam dan dinamika masyarakat.
3. Pendekatan-pendekatan studi Islam: Islam dalam tinjauan sejarah kebudayaan Islam.
4. Islam dalam tinjauan studi kalam, Islam dalam tinjauan hukum, Islam dalam tinjauan tasawuf,
Pembaharuan dalam Islam: Islam dan ilmu pengetahuan: Islam dan ilmu pengetahuan; Pengetahuan dan
nilai dalam islam, Pendekatan – pendekatan ilmu dalam Islam, Islamisasi ilmu pengetahuan.

Buku Rujukan
1. Dr. H. M.Atha Mudzhar. Pendekatan Studi Islam dalam Teori dan Praktek.
2. Dr. H. Abuddin Nata, M.A. Metodologi Studi Islam.
3. Drs. Atang Abd. Hakim, M.A dan Dr. Jaih Mubarak. Metodologi Studi Islam.
4. Dr. Abd Hamid Abu Sulaiman. Permasalahan Metodologi dalam Pemikiran Islam.
5. Dr. Muhammad Imarah. Karakteristik Metode Islam.
6. Harun Nasution. Islam ditinjau dari Berbagai Aspek.
7. Amin Abd. Studi Agama.
8. Ali, H.A. Mukti. Memahami Beberapa Aspek Ajaran Islam.
9. Prof. Dr. Johaya S. Praja. Filsafat Hukum Islam.
10. ----------------------. Filsafat dan Metodologi Ilmu dalam Islam.
11. Fazlurahman. Islam.
12. M. Arkoun. Islam Kemarin dan Hari Esok.
13. Pervez Hoodbhoy. Islam dan Sain.
14. M. Syahrur. Dialektika Kosmos dan Manusia.
15. Dr. Imaduddin Khalil. Pengantar Islamisasi Ilmu Pengetahuan dan Sejarah.
16. Moeflich, ( Ed ). Gagasan dan Perdebatan Islamisasi Ilmu Pengetahuan.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 4


Kode Matakuliah : UIN 1504
Nama Matakuliah : Studi Al-Qur’an / Tafsir Ayat Psikologis
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian
Matakuliah Prasyarat : Pengantar Studi Islam
Prasyarat untuk Matakuliah: -
Diberikan pada Semester : 4

Kompetensi Umum Matakuliah


BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Agar mahasiswa mengetahui dan memahami ilmu – ilmu Al-Qur’an yang mencakup berbagai pokok
pembahasan yang diperlukan sebagai salah satu ayat untuk memahami makna dan kandungan ayat – ayat Al-
Qur’an.
Materi Matakuliah
1. Ulumul Qur’an dan perkembangannya.
2. Sejarah turun dan penulisan Al-Qur’an.
3. Asbab al-Nuzul, Munasabah Al-Qur’an, Al-Makkiy dan Al Madaniy, Al-Muhkan dan Al-Mutasyabih.
4. Qiraat Al-Qur’an.
5. I’jaz Al-Qur’an.
6. Pengertian Tafsir, Ta’wil dan Terjemah, persamaan dan perbedaan, serta hubungan antara ketiga hal
tersebut.
7. Macam-macam Tafsir, Corak-Corak Tafsir.

Buku Rujukan:
1. Shubhiy Sahlih. 1977. Mahabits fiy ulum Al-Qur’an. Beirut: Dar al-‘Ilm li al –Malayin.
2. Manna’khalil Qaththan. 1973. Mahabits fiy ulum Al-Qur’an. Riyadl: Mansyurat Al’asral Hadits.
3. Al-Syuthiy. Al-Itqan fiy ulum Al-Qur’an. Mesir: Isa al-babi al-halabi.
4. Al-Zarqaniy. Manabi al- Irfan fiy ulum al-Qur’An. Mesir: Isa al-babi al-halabi.
5. Al-Zahabiy. Al-Tafsir wa al-Mufassirun. Mesir: Mathba’at al-Sa’adah.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 5


Kode Matakuliah : UIN 1605
Nama Matakuliah : Ulumul Hadits / Hadits Psikologi
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian
Matakuliah Prasyarat : Pengantar Studi Agama Islam
Prasyarat untuk Matakuliah: -
Diberikan pada Semester : 5

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mengetahui dan memahami dengan baik arti penting ilmu hadits sebagai suatu pengetahuan
untuk mempelajari hal-hal yang berkaitan dengan hadits nabi sebagai sumber ajaran agama serta mengenal
hadits-hadits nabi tentang hal-hal yang berkaitan dengan aspek-aspek psikologis manusia.
Materi Matakuliah
1. Pendahuluan yang merupakan pengantar tentang Hadits Nabi sebagai sumber ajaran agama yang meliputi:
a. Pengertian Hadits,Sunnah,Khabar dan Atsar secara bahasa dan istilah.
b. Dalil – dalil kehujjahan Hadits.
c. Fungsi Hadits terhadap Al-Qur’an.
2. Sejarah perkembangan Hadits yang berisi tentang:
a. Hadits pada masa rasullah.
b. Hadits pada masa sahabat dan Tabi’in
c. Hadits pada masa kodifikasi ( pembukuan ) sampai sekarang.
3. Pengenalan tentang Ulumul Hadits sebagai sebuah disiplin ilmu yang membahas tentang:
a. Esensi ilmu ini.
b. Sejarah perkembangannya.
c. Cabang – cabangnya.
4. Pembagian Hadits menurut Muhadditsun ( ahli Hadits ) yang meliputi:
a. Dari segi kuantitas ( jumlah perawinya ).
b. dari segi kualitas ( hal ihwal ) perawinya.
5. Hadits shohih dan syarat syaratnya.
6. Hadits Da’if dan macam – macamnya yang meliputi:
a. Dari segi keterputusan sanad ( perawi hadits ).
b. Dari segi kecacatan perawi / ketercelaannya.
c. Kuhujjahan Hadits Dha’if.
7. Pengenalan tentang Hadits Maudhi’ yang meliputi:
a. Pengertiannya.
b. Latar belakang munculnya.
c. Kriteria kepalsuan suatu Hadits.
8. Tukarussunnah dalam sejarah perkembangan hadits yang meliputi:
a. Pengertiannya.
b. Sejarah, argumentasi dan bantahan ulama.
c. Tukarussunnah di Indonesia
9. Evaluasi pertengahan semester yang bertujuan untuk mengukur kemampuan mahasiswa dalam menerima /
menyerap materi yang di ajarkan secara komprehensif.
10. Hadits tentang rasa malu sebahagian dari iman.
11. Hadits tentang cinta sesama muslim / mukmin sebahagian dari iman.
12. Hadits tentang ikhlas beramal.
13. Hadits tentang pentingnya kejujuran.
14. Hadits tentang larangan buruk sangka terhadap orang lain.
15. Hadits tentang kepedulian terhadap lingkungan.
16. Evaluasi akhir semester yang bertujuan untuk mengukur kemampuan mahasiswa dalam menerima /
menyerap materi yang diajarkan secara komprehensif.

Buku Rujukan
1. Muhammad Ajjaj Al-Khatib.1981. Ushul al-Hadits, Ulumul wa Masthalabuh. Beirut: Dar-al-fikr.
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

2. Musthafa al-siba’I. 1949. Al-Sunnah wa makanatuha fi al-Tasyai’al-Islami. Kairo: Dar al-Qaumiyah.


3. Subhi al-Shalih. Ulum al-hadits wa Musthalakuh. Beirut: Dar al-Ilmi li al-Malayien.
4. T.M.Hasbi al-Shiddiqiey. 1980. Sejarah dan pengantar Ilmu Hadits. Jakarta: Bulan Bintang, Jakarta.
5. Kitab – kitab Hadits ( Shalih Bukhari, Madiun, Sunan Turmudzi, al Dawud, An-nasa’I, Ibn
Majjah, dan Musnad Imam Ahmad Ibn Hambal ) dan Kitab – kitab lain yang sejalan dengan topik inti.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 6


Kode Matakuliah : UIN 1206
Nama Matakuliah : Aqidah
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian
Matakuliah Prasyarat : Pengantar Studi Agama Islam.
Prasyarat untuk Matakuliah: -
Diberikan pada Semester : 2

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar Mahasiswa memahami persoalan – persoalan akidah serta semua aspek yang terkait dengannya.

Materi Matakuliah:
Beberapa penamaan, beberapa hubungan, beberapa pengertian dasar, aspek – aspek iman, Perkembangan
pemikiran Kalam, aliran – aliran Teologi dalam Islam.

Buku Rujukan:
1. Mahmud Syaltut. Islam Aqidah dan Syari’ah. Kairo: Darul Qalam.
2. Sayid Sabiq. Akidah Islam, CV. Bandung: Diponegoro.
3. Muhammad Al-Ghazali. Akidah Muslim. Dar al-Bayan.
4. Fazzlurrahman. Tema Pokok Al-Qur’an.
5. Abu Zahrah. Al-Mazahib al-Islamiyyah.
6. Harun Nasution. Teologi Islam. Jakarta: UI Press.
7. Al-Syahrastani. Al Milal wa al-Nihal.
8. Ali Mustafa al-Gurabi. Tarikh al Firaaq al-Islamiyyah.
9. Al-Asy’ari. Maqalat al-Islamiyyin.
10. Abd al-Jabar. Syarh Ushlu al-Khamsah.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 7


Kode Matakuliah : UIN 1407
Nama Matakuliah :Akhlaq Tasawuf
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian
Matakuliah Prasyarat : Aqidah
Prasyarat untuk Matakuliah: -
Diberikan pada Semester : 5

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa memahami dan menghayati tentang akhlak terpuji dan yang tercela sehingga dapat
menimbulkan sikap hidup yang lebih baik.
Materi Matakuliah:
1. Pengertian akhlak, moral dan etika.
2. Sumber ajaran akhlak
3. Standar baik dan buruk berdasar ajaran akhlak moral dan etika
4. Perkembangan pemikiran dalam akhlak Islam
5. Pengertian Tasawuf
6. Dasar – dasar tentang tasawuf
7. Sejarah Perkembangan tasawuf
8. Konsep tentang maqamat
9. Konsep tentang ittihad dan hulul
10. Tasawuf di Indonesia
11. Tarekat
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

12. Sudi kritis terhadap aliran – aliran tasawuf

Buku Rujukan:
1. Abdullah, Hawash. 1980. Perkembangan Ilmu Tasawuf dan Tokoh – Tokohnya di Nusantara. Surabaya: Al
– Ikhlas.
2. Afifi, Abu Al-Ala. 1969. Fial Tasawuf al Islami Wa Tarikhihi. Iskandariah: Lajnah al Ta’lif wa Al-
Tarjamah wa Al-Nasr.
3. Asmaran As. 1994. Pengantar Studi Tasawuf. Jakarta: Rajawali Grafindo Persada.
4. Atjeh, Abu. 1990. Pengantar Ilmu Tarekat. Solo: Ramadhani.
5. Badawi, Abd-Rahman. Syathahat al-Sufiah.
6. Hamka. Tasawuf Modern.
7. ---------. Tasawuf Perkembangan dan Pemurniannya.
8. Nasution, Harun. 1987. Falsafah dan Misticicme dalam Islam. Jakarta: Bulan Bintang.
9. Simuh. 1996. Tasawuf dan Perkembangannya dalam Islam. Jakarta: Rajawali Grafindo Persada.

****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 8


Kode Matakuliah : UIN 1308
Nama Matakuliah : Fiqih ( Ibadah / Muammalah )
Bobot Matakuliah : 3 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian
Matakuliah Prasyarat : Pengantar Studi Islam.
Prasyarat untuk Matakuliah: -
Diberikan pada Semester : 3

Kompetensi Umum Matakuliah 1.

Materi Matakuliah:

Buku Rujukan:

*****

Nomor Urut Matakuliah : 9


Kode Matakuliah : UIN 1210
Nama Matakuliah : Bahasa Indonesia
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian
Matakuliah Prasyarat :
Prasyarat untuk Matakuliah: -
Diberikan pada Semester : 2

Kompetensi Umum Matakuliah


Mahasiswa dapat menjelaskan latar belakang lahirnya bahasa Indonesia, pemakaian ejaan yang disempurnakan
(EYD ), sistem fonologi, system morfologi, penggunaan kalimat yang efektif dan penyusunan alinea.
Materi Matakuliah:
1. Sejarah dan kedudukan bahasa Indonesia.
2. Ejaan bahasa Indonesia Yang Disempurnakan.
3. Bunyi bahasa dan tata bunyi.
4. Morfologi.
5. Penyusunan skripsi dan buku.
6. Tehnik penulisan kutipan, catatan kaki dan daftar pustaka.
7. Penyusunan alinea.
8. Penyusunan bahasa Indonesia baku.
10. Mengenal cara menyusun karangan.
11. Kerangka karangan.
12. Surat menyurat.
13. Penyajian lisan.
14. Analisis teks.

Buku Rujukan:
1. Keraf, Gorys. Tata Bahasa Indonesia.
2. ---------------. Komposisi.
3. Hamidi,UU. Riau sebagai Pusat Bahasa dan Kebudayaan Melayu.
4. Moeliyono, Anton. Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia.
5. Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa Indonesia. Ejaan Bahasa Indonesia Yang Disempurnakan.
6. Arifin,E.Zainal, Farid Hadi. Seribu Satu Kesalahan Berbahasa.
7. Purwadarminta,w.j.s. ABC Karang Mengarang.
8. Nugraha, Krisda. Kaidah Bahasa Indonesia.
9. Soeseno, Slamet. Tehnik Penulisan Ilmiah Populer.
10. Arifin,E. Zainal, Penggunaan Bahasa Indonesia dalam Surat Dinas.
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

11. Rahmat, Jalaludin. Retorika Modern ( Pendekatan Praktis ).

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 10


Kode Matakuliah : UIN 1811
Nama Matakuliah : Bahasa Arab
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian
Matakuliah Prasyarat :
Prasyarat untuk Matakuliah: -
Diberikan pada Semester : 8

Kompetensi Umum Matakuliah


Matakuliah ini diberikan dalam 3 semester, masing-masing semester mewakili level 1, 2, dan 3. Kompetensi
untuk level 1 dan 2 adalah mahasiswa mengetahui perbendaharaan kata dan dasar-dasar tata bahasa Arab untuk
percakapan sehari-hari. Kompetensi untuk level 3 adalah mahasiswa mampu melakukan percakapan sehari-hari
dalam Bahasa Arab dan membaca literatur yang berbahasa Arab sesuai dengan disipin ilmu yang ditekuni.

Materi Matakuliah
1. Materi level 1 antara lain: salam, perkenalan, keluarga, kampus, perpustakaan, waktu, aktifitas, pasar,
mesjid, anggota tubuh, warna, dan buah.
2. Materi level 2 antara lain: tahun baru, puasa, hari raya, transportasi, telekomunikasi, rumah sakit, apotek,
bilangan, bank, terminal, dan rumah sakit.
3. Materi level 3 antara lain: membahas materi yang sesuai dengan disiplin ilmu yang ditekuni mahasiswa.

Buku Rujukan:
1. Buku-buku Bahasa Arab yang diterbitkan Pusat Pengembangan dan Pelayanan Bahasa UIN Suska Riau.
2. Buku-buku lain yang relevan dengan topik perkuliahan.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 11


Kode Matakuliah : UIN 1812
Nama Matakuliah : Bahasa Inggris
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian
Matakuliah Prasyarat :
Prasyarat untuk Matakuliah: -
Diberikan pada Semester : 8

Kompetensi Umum Matakuliah


Matakuliah ini diberikan dalam 3 semester, masing-masing semester mewakili level 1, 2, dan 3. Kompetensi
untuk level 1 dan 2 adalah mahasiswa mengetahui perbendaharaan kata dan dasar-dasar tata bahasa Inggris
untuk percakapan sehari-hari. Kompetensi untuk level 3 adalah mahasiswa mampu melakukan percakapan
sehari-hari dengan menggunakan Bahasa Inggris dan membaca literatur yang berbahasa Inggris sesuai dengan
disipin ilmu yang ditekuni.

Materi Matakuliah
1. Materi level 1 antara lain: salam, perkenalan, keluarga, kampus, perpustakaan, waktu, aktifitas, pasar,
mesjid, anggota tubuh, warna, dan buah.
2. Materi level 2 antara lain: tahun baru, puasa, hari raya, transportasi, telekomunikasi, rumah sakit, apotek,
bilangan, bank, terminal, dan rumah sakit.
3. Materi level 3 antara lain: membahas materi yang sesuai dengan disiplin ilmu yang ditekuni mahasiswa.

Buku Rujukan:
1. Buku-buku Bahasa Inggris yang diterbitkan Pusat Pengembangan dan Pelayanan Bahasa UIN Suska Riau.
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

2. Buku-buku lain yang relevan dengan topik perkuliahan.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 12


Kode Matakuliah : UIN 1513
Nama Matakuliah : Sejarah Peradaban Islam
Bobot Matakulia : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian
Matakuliah Prasyarat : Pengantar Studi Agama Islam
Prasyarat untuk Matakuliah: -
Diberikan pada Semester : 8

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa dapat mengetahui dan memahami pertumbuhan dan perkembangan peradaban Islam sejak
zaman Nabi sampai zaman modern serta dapat pula memahami perkembangan Islam di Indonesia sejak zaman
permulaan sampai sekarang.
Materi Matakuliah:
1. Pengertian dan ruang lingkup sejarah Peradaban Islam.
2. Islam pada masa nabi dan Khulafa Ur-Rasyidin.
3. Bani Umayah: Fatuhat ke barat dan ke Timur, Adikuasa, Kemunduran dan Kehancuran.
4. Bani Abbas: Pembentukan, kemajuan dan Peradaban.
5. Islam di spanyol.
6. Dinasti Buwaihi.
7. Dinasti Saljuk.
8. Dinasti Fatimiyah.
9. Kerajaan Turki, Sufawi, dan Mughal
10. Islam di Indonesia: Masuknya Islam ke Indonesia, Islam pada masa penjajahan dan kemerdekaan dan
organisasi – organisasi Islam di Indonesia.

Buku Rujukan:
A. Wajib
1. Philip Kk.Hitti. 1971. History of The Arab. New York: Macmillan Company.
2. Badri Yatim. 2000. Sejarah Peradaban Islam. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
3. Ahmad Amin. 1993. Islam dari Masa ke Masa. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya.
4. Ahmad Syalabi. 1983. Sejarah Kebudayaan Islam, Jilid I dan II. Jakarta: Pustaka Al Husna.
5. Deliar Noer. 1982. Gerakan Modern Islam di Indonesia. Jakarta: LP3S.
B. Anjuran
1. Ali Mufradi. 1997. Islam di Kawasan Arab. Jakarta: Logos .
2. Sayyed Husein Nasr. 1986. Sains dan Peradaban dalam Islam. Bandung: Pustaka.
3. Hasan Ibrahim Hasan, 1994. Islamic History and Culture. Yogyakarta.
4. Kaarel Stenbrink. 1984. Beberapa Aspek Tentang Islam di Indonesia pada Abad 19. Jakarta: Bulan
Bintang.
5. Isra M.Lapidus. 2000. Sejarah Sosial Umat Islam. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
6. G.E.Von Grunrbaum. 1970. Classical Islam, A History 600 AD- 1258 AD. Chicago: Aldin Publishing
Company.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 13


Kode Matakuliah : UIN 1614
Nama Matakuliah : Sejarah Islam Asia Tenggara
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian
Matakuliah Prasyarat : Pengantar Studi Agama Islam
Prasyarat untuk Matakuliah: -
Diberikan pada Semester : 6
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa memahami tentang perkembangan Islam di Asia Tenggara, yang mencakup berbagai aspek
histories dalam pembentukan tradisi Islam: sosial, budaya, hukum, politik – pemerintahan, dan perkembangan
intelektual Islam di Asia Tengggara.

Materi Matakuliah:
1. Islam Asia Tenggara sebagai suatu kajian, ciri dan karakteristiknya.
2. Kedatangan Islam dan penetrasinya di Asia Tenggara.
3. Peran Malaka dalam Penyebaran Islam di Asia tenggara abad ke-15.
4. Kesultanan Aceh.
5. Perkembangan tasawuf dan tarekat di Nusantara
6. Islam di Jawa.
7. Islam di Kerajaan Riau Lingga
8. Modernisasi Islam.
9. Islam dan Nasionalisme.
10. Perkembangan Pemikiran Islam Pasca Kemerdekaan
11. Islam di Malaysia.
12. Islam di Thailand.
13. Islam di Filiphina.
14. Islam di Singapura.

Buku Rujukan:
1. Azyumardi Azra. 1999. Renaisance Islam Asia Tenggara. Bandung: Remaja Rosdakarya, Bandung,1999.
2. Omar Farouk. 1993. Muslim Asia Tenggara dari sejarah Menuju kebangkitan Islam,dalam Saiful Muzani
(editor). Pembangunan dan Kebangkitan Islam di Asia Tenggara. Jakarta: LP3ES.
3. A. Samad Ahmad (editor). 1979. Sulatus Salatin, Sejarah Melayu, Dewan Pustaka dan Bahasa Malaysia,
Kementrian Pelajaran Malaysia.
4. Karel A. Steenbrink, Syair Abdullah Raja Ali Haji dari Penyengat, dalam Ulumul Quran, No.2, Vol.4,
1993.
5. UU. Hamidi. 1999. Islam dan Masyarakat Melayu Riau. Pekanbaru: UIR Press.
6. Zalila Syarif. Konsep & Ciri Kuasa Melayu dalam Tuhfat al-Nafis.
7. Deliar Noor. 1980. Gerakan Modern Islam di Indonesia, 1900-1942. Jakarta: LP3ES.
8. Hamka. 1984. Islam dan Adat Minangkabau. Jakarta: Panji Mas.
9. Zainah Anwar. 1990. Kebangkitan Islam di Malaysia. Jakarta: LP3ES.
10. Surin Pitsuwan. 1989. Islam di Muangthai: Nasionalisme Melayu Masyarakat Patani. Jakarta: LP3ES.
11. Cesar A. Majul. 1989. Dinamika Islam Philippina. Jakarta: LP3ES.
12. Sharon Siddique. 1988. Posisi Islam di Singapura. Dalam Tradisi dan Kebangkitan Islam di Asia Tenggara
(Editor: Taufiq Abdullah dkk.). Jakarta: LP3ES.
13. Hussin Mutalib. 1993. Penelitian tentang Komunitas Muslim di Singapura. Dalam Pembangunan dan
Kebangkitan Islam di Asia Tenggara (Editor: Saiful Muzaini). Jakarta: LP3ES.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 14


Kode Matakuliah : UIN 1714
Nama Matakuliah : Islam & Tamaddun Melayu
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian
Matakuliah Prasyarat : Pengantar Studi Agama Islam
Prasyarat untuk Matakuliah: -
Diberikan pada Semester : 7

Kompetensi Umum Matakuliah


BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

1. Agar mahasiswa mampu memahami nilai – nilai budaya Melayu yang berkembang dalam masyarakat
Melayu.
2. Mampu menumbuhkan kesadaran mahsiswa sebagai orang melayu
yang berbudaya luhur dan mulia.

Materi Matakuliah:
1. Konsep Melayu
2. Teori tentang perubahan kebudayaan.
3. Masuknya Islam ke wilayah Nusantara.
4. Local Genius.
5. Kerajaan – kerajaan Melayu di Riau.
6. Sistem Kepercayaan orang Melayu.
7. Sistem ekonomi Melayu.
8. Sistem politik Melayu.
9. Adat Istiadat melayu Riau.
10. Perkembangan sastra Melayu.
11. Islamisasi Sistem sosial budaya Melayu.
12. Sistem estetika Melayu Riau.
13. Sistem Nilai Melayu.
14. Proses Islamisasi sistem sosial budaya dan sistem nilai dalam masyarakat Melayu Riau.

Buku Rujukan:
1. Aloliliweri. Makna Budaya dalam Komunikasi Antar Budaya.
2. UU. Hamidi. Orang Melayu di Riau.
3. --------------. Masyarakat adat Kuansing.
4. David Kavlan, dkk. Teori Budaya.
5. Kuntowijoyo. Budaya dan Masyarakat.
6. Ayat Roheidi. Kepribadian Budaya.
7. Muhaimin. Islam dalam Bingkai Budaya Lokal.
8. Azyumardi Azra. Jaringan lama Budaya.
9. Taufik Abdullah. Tradisi dan Kebangkitan Islam di Asia Tenggara.
10. Abdul Kadir MZ. Sejarah masuknya Islam di Riau.
11. Mukhtar Luthfi. Sejarah Riau.
12. Team. Dari Kesultanan Johor-Riau hingga Riau-Lingga.
13. Abdul Latif. Sejarah di Selat Malaka.
14. Tenas Effendi. Pemimpin dalam Ungkapan melayu.
15. Budi Santoso. Masyarakat Melayu Riau dan Kebudayaannya.
16. UU. Hamidi. Estetika Melayu di Tengah Estetika Islam.
17. Mu’jizah. Penelusuran Penyalinan Naskah-Naskah Riau.
18. Hamzah Yunus. Naskah-Naskah Kuno Riau.
19. Amir Luthfi. Hukum dan Perubahan Struktur Kekuasaan.
20. Team. Adat Istiadat Melayu Riau di Siak.
21. UU. Hamidi. Islam dan Masyarakat Melayu di Riau.
22. Mohd. Taib Osman. Masyarakat Melayu.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 15


Kode Matakuliah : PSI 2101
Nama Matakuliah : Filsafat Umum
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
Matakuliah Prasyarat :-
Prasyarat untuk Matakuliah: 1. Filsafat Ilmu & Logika
2. Filsafat Manusia
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Diberikan pada Semester : 1

Kompetensi Umum Matakuliah:


Memperkenalkan mahasiswa kepada filsafat dari pemikiran filsafati, sejarah filsafat; dan perkembangan filsafat,
terutama tema-tema filsafat yang berkaitan dengan psikologi manusia menurut pandangan Barat dan Islam

Materi Matakuliah
1. Kelahiran dan perkembangan filsafat Yunani dengan puncak pada Sokrates, Plato, Aristoteles
2. Filsafat Abad Pertengahan (Agustinus, terbentuknya Universitas pada abad 21, Aquinas)
3. Filsafat Zaman renaisance (Machiavelli, Bodin, Bobber, Locke, Rousseau, Descartes)
4. Filsafat Abad modern (Voltaire, Kant, Nietzche, Husseri, Heldegger, Sartre)
5. Filsafat Islam (Al-Kindi, Ibnu Bajjah, Al-Farabi, Al-Ghazali)

Buku Rujukan
1. Hasan, F. 1996. Pengantar Filsafat Barat. Jakarta: Pustaka Jaya
2. Bertens, K.1991. Sejarah Filsafat Yunani. Yokyakarta: Kanisius
3. Hamersma, H. 1981. Pintu Masuk Ke Dunia Filsafat. Yokyakarta: Kanisius
4. Hanafi, Ahmad. 1991. Pengantar Filsafat Islam. Jakarta : Bulan Bintang

*****

Nomor Urut Matakuliah : 16


Kode Matakuliah : PSI 2102
Nama Matakuliah : Sosiologi
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
Matakuliah Prasyarat :-
Prasyarat untuk Matakuliah: -
Diberikan pada Semester : 1

Kompetensi Umum Matakuliah:


Agar mahasiswa mengenal, mengerti, dan dapat menerapkan konsep-konsep sosiologi dalam hubungan dengan
psikologi.

Materi Matakuliah :
1. Batasan dan ruang lingkup sosiologi
2. Hubungan sosiologi dengan ilmu-ilmu sosial lainnya
3. Proses-proses sosial (proses sosial asosiatif dan disosiatif)
4. Kelompok-kelompok sosial
5. Integrasi kelompok
6. Konsep masyarakat dan lembaga kemasyarakatan
7. Kedudukan dan peranan kelas sosial dan pelapisan masyarakat
8. Perubahan-perubahan sosial
9. Disintegrasi dan reintegrasi sebagai dampak perubahan sosial
10. Kenakalan remaja, kecanduan obat dan minuman keras serta kriminalitas, prostitusi dan bunuh diri
11. Kekuasaan dan wewenang

Buku Rujukan
1. Soekanto, S. Pengantar Sosiologi. (Edisi terbaru). Jakarta: Rajawali Press
2. Soemardjan, S. & Soemardi, S.(1964). Setangkai Bunga Sosiologi. Jakarta: YBP FE UI

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 17


Kode Matakuliah : PSI 2103
Nama Matakuliah : Antropologi
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
Matakuliah Prasyarat :-
Prasyarat untuk Matakuliah: -
Diberikan pada Semester : 1

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mengerti dan menghayati konsep-konsep antropologi dan hubungannya dengan psikologi

Materi Matakuliah
1. Batasan dan ruang lingkup antropologi
2. Hubungan antropologi dengan ilmu-ilmu sosial lainnya
3. Fase-fase perkembangan antropologi
4. Ilmu-ilmu bagian antropologi
5. Evolusi primat dan manusia
6. Pengertian dan Unsur-unsur kebudayaan
7. Kerangka teori tindakan dan kebudayaan
8. Persebaran kebudayaan
9. Konsep suku bangsa dan etnosenterisme
10. Konsep-konsep daerah kebudayaan
11. Sistem kekerabatan, perkawinan dan prinsip-prinsip keturunan
12. Kesatuan hidup setempat
13. Sistem religi dan ilmu gaib
14. Proses internalisasi, sosialisasi dan enkulturasi budaya

Buku Rujukan
1. Vaniland, W.A. 1985. Antropology (4th ed., vols. 1-2, edisi terjemahan oleh R.G.Soekadijo). Jakarta
2. Koentjaraningrat. 1991. Pengantar Ilmu Antropologi. Jakarta: Rineka Cipta
3. Koentjaraningrat. 1974. Beberapa Pokok Antropologi Sosial. Jakarta: Dian Rakyat

*****

Nomor Urut Matakuliah : 18


Kode Matakuliah : PSI 2104
Nama Matakuliah : Antropobiologi
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Matakuliah Prasyarat :-
Prasyarat untuk Matakuliah
: Psikologi Perkembangan I
Diberikan pada Semester : 1

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu :
1. Menjelaskan konsep evolusi dan adaptasi kehidupan
2. Menguraikan ciri-ciri organisme hidup dan koordinasi aktivitasnya
3. Menunjukkan hubungan antara potensi hereditas individu dan karakteristik behavioral individu sesuai
dengan tingkah laku yang ditimbulkannya
4. Menjelaskan penyimpangan-penyimpangan kromosom yang menyebabkan kelainan dalam diri individu.

Materi Matakuliah
1. Evolusi makhluk hidup (perkembangan teori evolusi, perubahan sifat akibat evolusi, runtuhnya teori
evolusi)
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

2. Evolusi manusia (sejarah perkembangan manusia)


3. Hubungan evolusi, genetika dan lingkungan
4. Dasar unit kehidupan
5. Prinsip dasar pewarisan sifat (hereditas)

Buku Rujukan
1. Robert, B.E. 1979. The Study of Human Evolution. New York: McGraw Hill
2. Bernstein,R & Bermstein,S. 1986. Biology: The Study of Life. New York: Harcout Brace Javanovich, Inc.
3. Gates, RR. (1957). Human Genetics (4th ed.). New York: The MacMillan Company
4. Andrews,O & Stringer,C. 1989. Human Evolution. England : W.S. Cowell Ltd.
5. John,L. & Fletcher,W.W. 1979. Environment and Man. London: Blachie & Son Ltd.
6. Keeton, W.T. 1980. Biological Science (3rd ed.). New York: W.W. Norton Company
7. Yahya, Harun. 2000. The Evolution Deceit (3rd ed.). London : Ta-Ha Publisher Ltd.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 19


Kode Matakuliah : PSI 2305
Nama Matakuliah : Metodologi Penelitian I
Bobot Matakuliah : 3 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
Matakuliah Prasyarat : Statistik I
Prasyarat untuk Matakuliah: Metodologi Penelitian II
Diberikan pada Semester : 3

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu :
1. Memahami konsep-konsep dasar metode ilmu pengetahuan
2. Memahami karakteristik psikologi sebagai ilmu
3. Memahami langkah-langkah dasar dan proses-proses penelitian ilmiah

Materi Matakuliah:
1. Arti, fungsi, dan tujuan ilmu pengetahuan
2. Perkembangan ilmu pengetahuan
3. Psikologi sebagai ilmu dan kesulitan-kesulitannya
4. Macam-macam variabel
5. Jenis dan sumber data penelitian
6. Jenis metode penelitian
7. Kontrol terhadap variabel bebas dan terikat
8. Langkah-langkah penelitian

Buku Rujukan
1. Kerlinger, F.N. 1986. Foundation of Behavioral Research. New York, London: Holt Rinehart & Wiston
Inc.
2. Craig, J.R. & Metze L.P. 1986. Methods of Psychological Research. Books/Cole Publisher Comp.
3. Mc Guigan, F.J. 1986. Experimental Psychology A Methodological Approach.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 20


Kode Matakuliah : PSI 2406
Nama Matakuliah : Metodologi Penelitian II
Bobot Matakuliah : 3 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
Matakuliah Prasyarat : Metodologi Penelitian I
Prasyarat untuk Matakuliah: Psikologi Eksperimen
Diberikan pada Semester : 4

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu :
1. Memahami prinsip pengukuran gejala-gejala psikologi
2. Memahami teknik pengumpulan data dari teknik analisa data
3. Memahami jenis rancangan eksperimental dan non eksperimental yang utama
4. Memahami langkah-langkah penyusunan usulan penelitian psikologis

Materi Matakuliah
1. Unsur-unsur penelitian
2. Teknik-teknik pengumpulan data
3. Macam-macam data
4. Persyaratan pengukuran dan alat ukur yang baik
5. Berbagai teknik dan cara analisis data
6. Etika penelitian
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

7. Rancangan penelitian
8. Langkah-langkah penelitian
9. Beberapa contoh penelitian di bidang psikologi

Buku Rujukan
1. Kerlinger, F.N. 1986. Foundation of Behavioral Research. New York, London : Holt Rinehart & Wiston
Inc.
2. Craig, J.R. & Metze L.P. 1986. Methods of Psychological Research. Books/Cole Publisher Comp.
3. Mc Guigan, F.J. 1986. Experimental Psychology A Methodological Approach.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 21


Kode Matakuliah : PSI 2107
Nama Matakuliah : Psikologi Umum I
Bobot Matakuliah : 3 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
Matakuliah Prasyarat :-
Prasyarat untuk Matakuliah: 1. Psikologi Umum II
2. Psikologi Industri & Organisasi I
Diberikan pada Semester : 1

Materi matakuliah
Agar mahasiswa mampu :
1. Mengenal dan memahami sejarah perkembangan berbagai pemikiran, konsep, dan teori dalam sejarah
psikologi beserta tokoh-tokohnya.
2. Menganalisis dan mengevaluasi konsep-konsep, pemikiran-pemikiran dan teori-teori psikologi dengan
menggunakan metode komparasi.
3. Mamahami penerapan konsep, pemikiran dan teori psikologi dalam gejala sehari-hari.
4. Menjelaskan konsep-konsep dasar, teori dan pengukuran dalam proses sensori, persepsi, belajar dan ingatan

Materi Matakuliah
1. Defenisi manusia dan psikologi
2. Skema umum sejarah psikologi
3. Psikologi sebagai bagian filsafat
4. Psikologi sebagai ilmu empirik
5. Psikologi sebagai ilmu mandiri
6. Aliran-aliran yang ada dalam psikologi
7. Sejarah Psikologi Islami
8. Psikologi dalam pandangan Islam
9. Psikologi di Indonesia
10. Ciri-ciri psikologi sebagai ilmu
11. Metode-metode ilmiah dalam psikologi
12. Sensori dan persepsi
13. Prinsip-prinsip belajar klasikal, operan dan kognitif
14. Struktur, proses dan pengukuran ingatan

Buku Rujukan
1. Morgan, C.T, King, R.A, Weiz, J.R, Schozier, J. 1986. Intoduction to Psychology (7th ed.) Auckland : Mc
Graw Hill Co.
2. Feldman, R.S. 1999. Understanding Psychology (5th ed.) USA : McGraw Hill College
3. Sarwono, S.W. 1992. Berkenalan dengan Tokoh-tokoh dan Aliran-aliran Psikologi. Jakarta : Bulan Bintang
4. Atkinson, Rita L. dkk. Pengantar Psikologi Jilid I. Jakarta : Erlangga
5. Nashori, Fuad. 2002. Agenda Psikologi Islami. Yokyakarta : Pustaka Pelajar

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 22


Kode Matakuliah : PSI 2208
Nama Matakuliah : Psikologi Umum II
Bobot Matakuliah : 3 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Umum I
Prasyarat untuk Matakuliah: 1. Psikologi Sosial I
2. Psikodiagnostik I
3. Psikologi Kognitif
Diberikan pada Semester : 2

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu menjelaskan konsep-konsep dasar, teori dan pengukuran mengenai proses berpikir,
motivasi, emosi dan stress, proses-proses sosial dan hubungan antar manusia, sikap, asesmen dan tes psikologi,
kepribadian, psikologi abnormal dan terapi untuk mengatasi gangguan tersebut.
Materi Matakuliah
1. Berpikir dan bahasa
2. Motivasi
3. Emosi dan stres
4. Persepsi sosial
5. Sikap
6. Asesmen dan tes psikologi
7. Kepribadian
8. Psikologi abnormal
9. Terapi terhadap gangguan psikologis

Buku Rujukan
1. Morgan, C.T, King, R.A, Weiz, J.R, Schozier, J. 1986. Intoduction to Psychology (7th ed.) Auckland: Mc
Graw Hill Co.
2. Feldman, R.S. 1999. Understanding Psychology (5th ed.) USA: McGraw Hill College
3. Atkinson, Rita L., dkk. Pengantar Psikologi Jilid I & II. Jakarta: Erlangga
4. Mudjib, Abdul & Muzakir, Yusuf. 2001. Nuansa-Nuansa Psikologi Islam. Jakarta: Rajawali Pers
5. Daviddof, L.L. 1991. Psikologi Suatu Pengantar Jilid II. Jakarta: Penerbit Erlangga.

*****
Nomor Urut Matakuliah : 23
Kode Matakuliah : PSI 2109
Nama Matakuliah : Statistik I
Bobot Matakuliah : 3 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
Matakuliah Prasyarat :-
Prasyarat untuk Matakuliah: Statistik II
Diberikan pada Semester : 1

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu :
1. Memahami jenis-jenis statistik, jenis-jenis data, peubah dan skala pengukuran
2. Menentukan teknik perhitungan statistik yang paling sesuai dengan jenis data, peubah dan skala
pengukuran yang digunakan
3. Menafsirkan hasil perhitungan dan memberikan gambaran tentang kelompok-kelompok yang diamatinya
berdasarkan nilai rata-rata kelompok, variabilitas individu dalam kelompok, atau berdasarkan derajat
hubungan antara dua set pengukuran
4. Menggunakan prinsip-prinsip penjumlahan, perkalian, permutasi, kombinasi dan distribusi binomial dalam
probabilita dan aplikasinya dalam memecahkan masalah
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

5. Meramalkan keadaan suatu populasi berdasarkan keadaan kelompok yang diamatinya sebagai representasi
populasi
6. Menguji hipotesa yang ditegakkan dalam menjawab permasalahan
7. Estimasi dan penarikan kesimpulan; kebermaknaan dan perbedaan

Materi Matakuliah
1. Ruang lingkup statistik
2. Pengertian dan jenis-jenis statistik, data statistik, peubah dan skala pengukuran
3. Macam-macam distribusi dan grafik
4. Macam-macam ukuran pemusatan dan penafsirannya
5. Macam-macam korelasi dan penafsirannya
6. Probabilitas, distribusi binomial dan distribusi normal
7. Pengertian sampel dan populasi
8. Pengujian hipotesis

Buku Rujukan
Guilford, J.P. & Fruchter, B. 1978 Fundamental Statistics in Psychology and Education. Auckland: McGraw Hill
Book Co.
Hadi, Sutrisno. 2004. Statistik Jilid 1& 2. Yogyakarta: Penerbit Andi.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 24


Kode Matakuliah : PSI 2210
Nama Matakuliah : Statistik II
Bobot Matakuliah : 3 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
Matakuliah Prasyarat : Statistik I
Prasyarat untuk Matakuliah : Psikometri, Psikologi Eksperimen
Diberikan pada Semester :2

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu memahami teknik, prinsip, asumsi-asumsi yang mendasari dan pemakaian analisis
varians, korelasi-korelasi khusus, prediksi dan korelasi ganda
Materi Matakuliah
1. Analisis variansi satu arah dan dua arah
2. Analisis kovariansi
3. Rank difference correlation
4. Correlation ratio
5. Korelasi biserial dan point biserial
6. Korelasi tetrachoric
7. Koefisien phi
8. Korelasi parsial
9. Prediksi
10. Persamaan regresi
11. Akurasi dan Prediksi
12. Prediksi Ganda

Buku Rujukan
1. Guilford, J.P. & Fruchter, B. 1978. Fundamental Statistics in Psychology and Education. Auckland:
McGraw Hill Book Co.
2. Hadi, Sutrisno. 2004. Statistik Jilid 3, dan 4. Yogyakarta: Penerbit Andi.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 25


Kode Matakuliah : PSI 2211
Nama Matakuliah : Filsafat Ilmu dan Logika
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
Matakuliah Prasyarat : Filsafat Umum
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester :2

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu :
1. Menyebutkan defenisi etika, kaidah-kaidah dalam etika, teori etika, penerapan etika dalam kasus-kasus dan
logika etika.
2. Mengenal dan mengetahui cara manusia mencapai pengetahuan tentang kenyataan semesta.
3. Mengenal dan memahami fungsi persepsi dan fungsi berpikir dalam logika.
4. Menerapkan kaidah-kaidah logika untuk menganalisa pernyataan dan putusan.
5. Mengevaluasi pernyataan dan putusan yang sesuai dan tidak sesuai dengan hukum logika

Materi Matakuliah
1. Pengertian Etika dan logika
2. Etika umum, kebebasan dan tanggung jawab
3. Nilai dan norma
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

4. Hak dan kewajiban


5. Teori-teori etika
6. Filsafat, pengetahuan dan logika
7. Ide
8. Universal
9. Istilah dan defenisi
10. Putusan dan Proposisi
11. Deduksi
12. Penalaran (reasoning)
13. Silogisme
14. Induksi
15. Sesat pikir dalam logika tradisional

Buku Rujukan
1. Bertens, K. Etika. Yogyakarta: Penerbit Kanisius

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 26


Kode Matakuliah : PSI 2312
Nama Matakuliah : Filsafat Manusia
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
Matakuliah Prasyarat : Filsafat Ilmu dan Logika
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester :3

Kompetensi Umum Matakuliah


Memperkenalkan mahasiswa pada berbagai pemikiran tentang manusia, sehingga mendapatkan suatu
pengetahuan yang luas, dalam dan kritis mengenai esensi manusia yang akan bermanfaat secara praktis dan
teoritis serta dapat mencari dan menemukan jawaban siapakah sebenarnya manusia.

Materi Matakuliah
1. Pengertian dan ruang lingkup filsafat manusia
2. Hakikat manusia menurut pemikiran dan titik pandang beberapa filsuf dan aliran filsafat barat modern,
Descartes, Schopenhauer, Nietzche, Husserls, Comte, Kiekegard dan Satre
3. Hakikat manusia menurut pemikiran dan titik pandang Islam
4. Konsep filsafat manusia, filsafat Humanistik, Idealisme, Materialisme, Vatalisme, dan filsafat kontemporer

Buku Rujukan
1. Abidin, Zainal. 2000. Filsafat Manusia, Memahami Manusia Melalui Filsafat. Bandung: Remaja Rosda
Karya
2. Drijakara, S. J. N. 1969. Filsafat Manusia. Yokyakarta: Penerbit Kanisius
3. Hasan, Fuad. 1979. Berkenalan dengan Eksistensialisme. Jakarta: Pustaka Jaya

*****

Nomor Urut Matakuliah : 27


Kode Matakuliah : PSI 2313
Nama Matakuliah : Ilmu Alamiah Dasar
Bobot Matakuliah : 1 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
Matakuliah Prasyarat :-
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester :3

Kompetensi Umum Matakuliah


1. Mahasiswa mengetahui dan memahami proses terbentuknya alam semesta.
2. Manusia mengerti fenomena berbagai kejadian pada system tata surya.
3. Mahasiswa memahami makna firman-frman Allah SWT yang berkaitan dengan berbagai kejadian di alam
semesta.

Materi Matakuliah
1. Proses terbentuknya alam semesta dan penjelasan atas firman Allah.
2. Terbentuknya planet dan ciri khas masing-masing planet, dan penjelasan atas firman Allah.
3. Benda-benda lanngit dan penjelasan atas firman Allah.
4. Buni, keajaiban di bumi dengan berbagai manfaat dari setiap kejadian perubahan di muka bumi, dan
penjelasan atas firman Allah.
5. Manusia, keajaiban penciptaan manusia, dan penjelasan atas firman Allah.
6. Hewan, keajaiban penciptaan hewan, dan penejlasan atas firman Allah.
7. Tumbuhan, keajaiban tumbuhan, dan penjelasan atas firman Allah.
8. Analisis dampak sikologis pembangunan lingkungan.
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Buku Rujukan
Menyesuikan materi perkuliahan

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 28


Kode Matakuliah : PSI 3301
Nama Matakuliah : Psikologi Sosial I
Bobot Matakuliah : 3 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Umum II
Prasyarat untuk Matakuliah : Psikologi Sosial II
Diberikan pada Semester :3

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mendapat gambaran umum tentang objek studi, konsep-konsep dasar, prinsip-prinsip umum,
dan metode-metode psikologi sosial serta memiliki bekal pengetahuan dasar untuk mempelajari psikologi sosial
lebih lanjut.
Materi Matakuliah
1. Ruang lingkup dan definisi Psikologi Sosial.
2. Metodologi Psikologi Sosial dan kaitannya dengan ilmu-ilmu lain.
3. Dasar-dasar perilaku Sosial.
4. Konsep self.
5. Persepsi sosial.
6. Hubungan interpersonal
7. Kognisi sosial.
8. Sikap dan prasangka
9. Atribusi.
10. Masyarakat dan kebudayaan.
11. Kelas sosial dan peran status.
12. Seks, peran jenis kelamin, dan tingkah laku seksual.
13. Konformitas, tingkah laku prososial, altruisme, dan tingkah laku menolong.
14. Agresi dan tingkah laku anti sosial.

Buku Rujukan
1. Hollander, E.P. 1981. Principles and Methods of Social Psychology. New York; Oxford University Press.
2. Deaux, K. & Wrightsman L.S. 1988. Social Psychology. California: Brooks / Cole Publ. Co.
3. Sarwono, S.W. 1997. Psikologi Sosial Jilid II . Jakarta: Penerbit Rajawali.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 29


Kode Matakuliah : PSI 3402
Nama Matakuliah : Psikologi Sosial II
Bobot Matakuliah : 3 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Sosial I
Prasyarat untuk Matakuliah : Komunikasi dan Perubahan Tingkah Laku
Diberikan pada Semester :4

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu mengenal, menyebutkan, dan menerapkan teori – teori dalam psikologi sosial, serta
mengenal dan mengetahui beberapa gejala psikologi sosial berdasarkan teori – teori psikologi sosial.
Materi Matakuliah
1. Teori Psikologi sosial: pengertian, orientasi stimulus – respons, teori Lewin, orientasi kognitif.
2. Orientasi Psikoanalisis, transorientasi, interaksi kelompok : interaksi antar manusia, teori kelompok,
kelompok rujukan, perubahan sosial dan tingkah laku massa, interaksi antar kelompok, kerjasama dan
konflik antar kelompok.
3. Aplikasi teori psikologi sosial: psikologi lingkungan, psikologi dan hukum, hubungan antar etnik, dampak
teknologi, propaganda, patologi dan deviansi sosial, kesehatan mental, psikologi kesehatan.
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Buku Rujukan
1. Kay, Deaux, K. & Wrightsman L.S. 1993. Social Psychology in the 90’s. California: Brooks/Cole Publ. Co.
2. Sarwono, S.W. 1991. Teori-Teori Psikologi Social. Jakarta: Penerbit Rajawali.
3. Shaw, M.E & Constanzo, P.R. 1970. Theories of Social Psychology. New York: Mc Graww Hill Book
Company.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 30


Kode Matakuliah : PSI 3303
Nama Matakuliah : Psikologi Perkembangan I
Bobot Matakuliah : 3 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Umum II
Prasyarat untuk Matakuliah : Psikologi Perkembangan II
Diberikan pada Semester :3

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu menjelaskan batasan dan ruang lingkup psikologi perkembangan, mampu
membedakan berbagai pendekatan mengenai perkembangan manusia, mampu menguraikan sejarah psikologi
perkembangan, mampu menerangkan prinsip – prinsip penelitian dalam psikologi perkembangan, serta mampu
menjelaskan berbagai teori dalam psikologi perkembangan.

Materi Matakuliah
1. Batasan dan berbagai pendekatan mengenai perkembangan manusia, meliputi: perspektif psikologis,
perspektif perkembangan, dan perspektif rentang kehidupan.
2. Sejarah psikologi perkembangan dalam lingkup psikologi
3. Prinsip-prinsip penelitian dalam psikologi perkembangan : Hubungan teori dan metode,metode penelitian
yang memfokuskan perubahan intra individual serta antar individual.
4. Teori-teori perkembangan, teori Piaget, teori Freud, teori erikson, pembelajaran sosial, pengolahan
informasi, etiologi, Gibson,Vygotsky dan pendekatan kontekstual.

Buku Rujukan
1. Gunarsa, Singgih D. Dasar dan Teori Perkembangan Anak. Jakarta: BPK Gunung Mulia
2. Haditono, R., Monks,& Knoers. Psikologi Perkembangan. Yogyakarta: Gajah Mada University Press.
3. Balter, P B; Reese, H.W & D. Nesselroode. Introduction to research Methods Life Span Developmental
Psychology. New Jersey: Erbaum.
4. Libert, R.M., Witch, Nelson, & Kail, R.V. 1986. Developmental Psychology. New Jersey: Prentice Hall.
5. Miller, P. 1992. Theories of Developmental Psychology (3rd ed). New York: W.H. Freeman & Co.
6. Vasta, R. (Editor). 1992. Six Theories of Child Development: Revised Formulations& Current Issues.
London: Jessica Kingsley.
7. Papalia,D.E., Olds, S.W. 1998. Human Development (5th ed). New York: McGraw Hill.

****

Nomor Urut Matakuliah : 31


Kode Matakuliah : PSI 3404
Nama Matakuliah : Psikologi Perkembangan II
Bobot Matakuliah : 3 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Perkembangan I
Prasyarat untuk Matakuliah: Psikologi Perkembangan Remaja
Diberikan pada Semester : 4

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu memahami ciri perkembangan sejak masa prenatal sampai dengan usia tua, perubahan
– perubahan yang terjadi pada setiap tahapan perkembangan, faktor – faktor yang berpengaruh, dan masalah –
masalah yang ada pada setiap tahapan perkembangan.

Materi Matakuliah
1. Tahapan perkembangan
2. Aspek-aspek perkembangan
3. Penerapan teori-teori perkembangan
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

4. Lingkungan Perkembangan
5. Beberapa issue utama dalam setiap tahapan perkembangan.

Buku Rujukan
1. Papalia, D.E., Olds, S.W. 1992. Human Development (5th ed). New York: McGraw Hill.
2. Tumer, J.S. & Helm, D.D. 1991. Lifespan Development (4th ed.). New York: Holt, Rinehart, and Winston.
3. Shaffer, D.R. 1989. Developmental Psychology; Childhood and Adolescence. California: Brooks/Cole.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 32


Kode Matakuliah : PSI 3405
Nama Matakuliah :Psikologi Pendidikan I
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah :Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat :Psikologi Perkembangan I
Prasyarat untuk Matakuliah :Psikologi Pendidikan II
Diberikan pada Semester :4

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu memahami mengenai psikologi pendidikan, ruang lingkup psikologi pendidikan dan
mengenali faktor-faktor yang berpengaruh terhadap proses belajar mengajar di kelas.
Materi Matakuliah
1. Pengantar psikologi pendidikan
2. Ruang lingkup psikologi pendidikan
3. Pertumbuhan dan perkembangan siswa
4. Pengaruh keluarga terhadap pendidikan
5. Proses belajar menurut pandangan behavioristik dan kognitif
6. Aspek psikologis siswa yang mempengaruhi pendidikan
7. Motivasi
8. Konsep diri dan kecemasan
9. Hubungan guru dan murid
10. Pelayanan bagi siswa yang kurang beruntung
11. Evaluasi terhadap siswa.

Buku Rujukan
1. Slavin, R.E. 1991. Educational Psychology; Theory Into Practice (3rd ed.). New Jersey: Prentice Hall, Inc.
2. Sprinthall, N.A. & Sprinthall, C.R. 1990. Educational Psychology Adevelopment Approach (5th ed.).
Singapore: McGraw Hill.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 33


Kode Matakuliah : PSI 3506
Nama Matakuliah :Psikologi Pendidikan II
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah :Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat :Psikologi pendidikan I
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester :5

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu memahami dan merumuskan sasaran pendidikan dan membuat rancangan pendidikan;
memahami dan menggunakan model atau taksonomi belajar, memahami berbagai metode pengajaran; serta
memahami cara – cara evaluasi pendidikan.
Materi Matakuliah
1. Pengantar
2. Merumuskan sasaran pendidikan
3. Taksonomi sasaran pendidikan dari Gagne, Bloom, dan Krathwohl
4. Model struktur intelek dari Guilford
5. Taksonomi model perilaku kognitif afektif dari Williams
6. Taksonomi model dari Taylor
7. Metode pengajaran: metode ceramah, metode pengajaran kelompok kecil, metode pengajaran dalam kelas,
metode pendekatan humanistik, metode instruksi individual
8. Evaluasi pendidikan.
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Buku Rujukan
1. Gege, N.L. & Berliner, D.C. 1991. Educational Psychology ( 5th ed.). Chicago: Rand Mc Nally.
2. S.C. Utami Munandar. 1992 Mengembangkan Bakat dan Kreativitas Anak Sekolah. (edisi ke-4 ). Jakarta:
Gramedia.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 34


Kode Matakuliah : PSI 3607
Nama Matakuliah : Psikologi Pendidikan III
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Pendidikan I
Prasyarat untuk Matakuliah : Bimbingan Karir di sekolah
Diberikan pada Semester :6

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu menjelaskan peran dan tugas – tugas ahli psikologi di sekolah serta mampu
melaksanakan dasar tugas – tugas tersebut.
Materi Matakuliah
1. Peran psikologi dalam pendidikan
2. Pelayanan bimbingan di sekolah
3. Bimbingan di sekolah dasar
4. Bimbingan dan konseling di sekolah lanjutan
5. Dasar-dasar penanganan kasus kesulitan belajar
6. Konseling individual dan kelompok
7. Bimbingan vokasional di sekolah
8. Bimbingan karir
9. Bimbingan waktu luang
10. Pendidikan masa dini
11. Pendidikan keluarga
12. Pendidikan taman kanak-kanak
13. Pendidikan orang dewasa

Buku Rujukan
1. Sukardji, S. 1990. Psikologi pendidikan dan Psikologi Sekolah (Diktat ). Jakarta

*****

Nomor Urut Matakuliah : 35


Kode Matakuliah : PSI 3308
Nama Matakuliah : Psikodiagnostik I (Pengantar)
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Umum II
Prasyarat untuk Matakuliah : Psikodiagnostik II, III, IV, V, VI, VII, danVIII
Diberikan pada Semester :3

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa memahami tentang pengertian, fungsi, tujuan dan metode psikodiagnostik, pengertian tes
psikologik sebagai alat ukur dan tujuannya; penggolongan tes psikologik dengan ciri-ciri dan pemakaian
masing-masing golongan; hal-hal yang berhubungan dengan administrasi maupun hal lain yang dapat
mempengaruhi hasil tes psikologis.
Materi Matakuliah
1. Pengertian
2. Fungsi, tujuan, dan metode psikodiagnostik
3. Sejarah psikologi diferensial
4. Sejarah, pengertian, dan fungsi tes psikologis
5. Administrasi tes psikologik
6. Penggolongan tes psikologik dengan ciri-ciri dan pemakaian masing-masing golongan
7. Etika dan pengetesan
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Buku Rujukan
1. Anastasi, Anne. 1988. Psychological Testing. New York: MacMillan Publishing Company.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 36


Kode Matakuliah : PSI 3409
Nama Matakuliah : Psikodiagnostik II ( MOW )
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat : Psikodiagnostik I
Prasyarat untuk Matakuliah : Penelitian Kualitatif
Diberikan pada Semester :4

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu memahami dan menerapkan metode observasi dan wawancara dalam psikologi.
Materi Matakuliah
1. Defenisi metode observasi dan wawancara
2. Kelemahan dan kelebihan MOW
3. Bidang pengamalan MOW dalam psikologi
4. Penyusunan lembar observasi dan pedoman wawancara.

Buku Rujukan
1. Anastasi, Anne. 1988. Psychological Testing. New York: MacMillan Publishing Company.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 37


Kode Matakuliah : PSI 3510
Nama Matakuliah : Psikodiagnostik III ( Tes Intelegensi )
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat : Psikodiagnostik I
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester :6

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa memahami beberapa pendekatan tentang konsep inteligensi, memahami dasar teoritis beberapa
tes inteligensi yang penting, memahami beberapa masalah dalam pengukuran inteligensi, serta dapat
mengadministrasikan dan menginterpretasikan hasil beberapa tes psikologi.
Materi Matakuliah
1. Konsep intelegensi ditinjau dari sudut tradisi psikometrik
2. Simulasi komputer
3. Adaptasi proses-proses dasar dalam intelegensi
4. Landasan teori tes Wechsler dan Stanford Binet
5. Permasalahan dalam pengukuran intelegensi
6. Praktek administrasi dan scoring beberapa tes intelegensi.

Buku Rujukan
1. Anastasi, Anne. 1988. Psychological Testing. New York: MacMillan Publishing Company.
2. Sastter, J.M. 1988. Assessment of Children (3rd ed.). New York: Jerome M. Sattler Publisher.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 38


Kode Matakuliah : PSI 3511
Nama Matakuliah : Psikodiagnostik IV ( Tes Bakat dan Minat )
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat : Psikodiagnostik I
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester :5

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa memiliki pemahaman tentang latar belakang teoritis maupun praktis mengenai pengukuran
bakat majemuk, pengukuran dalam pendidikan, dan dapat membandingkannya dengan penggunaan pengukuran
dalam pekerjaan dan pengukuran klinis.

Materi Matakuliah
1. Pengukuran bakat majemuk meliputi analisis faktor dan teori organisasi perangai, batere tes bakat
majemuk, dan pengukuran kreativitas.
2. Pengukuran dalam pendidikan meliputi penggunaan macam-macam tes prestasi belajar, batere tes prestasi
umum, tes kompetensi minimal dan keterampilan khusus, serta tes-tes yang disusun pengajar dan tes
pengukuran masa kanak-kanak awal.
3. Pengukuran dalam pekerjaan berkaitan dengan berbagai masalah dalam validasinya, pengukuran
intelegensi akademik, dan pengukuran dalam propesi maupun dalam konseling karir.
4. Pengukuran klinis memaparkan ciri khas penggunaan tes dalam diagnosis klinis, penggunaan tes
intelegensi maupun tes-tes neuropsikologis, dan pengidentifikasian ketidakmampuan belajar khusus.

Buku Rujukan
1. Anastasi, Anne. 1988. Psychological Testing. New York: MacMillan Publishing Company.
2. Frida Mangunsong, dkk. Bahan kuliah Psikodiagnostik Pendidikan ( Jilid I ).

*****

Nomor Urut Matakuliah : 39


Kode Matakuliah : PSI 3612
Nama Matakuliah : Psikodiagnostik V ( Batry & Inventory Test )
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat : Psikodiagnostik I
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester :6

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa memahami latar belakang teoritis dan konstruksi berbagai inventori, baik yang dipakai untuk
mengukur karakteristik kepribadian, minat, sikap, pendapat, maupun tata nilai.
Materi Matakuliah
1. Inventori kepribadian lapor-diri yang mencakup bahasan mengenai isi dan cara validasinya serta contoh-
contoh inventorinya ( MMPI, 16 PF, EPPS, VMI, SSHA, dll); sikap peserta tes dan jawaban-jawaban bias;
pengertian dan perbedaan perangai dan kondisi (traits & state).
2. Pengukuran minat mencakup contoh-contoh antara lain SVIB dan derivat-derivatnya, JVIS, Kuder dan
SDS dengan berbagai latar belakangnya.
3. Pengukuran tata nilai menyangkut dasar teori dan contoh-contoh instrumen.
4. Survey opini dan model skala-skala sikap yang sering dipakai (Thurstone, Guttman, dan Likert)
5. Inventori-inventori lain yang berkaitan dengan locus of control dan skala maskulinitas-feminitas.
6. Cara-cara lain pengukuran kepribadian, seperti penggunaan kinerja objektif dalam pengukuran kepribadian,
Q-sort, Check-list
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Buku Rujukan
1. Anastasi, Anne. 1988. Psychological Testing. New York: MacMillan Publishing Company.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 40


Kode Matakuliah : PSI 3613
Nama Matakuliah : Psikodiagnostik VI (Tes Situasional)
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat : Psikodiagnostik I
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester :6

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mengenal berbagai manfaat dan penggunaan berbagai tes situasional untuk tujuan seleksi,
penempatan, dan promosi.

Materi Matakuliah
1. Pengertian tes situasional
2. Perbedaan penggunaan tes situasional dengan tes yang telah baku yang dilakukan oleh psikolog
3. Macam-macam tes situasional; analisa jabatan; dimensi-dimensi yang dinilai
4. Assessment center; persyaratan dasar assessment center, pelaporan assessment center.

Buku Rujukan
1. George C. Thornton III. 1992. Assesment Center in Human Resource Management. Colorado: Addison
Wesley Publishing Company.
2. Brian O’Neile. 1990. The Manager as an Assessor, A Manager’s Guide to Assessing And Selecting People.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 41


Kode Matakuliah : PSI 3714
Nama Matakuliah : Psikodiagnostik VII ( Tes Proyektif )
Bobot Matakuliah : 3 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat : Psikodiagnostik I
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester :7

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mengenal berbagai tes proyeksi; pengungkapan tes proyektif: drawing, story, persepsi,
konstruksi, sejarah, makna dan landasan teori dari: tes gambar dan tes persepsi; sistem administrasi, skoring dan
arti psikologis, latihan administrasi dan skoring.
Materi Matakuliah
1. Pengertian metode proyeksi
2. Pengungkapan proyektif; drawing, story, persepsi, konstruksi, sejarah, makna, dan landasan teori dari tes
gambar dan tes persepsi
3. Sistem administrasi, skoring dan interpretasi psikologis tes proyektif.
4. Latihan administrasi dan skoring tes grafis, wartegg, dan Rorschach..

Buku Rujukan
1. Newmark, C.S (Editor). 1985. Major Psychological Assessment Instrument. Boston: Alyn & Bacon.
2. Kringet, Miriam. 1984. The Drawing Completion Test. New York: Grune & Straton.
3. Mamat, Gary-Groth. 1984. Handbook of Psychological Assessment. New York: Van Nostrand Reinhold
Company.
4. Rabin, AL (Editor). Assessment with Projective Tehniques. New York: Springer Publishing.
5. Halpem, F. 1953. A Clinical Approach to Children’s Rorschach.
6. Machover, R. 1978. Personality Projection in The drawing of The Human Figure. Illinois: Charles
Thomas Publ.
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

7. Santoso. Skripsi HTP.


8. Davidson, K. 1965 . The Rorschach Tehniques. Harcorest Bracex Worid Inc.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 42


Kode Matakuliah : PSI 3715
Nama Matakuliah : Psikodiagnostik VIII ( TAT & CAT )
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat : Psikodiagnostik I
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester :7

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa memahami manfaat penggunaan diagnostika klinis serta keterbatasannya; serta memahami
penggunaan dan administrasi tes TAT ( Thematic Apperception Test ).

Materi Matakuliah
1. Sejarah timbulnya tes TAT dan CAT
2. Asumsi dasar tes TAT dan CAT
3. Reliabiitas dan validitas tes TAT dan CAT
4. Aplikasi klinins tes TAT dan CAT
5. Deskripsi, administrasi, dan skoring tes TAT dan CAT

Buku Rujukan
1. Marnat, Gary-Groth. 1984. Handbook of Psychological Assessment. New York: Van Nostrand
Reinhold.Co.
2. Lezak, D.M. 1983. Neuropsychological Assessment (2nd ed.). New York: Oxford University Press.
3. Annastasi, Anne. 1988. Psychological Testing. ( 6th ed. ). New York: MacMillan Publishing Company.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 43


Kode Matakuliah : PSI 3316
Nama Matakuliah : Psikologi Faal I
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat :-
Prasyarat untuk Matakuliah : Psikologi Faal II
Diberikan pada Semester :3

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu menguraikan struktur, fungsi, dan proses pengendalian, serta koordinasi sistem saraf;
mampu menguraikan sistem saraf pusat dan hubungannya dengan perilaku serta fungsi integrative sistem saraf
pusat; mampu menguraikan fungsi sistem saraf otonom dalam integrasi otonomik.

Materi Matakuliah
1. Sistem saraf manusia serta fungsi-fungsinya
2. Pemrosesan impuls
3. Alur saraf refleks
4. Sistem saraf pusat
5. Sistem saraf perifer
6. Sistem limbik
7. Sistem saraf otonom
8. Perkembangan otak.

Buku Rujukan
1. Carlson N. R. 1986. Physiology of Behavior (3rd ed.). Toronto: Allyn and Bacon Inc.
2. Carlson N. R. 1992. Foundation of Physioligical Psychology ( 2nd ed). Toronto: Allyn and Bacon Inc.
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

3. Ganong, W. F. 1979. Review of Medical Physiology ( 9th ed.). California: Lange Medical Publications.
4. Guyton, A.C. 1976. Textbook of Medical Physiology (5th ed.). Philadelphia: W.B. Sainders Company.
5. Pinel, J.P. 1993. Biopsychology ( 2nd ed.). Toronto: Allyn and Bacon Inc.
6. Thompson, R. F. 1975. Introduction to Physiological Psychology. New York: Harper and Row Publisher.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 44


Kode Matakuliah : PSI 3417
Nama Matakuliah : Psikologi Faal II
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat : Psikologi faal I
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester :4

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu menjelaskan struktur dan fungsi panca indera serta proses penginderaan, mampu
menjelaskan hubungan neuroendokrin; mampu menguraikan peran dan pengaruh hormon – hormon terhadap
perilaku manusia.

Materi Matakuliah
1. Reseptor dan fungsi pengindraan
2. Inderasomatik, indera pengidu, indera pengecap, indera penglihatan dan indera pendengaran
3. Interaksi sistem saraf pusat dengan sistem endokrin serta pengaruhnya terhadap tingkah laku
4. Fungsi dan pengaruh kelenjar-kelenjar tiroid, paratiroid, pankreas, adrenalin, hipofisis dan kelenjar
endokrin lainnya.

Buku Rujukan
1. Carlson N. R. 1986. Physiology of Behavior (3rd ed.). Toronto: Allyn and Bacon Inc.
2. Carlson N. R. 1992. Foundation of Physioligical Psychology ( 2nd ed). Toronto: Allyn and Bacon Inc.
3. Ganong, W. F. 1979. Review of Medical Physiolog ( 9th ed.). California: Lange Medical Publications.
4. Guyton, A. C. 1976. Textbook of Medical Physiology (5th ed.). Philadelphia: W.B. Sainders Company.
5. Danovan, B. T. 1988. Hormones and Human Behavior. Cambridge: Cambridge University Press.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 45


Kode Matakuliah : PSI 3518
Nama Matakuliah : Psikologi Kognitif
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Umum I
Prasyarat untuk Matakuliah : Kognitif dan Belajar pada anak
Diberikan pada Semester :5

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiwa memahami proses persepsi pada manusia, proses interpretasi persepsi, penyimpanan dan
pengeluaran informasi serta hubungan emosi dan motivasi dalam proses kognitif mauoun proses yang
berhubungan dengan motivasi – motivasi pada manusia.

Materi Matakuliah
1. Proses persepsi pada manusia
2. Proses pengenalan pola dan perhatian
3. Sistem penyimpanan data di ingatan
4. Pemanfaatan data yang ada dalam ingatan
5. Hubungan emosi dan motivasi dalam proses-proses kognitif.
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Buku Rujukan
1. Lindsay, P. H. & Norman, D.A. 1977. Human Information Processin ( 2nd ed.). New York Academic
Press.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 46


Kode Matakuliah : PSI 3619
Nama Matakuliah : Psikometri
Mata Kuliah Prasyarat : Statistik II
Prasyarat Untuk Matakuliah: 1. Konstruksi Tes
2. Pengukuran Skala Psikologi
Diberikan pada Semester : VI

Kompetensi Umum Matakuliah


1. Mahasiswa memahami ruang lingkup dan permasalahan dalam pengukuran psikologis.
2. Mahasiswa memahami teori tes klasik dalam pengukuran psikologis
3. Mahasiswa memahami perkembangan terbaru dalam pengukuran psikologis

Materi Kuliah:
1. Pengantar: definisi, ruang lingkup, dan tujuan psikometri
2. Masalah-masalah dalam pengukuran konstruk psikologis dan variabel
3. Pemakaian bilangan
4. Skala-skala pengukuran
5. Pendekatan teoritik tes klasik : reliabilitas, validitas, analisis butir soal, norma, dan interpretasi skor
6. Perkembangan terbaru dalam pengukuran psikologi

Buku Rujukan:
1. Anastasi, Anne. 1988. Psychological Testing. New York: McMillan Publishing Co.
2. Crocker, L & Algina, J (1986). Introduction to Classical and Modern Test Theory. New York: Holt,
Rinehart, and Winston

*****

Nomor Urut Matakuliah : 47


Kode Matakuliah : PSI 3720
Nama Matakuliah : Konstruksi Tes
Mata Kuliah Prasyarat : Psikometri
Prasyarat Untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : 7 (tujuh)

Kompetensi Umum Matakuliah


1. Mahasiswa memahami proses penyusunan tes psikologis untuk mengukur kemampuan dan kepribadian
2. Mahasiswa mampu melakukan pengujian reliabilitas, analisis butir soal, penelitian validitas
3. Mahasiswa mampu menyusun norma

Materi Kuliah
1. Langkah-langkah penyusunan tes kemampuan, tes hasil belajar dan tes kepribadian
2. Analisis butir soal tes kemampuan, tes hasil belajar dan tes kepribadian
3. Pengujian validitas dan reliabilitas tes kemampuan, tes hasil belajar dan tes kepribadian

Buku Rujukan
1. Anastasi, Anne. 1998. Psychological Testing. New York: MacMillan Publishing Co.
2. Guilford, J.P. & Fruchter, B. 1978. Fundamental Statistic in Psychology and Education. Aucland: Mc
Graw Hill Book Co.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 48


Kode Matakuliah : PSI 3721
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nama Matakuliah : Psikoterapi


Mata Kuliah Prasyarat : Psikologi Abnormal dan Psikopatologi
Prasyarat Untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester :7

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa memahami prinsip-prinsip dasar psikoterapi, serta beberapa teknik dan pendekatan dalam
psikoterapi.
Materi Kuliah
1. Pengertian psikoterapi
2. Perbedaan antara psikoterapi dengan konseling, bimbingan, dan penasihatan
3. Jenis- jenis psikoterapi, meliputi pendekatan psikoanalisa, behavioral, kognitif, dan humanistik
4. Pendekatan individual dan kelompok dalam psikoterapi

Buku Rujukan
1. Corsini, Raymond J. & Wedding, Danny. 1989. Current Psychotherapies. Illinois: F.E. Peacock Publishers,
Inc.
2. Adz-Dzaky, Hamdan B. 2004. Konseling & Psikoterapi Islam. Yogyakarta: Fajar Pustaka Baru.
3. Corey, Gerard. 2004. Teori dan Praktek Konseling dan Psikoterapi. (Terjemahan)

*****

Nomor Urut Matakuliah : 49


Kode Matakuliah : PSI 3722
Nama Matakuliah : Pengukuran dan Skala Psikologik
Mata Kuliah Prasyarat : Psikometri
Prasyarat Untuk Matakuliah :
Diberikan pada Semester : 7 (tujuh)

Kompetensi Umum Matakuliah


Mahasiswa memahami cara membuat kuesioner dan skala yang digunakan untuk melakukan penelitian
kuantitatif psikologi.

Materi Kuliah
1. Pembuatan kuesioner
2. Pembuatan skala Likert, skala Guttman, skala Bogardus, skala Turstone, model Fishein dan Ajnen
3. Reliabilitas dan Validitas
4. Ilustrasi penggunaan kuesioner dan skala dalam penelitian

Buku Rujukan
1. Robinson, J.P; Shaver, P.R. & Lawrence, S.W. Measure of Personality and Social Psychological Attitudes
(vol I).
2. Oppenheim, A.N. 1996. Questionaire Design and Attitude Measurement. London: Heinemann

****

Nomor Urut Matakuliah :5


Kode Matakuliah : PSI 3423
Nama Matakuliah : Psikologi Kepribadian I
Mata Kuliah Prasyarat : Psikodiagnostik I
Prasyarat Untuk Matakuliah : Psikologi Kepribadian II & III
Diberikan pada Semester :4
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa memiliki pengetahuan tentang cara mempelajari kepribadian dan berbagai teori
psikodinamika/psikoanalisis tentang kepribadian yang berkambang dalam abad XX
Materi Kuliah
1. Berbagai istilah yang berkaitan dengan kepribadian
2. Pendekatan kepribadian melkalui karakterologi, tipologi, sifat, peran dan konsep diri
3. Teori kepribadian dan empat kelompok besar teori kepribadian
4. Pokok bahasan terpenting dalam dimensi-dimensi teori kepribadian
5. Berbagai teori psikodinamik/psikoanalisis
6. Psikoanalisis klasik, psikologi analisis, psikologi individual, psikoanalisa aliran sosiokultural, psikologi ego

Buku Rujukan
1. Pervin, L.A.1993. Personality, Theory and Research (6th ed). New York: John Wiley & Sons.
2. Hall, C.S. & Lindzey, G. 1985. Theories of Personality. New York: John Wiley & Sons
3. Suryabrata, S. Psikologi Kepribadian. Jakarta: CV Rajawali

*****
Nomor Urut Matakuliah : 51
Kode Matakuliah : 3524
Nama Matakuliah : Psikologi Kepribadian II
Mata Kuliah Prasyarat : Psikologi Kepribadian I
Prasyarat Untuk Matakuliah : Psikologi Abnormal dan Psikopatologi
Diberikan pada Semester :5

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa memahami teori-teori kepribadian behavioristik dan humanistik serta mengenal
beberapapandangan dan teori kepribaidan dari dunia timur dan barat
Materi Kuliah
1. Teori kepribadian pendekatan behavioristik (klinis)
2. Humanistik (Allport, Rogers, Gestalt, Maslow)
3. Pandangan mengenai kepribadian dari dunia timur

Buku Rujukan
1. Allport, G.W. 1961. Pattern and Growth in Personality. London: Hold, Rinehart & Winston
2. Hall, C.S. & Lindzey, G. 1985. Theories of Personality. New York: John Willey &Sons
3. Tart, C (Editor). 1975. Transpersonal Psychology. New York: Harper & Row

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 52


Kode Matakuliah : PSI 3626
Nama Matakuliah : Psikologi Kepribadian III
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Keahlian Berkarya
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Kepribadian I
Prasyarat untuk Matakuliah :
Diberikan pada Semester :6

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiwa memahami hubungan psikologi kepribadian barat dan psikologi kepribadian timur, mengetahui
perkembangan psikologi kepribadian timur, memahami dan menerapkan konsep psikologi kepribadian Islam.
Materi Matakuliah
1. Psikologi eksistensial
2. Psikologi Budha
3. Psikologi Budhisme Zen
4. Psikologi Taoisme
5. Psikologi Hinduisme
6. Sufisme dan Psikologi Kepribadian dalam Islam.

Buku Rujukan
1. Graham, Helen. 2005. Psikologi Humanistik dalam Konteks Sosial, Budaya, dan Sejarah.Yogyakarta:
Pustaka Pelajar.
2. Hall, C.S. & Lindzey, G. 1985. Theories of Personality. New York: John Wiley & Sons.
3. Chander, S. 2003. Hinduism. New Delhi: Saurabh Print O-Pack.
4. Mujib, Abdul. 2006. Kepribadian dalam Psikologi Islam. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
5. Hartati, N., Nihayah, Z., Rahman, S.A., dan Mujib, A. 2004 . Islam dan Psikologi. Jakarta: PT Raja
Grafindo Persada.

****

Nomor Urut Matakuliah : 53


Kode Matakuliah : PSI 3625
Nama Matakuliah : Psikologi Abnormal dan Psikopatologi
Bobot Matakuliah : 3 SKS
Mata Kuliah Prasyarat : Psikologi Kebribadian II
Prasyarat Untuk Matakuliah : Psikoterapi, Kesehatan Mental, Psikologi Klinis
Diberikan pada Semester : 6 (enam)

Kompetensi Umum Matakuliah


1. Mahasiswa memahami pengertian abnormalitas
2. Mahasiswa mampu menjelaskan dan memahami gangguan-gangguan fisik, kecerdasan, emosi dan perilaku
pada anak
3. Mahasiswa memahami dan mampu menjelaskan proses perkembangan dari berbagai pendekatan dan
pengklasifikasian perilaku abnormal pada orang dewasa
4. Mahasiswa memahami dan mampu menjelaskan gambaran klinis dari gangguan atau perilaku abnormal
pada orang dewasa
5. Mahasiswa memahami dan mampu menjelaskan upaya penanggulangan psikologis dari berbagai gangguan

Materi Kuliah
1. Pengertian normalitas dan abnormalitas
2. Paradigma Psikopatologis dan Faktor Penyebab Abnormalitas
3. Abnormalitas pada anak, gangguan pendengaran, penglihatan, motorik, cerebral-palsy, epilepsi, disfungsi
minimal otak pada anak, keterbelakangan mental dan kesulitan belajar pada anak, neurosis pada anak,
tempertantrum, agresivitas, enurosis, delekuensi dan perilaku anak
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

4. Gangguan cemas pada orang dewasa, gangguan kepribadian, gangguan yang berkaitan dengan penggunaan
obat dan zat
5. Gangguan identitas gender dan psikoseksual
6. Gangguan afektif
7. Gangguan somatoform, gangguan disosiatif, dan gangguan psikofisiologis
8. Gangguan skizofrenia dan gangguan psikosis lainnya.

Buku Rujukan
1. Davison, Gerald C. and Neale, John M. 1996. Abnormal Psychology. New York: John Wiley & Sons, Inc.
2. Kaplan, Harold I., Ksadock, Benjamin J., and Greb, Jack A. 1996. Sinopsis Psikiatri Jilid 1.
(Diterjemahkan oleh Widjaja Kusuma). Jakarta: Penerbit Binarupa Aksara.
3. Kaplan, Harold I., Ksadock, Benjamin J., and Greb, Jack A. 1996. Sinopsis Psikiatri Jilid 2.
(Diterjemahkan oleh Widjaja Kusuma). Jakarta: Penerbit Binarupa Aksara.
4. Coleman, James C. Abnormal Psychology and Modern Life. Chicago: Scott, Foresman and Company.
5. White, Robert W. and Watt, Norman F. 1984. The Abnomal Personality. New York: John Wiley & Sons.
6. Najati, Utsman M. 1997. Alqur’an dan Ilmu Jiwa. Bandung: Penerbit Pustaka.
7. Schaefer, Charles E. and Millmand, Howard L. 1981. How to Help Children with Common Problems. New
York: Van Nostrand Reinhold Company.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 54


Kode Matakuliah : PSI 3626
Nama Matakuliah : Psikologi Eksperimen
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Mata Kuliah Prasyarat : Metodologi Penelitian II dan Statistik II
Prasyarat Untuk Matakuliah : Skripsi
Diberikan pada Semester :6

Kompetensi Umum Matakuliah


Mahasiswa memahami prinsip-prinsip dan langkah-langkah dalam metodologi penelitian eksperimental serta
mampu memahami proses dan dinamika situasi eksperimental

Materi Kuliah
1. Pengertian Psikologi eksperimental
2. Prinsip-prinsip dalam penelitian eksperimen
3. Langkah-langkah dalam penelitian eksperimen
4. Pengertian desain eksperimen
5. Faktor-faktor penting diluar desain eksperimen
6. Macam-macam desain eksperimen (desain 1 dan 2 kelompok, anova satu arah, repeated measure, faktorial,
desain dengan N kecil)

Buku Rujukan
1. Robinson, P.W. 1981. Fundamental of Experimental Psychology (2nd ed.). New Jersey: Prentice Hall
2. Mc Guigan, F.J. 1993. Experimental Psychology: Methods of Research (5th ed). New Jersey: Prentice Hall

*****

Nomor Urut Matakuliah : 55


Kode Matakuliah : PSI 3627
Nama Matakuliah : Kesehatan Mental
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Mata Kuliah Prasyarat : Psikologi Abnormal dan Psikopatologi
Prasyarat Untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester :6

Kompetensi Umum Matakuliah


1. Mahasiswa mengenal proses keseimbangan dan penyesuaian diri pada individu dan faktor-faktor yang
mempengaruhinya
2. Mahasiswa mengenal beberapa upaya menghadapi masalah, hambatan dan gangguan pengembangan
pribadi serta mengenal beberapa prinsip psikologi yang berkaitan dengan pemeliharaan kesehatan mental

Materi Kuliah
1. Pengertian dan konsep kesehatan mental
2. Sejarah perkembangan kesehatan mental
3. Pendekatan teoritis kesehatan mental
4. Dasar-dasar pengembangan dan keseimbangan pribadi
5. Teori perlembangan mulai dewasa awal
6. Konsep-konsep yang berhubungan dengan kesehatan mental misal motivasi
7. Gender dan kesehatan mental
8. Terapi-terapi kesehatan mental, stres

Buku Rujukan
1. Atwater, E. 1983. Psychology of Adjustment. New York: Prentice Hall, Inc Englewood Cliffs.
2. Kaplan, P.S. 1984. Psychology of Adjustment. California: Woodsworth Publishing Company Belmont.
3. Jahoda, M. 1950. Current Concept of Positive Mental Health. New York: Basic Books Inc. Pub.
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

4. Shultz, D. 1991. Psikologi Pertumbuhan : Model-Model Kpribadian Yang Sehat (Diterjemahkan oleh
Yustinus). Yogyakarta: Penerbit Kanisius

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 56


Kode Matakuliah : PSI 3228
Nama Matakuliah : Psikologi Industri dan Organisasi I
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Mata Kuliah Prasyarat : Psikologi Umum I
Prasyarat Untuk Matakuliah : Psikologi Industri dan Organisasi II
Diberikan pada Semester :2

Kompetensi Umum Matakuliah


1. Mahasiswa mengenali wawasan psikologi industri dan organisasi
2. Mahasiswa mampu menemukenali bidang terapan teori dan prinsip psikologi di dalam industri dan
organisasi
3. Mahasiswa mampu menemukenali berbagai masalah dalam penerapan teori dan prinsip psikologi di
berbagai bidang kegiatan psikologi industri dan organisasi disertai alternatif pemecahannya

Materi Kuliah
1. Pengertian dan wawasan psikologi industri dan organisasi
2. Seleksi dan penempatan
3. Pelatihan dan pengembangan
4. Kondisi kerja dan kerekayasaan manusia
5. Kepemimpinan dalam perusahaan
6. Organisasi dan kelompok kerja
7. Penimbangan karya
8. Motivasi dan kepuasan kerja
9. Stres dan keselamatan kerja
10. Psikologi Konsumen

Buku Rujukan
1. Munandar, A.S. Psikologi Industri dan Organisasi.
2. Miner, J.B. 1992. Industrial Organization Psychology. Singapore: Mc Graw Hill

*****

Nomor Urut Matakuliah : 57


Kode Matakuliah : PSI 3329
Nama Matakuliah : Psikologi Industri dan Organisasi II
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Mata Kuliah Prasyarat : Psikologi Industri dan Organisasi I
Prasyarat Untuk Matakuliah : Psikologi Industri dan Organisasi III
Diberikan pada Semester :3

Kompetensi Umum Matakuliah


Mahasiswa mendapat gambaran umum tentang kaidah-kaidah dalam psikologi kerekayasaaan agar mahasiswa
mampu menemukenali masalah-masalah dalam menerapkan teori dan prinsip-prinsip psikologi kerekayasaaan.

Materi Kuliah
1. Perbedaan kemampuan fisik pria dan wanita
2. Lingkungan fisik dan lingkungan psikososial yang mempengaruhi kerja manusia, desain pekerjaan, desain
peralatan, penataan ruang

Buku Rujukan
1. Osborne, D.J. 1992. Ergonomics at Work. New York: John Willey & Sons

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 58


Kode Matakuliah : PSI 3430
Nama Matakuliah : Psikologi Industri dan Organisasi III
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Mata Kuliah Prasyarat : Psikologi Industri dan Organisasi I
Prasyarat Untuk Matakuliah : Pelatihan
Diberikan pada Semester :4

Kompetensi Umum Matakuliah


1. Agar mahasiswa memahami konsumen dalam kaitannya dengan kebutuhan perusahaan dan kebutuhan
pribadi konsumen
2. Pendekatan berdasarkan segmen psikografis
3. Peranan budaya dan subbudaya terhadap keputusan konsumen
4. Pengaruh kelas sosial, determinan individu terhadap perilaku, proses pengambilan keputusan

Materi Kuliah
1. Pengertian perilaku dan psikologi konsumen serta ruang lingkupnya
2. Psikologi budaya dan subbudaya pengaruh kelas sosial, kelompok, keluarga dan orang lain
3. Determinan individual, kepribadian, konsep diri, motivasi dan keterlibatan, pemrosesan informasi dan
periklanan, pembelajaran, sikap dan perubahan sikap
4. Proses pengambilan keputusan
5. Penelusuran informasi dan evaluasi
6. Proses Pembelian
7. Model perilaku konsumen

Buku Rujukan
1. Loudon, D.L. & Della-Bitta, A.J. 1993. Consumer Behavior: Consepts Aplication (4th ed). Singapore:
McGraw Hill
2. Engel, J.F., Blackswell, R.D., & Miniard, P.W. 1995. Consumer Behavior (8th ed). Tokyo: The Dryden Press

*****

Nomor Urut Matakuliah : 59


Kode Matakuliah : PSI 3731
Nama Matakuliah : Psikologi Klinis
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Mata Kuliah Prasyarat : Psikologi Abnormal dan Psikopatologi
Prasyarat Untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester :7

Kompetensi Umum Matakuliah


1. Agar mahasiswa mampu memahami pengertian dan konsep dasar psikologi klinis
2. Memahami pendekatan dan prinsip-prinsip penanganan terhadap kasus disfungsi psikologis

Materi Kuliah
1. Pengertian dan konsep dasar klinis
2. Pendekatan terhadap disfungsi psikologis
3. Prinsip pengukuran terhadap aspek intelektual, kepribadian, tingkah laku, neuropsikologi,
psikofarmakologi
4. Pendekatan terhadap prevensi, intervensi, konsultasi, latihan non profesional, pendidikan dan kesehatan
masyarakat
5. Etika dalam praktek psikologi klinis

Buku Rujukan
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

1. Phares, E.J. 1992. Clinical Psychology: concepts, methods, profession. California: Brooks/Cole Publishing
Company.
2. Bernstein, D.A. & Nietzel M.T. 1980. Introduction to Clinical Psychology. New York: McGraw Hill.
3. Sumarmo, Suprapti. Pengantar Psikologi Klinis.
4. PPDGJ III & DSM IV

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 60


Kode Matakuliah : PSI 3732
Nama Matakuliah : Psikologi Konseling
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Mata Kuliah Prasyarat : Psikologi Abnormal dan Psikopatologi
Prasyarat Untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester :7

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu memahami prinsip-prinsip dasar konseling serta beberapa teknik dan langkah-langkah
pelaksanaan konseling

Materi Kuliah
1. Pengertian dan prinsip-prinsip konseling
2. Makna tingkah laku membantu
3. Langkah-langkah dalam konseling
4. Beberapa pendekatan dan macam konseling
5. Teknik-teknik konseling

Buku Rujukan
1. Hansen, J.C., Stevic, R.R., & Warmer, R.W. 1986. Counseling: Theory and Process (4th ed.) Boston: Allyn
& Bacon, Inc
2. Rogers, C. 1942. Counseling & Psychoterapy.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 61


Kode Matakuliah : PSI 3433
Nama Matakuliah : Psikologi Agama I
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Mata Kuliah Prasyarat : Psikologi Perkembangan I
Prasyarat Untuk Matakuliah : Psikologi Agama II
Diberikan pada Semester :4

Kompetensi Umum Matakuliah


1. Mahasiswa mampu memahami konsep tentang agama, kaitan agama dan ilmu pengetahuan, serta psikologi
dan agama.
2. Mahasiswa memahami metode penelitian dan sumber jiwa agama.
3. Memahami mengetahui berbagai aliran dan ahli psikologi yang pro dan kontra dalam kajian agama dan
psikologi.

Materi Kuliah
1. Definisi agama
2. Agama dan ilmu pengetahuan
3. Psikologi dan agama
4. Tinjauan tentang psikologi agama
5. Psikologi vs agama
6. Psikologi pro agama
7. Metodologi penelitian dan sumber jiwa agama

Buku Rujukan
1. Kung, Hans. 1988. Sigmund Freud vis A vis Tuhan. (Terjemahan). Yogyakarta: Ircisod.
2. Rakhmat, Jalaluddin. 2004. Psikologi Agama: Sebuah Pengantar. Bandung: Penerbit Mizan.
3. Jalaluddin. 1998. Psikologi Agama. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
4. Ramayulis. 2002. Psikologi Agama. Jakarta: Kalam Mulia.
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

5. Thouless, Robert H. 2000. Pengantar Psikologi Agama. (Terjemahan). Jakarta: PT Raja Grafindo Persada,
6. Darajat, Zakiyah. 1991. Ilmu Jiwa Agama. Jakarta: CV Bulan Bintang

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 62


Kode Matakuliah : PSI 3534
Nama Matakuliah : Psikologi Agama II
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Mata Kuliah Prasyarat : Psikologi Agama I
Prasyarat Untuk Matakuliah : Psikologi Agama III
Diberikan pada Semester :5

Kompetensi Umum Matakuliah


1. Agar mahasiswa memahami konsep agama dan kesehatan mental, psikoterapi dan peran agama dalam
pemeliharaan kesehatan mental.
2. Memahami konsep-konsep logoterapi dan psikologi transpersonal.
3. Memahami kepribadian dan sikap keberagamaan serta motivasi perilaku beragama.

Materi Kuliah
1. Psikologi transpersonal
2. Logoterapi
3. Agama dan psikoterapi
4. Prinsip pelaksanaan psikoterapi islami
5. Peranan agama dalam terapi neurosis
6. Agama dan kesehatan mental
7. Metode perolehan dan pemeliharaan kesehatan mental
8. Kepribadian dan sikap keberagamaan
9. Motivasi untuk berperilaku agama

Buku Rujukan
1. Mudjib, Abdul & Mudzakir, Jusuf. 2001. Nuansa-Nuansa Psikologi Islami. Jakarta: PT Raja Grafindo
Persada.
2. Bastaman, Hanna Djumhana. Meraih Hidup Bermakna. Jakarta: Paramadina.
3. Jalaluddin. 1998. Psikologi Agama. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
4. Adz-Dzaky. M. Hamdani Bakran. 2004. Konseling dan Psikologi Islam. Yogyakarta: Fajar Pustaka Baru.
5. Syukur, Nico. 1988. Pengalaman dan Motivasi Agama. Yogyakarta: Penerbit Kanisius.
6. Frankl, Victor E. 2004. Mencari Makna Hidup. Bandung: Penerbit Nuansa.
7. Darajat, Zakiyah. 2002.Psikoterapi Islami. Jakarta: PT. Bulan Bintang.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 63


Kode Matakuliah : PSI 3635
Nama Matakuliah : Psikologi Agama III
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Mata Kuliah Prasyarat : Psikologi Agama II
Prasyarat Untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester :6

Kompetensi Umum Matakuliah


1. Mahasiswa memahami konsep tentang perkembangan jiwa keagamaan darimasa kanak-kanak hingga usia
lanjut.
2. Mahasiswa mengerti konsep kematangan beragama seseorang.
3. Mahasiswa mengetahui dan memahami pengaruh pendidikan dan kebudayaan terhadap jiwa keagamaan,
gangguan dalam perkembangan jiwa agama, pengaruh agama dalam kehidupan.
4. Mahasiswa memahami proses terjadinya konversi agama dan konsep kebahagiaan menurut berbagai
agama.

Materi Kuliah
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

1. Perkembangan jiwa keagamaan pada masa anak-anak.


2. Perkembangan jiwa keagamaan pada masa remaja.
3. Perkembangan jiwa keagamaan pada masa dewasa.
4. Perkembangan jiwa keagamaan pada masa lanjut usia.
5. Kematangan beragama.
6. Pengaruh pendidikan dan kebudayaan terhadap jiwa keagamaan.
7. Konversi agama.
8. Kebahagiaan dalam konsep agama-agama.
9. Agama dan pengaruhnya dalam kehidupan

Buku Rujukan
1. Bastaman, Hanna Djumhana. 1996. Meraih Hidup Bermakna. Jakarta: Paramadina.
2. Rahmat, Jalaluddin. 2004. Psikologi Agama: Sebuah Pengantar. Bandung: Penerbit Mizan.
3. Rahmat, Jalaluddin. 2004. Meraih Kebahagiaan. Bandung:PT Remaja Rosdakarya.
4. Hidayat, Komaruddin., dkk. 1999. Psikologi Agama dan Pendidikan Islam di Indonesia. Yogyakarta:
Logos.
5. Ramayulis. 2002. Psikologi Agama. Jakarta: Kalam Mulia.
6. Thouless, Robert H. 2000. Pengantar Psikologi Agama. (Terjemahan). Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
7. Sururin. 2004. Ilmu Jiwa Agama. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
8. Darajat, Zakiyah. 1996. Ilmu Jiwa Agama. Jakarta: PT Bulan Bintang.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 67


Kode Matakuliah : PSD 5001
Nama Matakuliah : Kesulitan Belajar
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat :-
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : II ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa dapat menjelaskan faktor-faktor yang menghambat kelancaran proses belajar di sekolah dan
membuat saran-saran atau rencana untuk mengatasinya
Materi Matakuliah
1. Ciri-ciri kesulitan belajar
2. Faktor-faktor penyebab kesulitan belajar
3. Kesulitan pemrosesan informasi
4. Perilaku bermasalah
5. Phobia sekolah
6. Kesulitan belajar non verbal
7. Kesulitan belajar matematika
8. Sekolah, kesulitan belajar dan delikuensi
9. Lengah tugas dan hiperaktivitas
10. Kesulitan konsentrasi
11. Motivasi belajar rendah
12. Penderita epilepsi
13. Peran keterlibatan orang tua dalam intervensi

Buku Rujukan
1. Bryan, T.H. 1975. Understanding Learning Disability. New York: Alfred Publishing Co. Inc.
2. Hall, D.M.B. 1996. The Child with Disability. London: University Press Cambridge
3. Schaefer, C.E. & Millman, H.L. 1981. How To Help Children With Common Problems. New York: Van
Nostrand Reinhold Comp.
****

Nomor Urut Matakuliah : 68


Kode Matakuliah : PSD 5002
Nama Matakuliah : Identifikasi & Pengembangan Kreativitas
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Perkembangan II
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : V ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu :
1. Merumuskan konsep kreativitas ditinjau dari aspek 4P
2. Membedakan aptitude dan non-aptitude traits dari kreativitas
3. Mengenali faktor-faktor internal dan eksternal yang menunjang pengembangan kreativitas
4. Memahami berbagai teori, taksonomi dan model pengembangan kreativitas
5. Mengenal dan menerapkan teknik-teknik kreativitas
6. Mengenal dan menerapkan teknik-teknik pengukuran kreativitas

Materi Matakuliah
1. Konsep kreativitas ditinjau dari 4P
2. Ciri-ciri aptitude dan non-aptitude dari kreativitas
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

3. Kondisi-kondisi yang memupuk dan menghambat kreativitas


4. Kreativitas dan inteligensi
5. Kreativitas dan memori
6. Diri (self) dan kreativitas
7. Peran keluarga dan sekolah dalam memupuk kreativitas anak
8. Model kognitif dan afektif dari Williams
9. Model terpadu dari Clark
10. Teknik hubungan yang dipaksakan dan teknik morfologikal untuk memacu gagasan
11. Pendaftaran atribut dan daftar pertanyaan yang memacu gagasan
12. Teknik urun rembuk dan memacu gagasan
13. Pemecahan masalah secara kreatif
14. Teknik-teknik pengukuran kreativitas

Buku Rujukan
1. Munandar, S.C.Utami. 1992. Mengembangkan Bakat & Kreativitas Anak Sekolah. (Cetakan IV). Jakarta:
Gramedia.
2. Isenberg, Joan P. and Jalongo, Mary Renck. 1993. Creative Expression and Play in the Early Childhood
Curriculum. New York: MacMillan Publishing Company.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 69


Kode Matakuliah : PSD 5003
Nama Matakuliah : Bimbingan Karir di Sekolah
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Pendidikan III
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : VI ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa dapat mendiskusikan proses perkembangan karir seseorang dan merancang jalan karir untuk
mencapainya.

Materi Matakuliah
1. Defenisi Karir
2. Faktor yang mempengaruhi pilihan karir
3. Tahapan karir
4. Stereotip jenis kelamin dalam pilihan karir
5. Pengertian, tipe, skema perbandingan jangkar karir
6. Kesuksesan karir
7. Faktor-faktor yang mempengaruhi karir : minat dan aspirasi
8. Pengertian minat, teori Holland, pengukuran minat
9. Pengertian aspirasi, proses terbentuknya, faktor yang mempengaruhi, pengukurannya
10. Hambatan pribadi
11. Faktor-faktor dalam diri yang menghambat karir
12. Pelatihan bimbingan karir di SD, SMU, SMK

Buku Rujukan
1. Brooks, L. 1991. Career Choice and Development. Oxford: Josseys Bass Publisher

*****

Nomor Urut Matakuliah : 70


Kode Matakuliah : PSP 5004
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nama Matakuliah : Psikologi Bermain


Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Perkembangan I
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : IV ke atas
Kompetensi Umum Matakuliah
Agar mahasiswa mengetahui, memahami dan menganal bermacam-macam teori bermain serta pentingnya
kegiatan bermain untuk menunjang perkembangan anak normal dan cacat.
Materi Matakuliah
1. Pengantar teori bermain
2. Tahapan perkembangan bermain
3. Manfaat bermain
4. Hubungan bermain dan perkembangan fisik/motorik, perkembangan sosial, kognitif dan kepribadian
5. Jenis-jenis kegiatan bermain
6. Alat permainan elektronik
7. Macam-macam alat permainan dan cara memainkannya untuk anak normal & cacat
8. Faktor-faktor yang berperan dalam kegiatan bermain
9. Issue tentang kegiatan bermain di masyarakat
10. Bermain dan pengembangan kreatifitas

Buku Rujukan
1. Tedjasaputra, M.S. 1995. Bermain, Mainan dan Permainan. Jakarta: Grasindo.
2. Isenberg, Joan P. and Jalongo, Mary Renck. 1993. Creative Expression and Play in the Early Childhood
Curriculum. New York: MacMillan Publishing Company.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 71


Kode Matakuliah : PSS 5005
Nama Matakuliah : Komunikasi dan Perubahan Perilaku
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Sosial II
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : V ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu :
1. Memahami konsep-konsep dan proses komunikasi
2. Memahami komunikasi sebagai sarana hubungan interpersonal
3. Memahami faktor-faktor fisiologis dan psikologis komunikasi sebagai sarana perubahan tingkah laku

Materi Matakuliah
1. Pengertian dan fungsi komunikasi
2. Ciri-ciri dan dimensi komunikasi
3. Unsur-unsur komunikasi
4. Prinsip hubungan interpersonal
5. Komunikasi interpersonal
6. Faktor fisiologis dalam komunikasi interpersonal
7. Faktor-faktor psikologis dalam hubungan interpersonal
8. Komunikasi yang efektif
9. Konsep perubahan dalam komunikasi sebagai perubahan sikap
10. Komunikasi sebagai sarana perubahan tingkah laku
11. Memanfaatkan umpan balik
12. Self-disclosure
13. Strategi-strategi perubahan individual
14. Konseling
15. Perubahan yang direncanakan
16. Berbagai strategi perubahan sosial
17. Analisa transaksional sebagai teori komunikasi

Buku Rujukan
1. Ross, R.S. & Ross, M.G. 1982. Interacting & Interacting: An Introduction to Interpersonal
Communication. London: Prentice-Hall International
2. Rakhmat, Jalaluddin. Psikologi Komunikasi. Bandung: PT Remaja Rosda Karya.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 72


Kode Matakuliah : PSP 5006
Nama Matakuliah : Psikologi Perkembangan Remaja
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Perkembangan II
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : V ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa memahami perkembangan berbagai aspek pada masa remaja dan dampaknya terhadap perilaku
dan perkembangan kepribadian serta memahami kaitan antara perkembangan tersebut dengan masalah aktual
yang dihadapi remaja.
Materi Matakuliah
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

1. Perkembangan fisiologik
2. Perkembangan seksual
3. Perkembangan kognitif
4. Perkembangan sosial-emosional
5. Perkembangan agama dan moral
6. Keterkaitan antara perkembangan-perkembangan tersebut dan dampaknya pada perilaku
7. Pemantapan identitas diri
8. Masalah-masalah remaja dan proses pemantapan identitas diri serta tugas perkembangan

Buku Rujukan
1. Adam, G.R. & Gullotta, T.L. 1981. Adolescent Life Experience. California: Brooks/Cole Publishing
Company.
2. Papalia, D. & Olds, S.W. 1992. Human Development (5th ed.). New York: McGraw Hill
3. Sarwono, S.W. 1991. Psikologi Remaja. Jakarta: Rajawali Pers.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 73


Kode Matakuliah : PSI 5007
Nama Matakuliah : Konseling Kejuruan
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Industri & Organisasi I
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : III ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan ruang lingkup konseling kejuruan, tujuan konseling
kejuruan bagi individu (di luar dan di dalam perusahaan/organisasi), bagi perusahaan dan bagi masyarakat,
faktor-faktor yang berperan dalam konseling kejuruan, proses konseling kejuruan.

Materi Matakuliah
1. Sejarah munculnya konseling kejuruan
2. Kaitan psikologi industri organisasi dan konseling kejuruan
3. Ruang lingkup konseling kejuruan
4. Peran konseling kejuruan bagi individu dan bagi pengembangan perusahaan
5. Proses konseling kejuruan
6. Metode-metode yang digunakan dalam konseling kejuruan
7. Masalah-masalah dalam memilih bidang kerja dan melaksanakan kerja
8. Peninjauan faktor individu, pekerjaan, dan lingkungan dalam proses konseling kejuruan
9. Teknik konseling kejuruan
10. Pembuatan laporan
11. Persyaratan konselor
12. Kode etik konselor

Buku Rujukan
1. Blum, M. & Balinsky, B. 1980. Counseling and Psychology, Vocational Psychology and its Relation to
Educational and Personal Counseling. New Jersey: Prentice Hall Inc.
2. Peter, H.J. & Hansen, J.C. 1971. Vocational Guidance and Career Development (2nd ed.). New York: The
MacMillan Co.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 74


Kode Matakuliah : PSU 5008
Nama Matakuliah : Penelitian Kualitatif
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikodiagnostik II (MOW)
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : V ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


Memperkenalkan paradigma penelitian kualitatif dan mempersiapkan mahasiswa untuk mampu melaksanakan
dan menginterpretasikan hasil penelitian kualitatif

Materi Matakuliah
1. Paradigma-paradigma dalam penelitian ilmu sosial
2. Karakteristik penelitian kualitatif
3. Metode-metode dalam penelitian kualitatif
4. Tipe-tipe penelitian kualitatif
5. Analisis data dan pelaporan hasil penelitian kualitatif
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Buku Rujukan
1. Denzin, N.K. & Lincoln, I.S. 1994. Handbook of Qualitative Research. Newbury Park: Sage Publications.
2. Marshall, C.V. & Rossman, G.B. 1989. Designing Qualitative Research. Newbury Park: Sage Publications.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 75


Kode Matakuliah : PSD 5009
Nama Matakuliah : Psikologi Pendidikan Anak Luar Biasa
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Pendidikan II
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : VI ke atas
Kompetensi Umum Matakuliah
Agar mahasiswa mampu :
1. Menjelaskan batasan, karakteristik psikologis dan fungsi-fungsi perkembangan yang dipengaruhi berbagai
ketunaan
2. Menjelaskan intervensi atau bantuan yang dapat mengurangi pengaruh dari hambatan masing-masing
ketunaan
3. Membuat perencanaan program pengajaran individual khusus untuk mengoptimalkan kemampuan yang
dimiliki anak-anak luar biasa

Materi Matakuliah
1. Pengantar dan teknik pengajaran khusus
2. Psikologi dan pendidikan anak tuna netra
3. Psikologi dan pendidikan anak tuna rungu
4. Psikologi dan pendidikan anak tuna wicara
5. Psikologi dan pendidikan anak tuna grahita
6. Psikologi dan pendidikan anak tuna daksa
7. Psikologi dan pendidikan anak tuna laras
8. Psikologi dan pendidikan anak tuna ganda
9. Orang tua anak luar biasa
10. Pendidikan luar biasa di Indonesia

Buku Rujukan
1. Mangunsong, F. dkk. 1998. Psikologi dan Pendidikan Anak Luar Biasa. Depok: LPSP3-UI.
2. Suran, B.G. & Rizzo, J.V. 1979. Special Children and Integrative Approach. Scott Foresman & Co.
3. Halahan, D. & Kauffman J.M. 1994. Introduction to Special Education (6th ed.). Massachusetts: Allyn &
Bacon

*****

Nomor Urut Matakuliah : 76


Kode Matakuliah : PSU 5010
Nama Matakuliah : Kognitif & Belajar pada Anak
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Kognitif
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : VI ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa memahami hubungan antara kemampuan-kemampuan berpikir (kognitif) anak dengan
kemampuan belajarnya.
Materi Matakuliah
1. Beberapa teori perkembangan.
2. Tiga macam pandangan tentang bagaimana seorang anak berpikir dan belajar
3. Teori Piaget: khususnya yang berhubungan dengan kesiapan belajar anak dan kritik terhadap teorinya
4. Belajar bagaimana cara berpikir dan belajar (learning how to think and to learn)
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

5. Hubungan antara bahasa dan belajar


6. Pengaruh budaya dan sosial terhadap perkembangan kognitif anak (Teori Luria)

Buku Rujukan
1. Astington, J.W., Haris, P.L., & Olson, D.R. 1998. Developing Theories of Mind. New York: Cambridge
University Press
2. Luria, A.R. 1976. Cognitive Development: Its Cultural and Social Foundations. Cambridge: Harvard
University Press
3. Wood, D. 1990. How Children Learn and Think. Cambridge: Basil Blackwell

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 77


Kode Matakuliah : PSA 5011
Nama Matakuliah : Perkembangan Agama Anak & Remaja
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Agama II
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : VI ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu :
1. Memahami metode penelitian perkembangan agama dan mampu melakukan penelitian psikologis dalam
kajian perkembangan agama anak dan remaja
2. Memahami berbagai aspek perkembangan agama pada anak dan remaja

Materi Matakuliah
1. Pengertian psikologi perkembangan agama anak dan remaja
2. Metode penelitian perkembangan agama anak dan remaja
3. Perkembangan konsep dan kepercayaan terhadap Ketuhanan pada anak dan remaja
4. Perkembangan konsep dan kepercayaan terhadap kematian pada anak dan remaja
5. Perkembangan konsep dan perilaku ritual pada anak dan remaja

Buku Rujukan
1. Crapps, R.W. 1994. Perkembangan Kepribadian & Keagamaan. (Diteremahkan oleh Agus M. Hardjana).
Yogyakarta: Penerbit Kanisius
2. Fowler, J.W. 1981. Stages of Faith. San Fransisco: Harper & Arow Publisher
3. Supratiknya,A. (Editor). 1995. Teori Perkembangan Kepercayaan, Karya-karya Penting James W. Fowler.
Yogyakarta: Penerbit Kanisius
4. Thoules, R.H. 1992. Pengantar Psikologi Agama. (Diterjemahkan oleh Machnun Husein). Jakarta:
Rajawali Pers

*****

Nomor Urut Matakuliah : 78


Kode Matakuliah : PSI 5012
Nama Matakuliah : Psikologi Terapan PIO
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Industri & Organisasi I
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : III ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mengenal penerapan psikologi dalam bidang psikologi industri organisasi dan bidang klinis
yang diperoleh dari para praktisi di bidang-bidang tersebut serta mampu menerapkan pengetahuan terebut
dalam berbagai bidang kegiatan

Materi Matakuliah
1. Manajemen Sumber Daya Manusia
2. Psikologi periklananan
3. Rekrutmen
4. Analisis Jabatan

Buku Rujukan
1.
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

2.

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 79


Kode Matakuliah : PSK 5013
Nama Matakuliah : Psikodinamika Keluarga
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Kepribadian II
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : VI ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu :
1. Mengenal berbagai tahapan dalam daur kehidupan keluarga
2. Mengenal pelbagai tugas perkembangan dan pengaruh dari faktor-faktor sosial budaya
3. Memahami pengaruh dari perkembangan pengetahuan tentang peran wanita dan budaya terhadap
psikodinamika keluarga

Materi Matakuliah
1. Pengantar dan tinjauan umum dari daur kehidupan keluarga yang mengalami perubahan dengan adanya
pengaruh sosio-budaya
2. Masa dewasa muda, pernikahan, keluarga dengan anak balita, keluarga pada tahap lanjut
3. Siklus perceraia : perpisahan, perceraian, pernikahan kembali
4. Variabel-variabel yang mempengaruhi perubahan pada daur kehidupan keluarga : penyakit, kematian,
alkohol, kondisi sosial ekonomi rendah

Buku Rujukan
1. Carter, B. & McGolderick, M. 1998. The Changing Family Life Cycle (2nd ed). USA: Allyn & Bacon.
2. Sprenkle, D. & P.Fred. 1986. Family Therapy Sourcebook. The Guilford Press.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 80


Kode Matakuliah : PSA 5014
Nama Matakuliah : Teori Perkembangan Kepercayaan
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Agama I
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : V ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


1.
2.

Materi Matakuliah
1.
2.
….

Buku Rujukan
1.
2.
*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 81


Kode Matakuliah : PSO 5015
Nama Matakuliah : Asesment Psikologi
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Industri & Organisasi I
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : VI ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu memahami alat-alat asesmen, modal dan proses seleksi, orientasi dan sosialisasi di
perusahaan
Materi Matakuliah
1. Pengertian asesmen psikologi
2. Metode-metode yang digunakan dalam asesmen psikologi
3. Penggunaan asesmen psikologi
4. Model kesesuaian individu dan organisasi
5. Metode-metode seleksi
6. Orientasi dan proses sosialisasi di perusahaan

Buku Rujukan
1. John, P.W. 1992. Organizational Entry Recruitment, Selection, Orientation and Socialization of New
Comer (2nd ed.). Addition Wesley Publishing Company.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 82


Kode Matakuliah : PSK 5016
Nama Matakuliah : Psikologi Perilaku Seksual
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Abnormal & Psikopatologi
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : VII ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu memahami psikodinamika, anatomi, fisiologi dan aspek-aspek psikososial perilaku
seksual pada manusia untuk dapat menjelaskan, meramalkan dan mengontrolnya.
Materi Matakuliah
1. Pengantar dan latar belakang penelitian perilaku seksual
2. Ruang lingkup psikologi perilaku seksual
3. Teori-teori tentang perilaku seksual
4. Metode dan etika penelitian perilaku seksual
5. Penyimpangan dan kelainan seksual
6. Penyakit kelamin, alat kontrasepsi, dan dampaknya
7. Terapi penyimpangan dan kelainan perilaku seksual
8. Attraction, love, and romance
9. Identitas gender
10. Sexim, feminisme
11. Perilaku seksual intramarital
12. Perilaku seksual ekstramarital
13. Perilaku seksual remaja

Buku Rujukan
1. Deaux & Wrighstman. 1998. Social Psychology. California: Brooks/Cole Publ.
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

2. Kinsey, A.C. 1953. Sexual Behavior in The Human Female. W.B. Saunders
3. Walsh, M.R. 1987. The Psychology of Women, On Going Debates. New Haven: Yale University Perss

*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 83


Kode Matakuliah : PSP 5017
Nama Matakuliah : Psikologi Pendidikan Masyarakat
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Pendidikan I
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : VI ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu :
1. Menyadari pentingnya pendidikan masyarakat dalam mencerdaskan bangsa
2. Memahami faktor-faktor psikologis dalam pendidikan masyarakat
3. Menerapkan teori-teori psikologi pendidikan dalam suatu program pendidikan masyarakat.

Materi Matakuliah
1. Sejarah munculnya pendidikan masyarakat
2. Batasan pengertian pendidikan masyarakat
3. Tujuan dan ruang lingkup pendidikan masyarakat
4. Peran ilmu psikologi dalam kegiatan program pendidikan masyarakat
5. Karakteristik pelajar dewasa dan gaya belajar
6. Strategi mengajar
7. Diagnostik pelatihan dan pengembangan
8. Metode evaluasi perencanaan program pendidikan masyarakat

Buku Rujukan
1. Basar, A.S. 1985. Pendidikan Orang Dewasa. Bandung: IKIP
2. Batter. 1985. Communities & Developing Programe in Adult Education. New Jersey: Prentice Hall Inc.
3. Murk, P.J. 1989. Planning Succesful Programe. Muncie: Kinko’s Copies Professor Publ.
4. Napitupulu, W.P. 1982. Eksistensi dan Peran Pendidikan Non Formal dalam Usaha Mencerdaskan
Kehidupan Bangsa. DEPDIKBUD
5. Rogers, J. 1984. Adult in Education. London: BBC

*****

Nomor Urut Matakuliah : 84


Kode Matakuliah : PSA 5018
Nama Matakuliah : Psikologi Konversi Agama
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Agama I
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : VI ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


1.
2.

Materi Matakuliah
1.
2.

Buku Rujukan
1.
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

*****

Nomor Urut Matakuliah : 85


Kode Matakuliah : PSA 5019
Nama Matakuliah : Psikologi Transendental
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Agama I
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : VI ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


1.
2.

Materi Matakuliah
1.
2.

Buku Rujukan
1.
2.
*****
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

Nomor Urut Matakuliah : 86


Kode Matakuliah : PSD 5020
Nama Matakuliah : Psikologi Belajar
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Pendidikan II
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : VI ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa memahami teori-teori pembentukan dan modifikasi tingkash laku dan mampu menerapkannya
dalam proses pembentukan tingkah laku
Materi Matakuliah
1. Instink
2. Imprinting
3. Pengalaman masa kecil
4. Kondisioning Klasik
5. Kondisioning Operan
6. Keteladanan
7. Latent Learning
8. Insight Learning
9. Prinsip-prinsip Reinforcement
10. Penghindaran
11. Melarikan diri
12. Punishment
13. Pemadaman
14. Generalisasi
15. Diskriminasi
16. Ingatan
17. Pemecahan masalah dan proses informasi

Buku Rujukan
1. Wittig, A.F. 1981. Psychology of Learning. New York: McGraw Hill Book Co.

*****

Nomor Urut Matakuliah : 87


Kode Matakuliah : PSI 5021
Nama Matakuliah : Pelatihan
Bobot Matakuliah : 2 SKS
Jenis Matakuliah : Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
Matakuliah Prasyarat : Psikologi Industri & Organisasi I
Prasyarat untuk Matakuliah :-
Diberikan pada Semester : III ke atas

Kompetensi Umum Matakuliah


Agar mahasiswa mampu :
1. Memahami peran pelatihan dan pengembangan sumber daya manusia untuk peningkatan SDM
2. Memahami proses pelatihan dengan unsur-unsurnya
3. Merencanakan dan menyusun suatu program pelatihan yang relevan berdasarkan analisis kebutuhan serta
karakteristik peserta pelatihan yang ditetapkan.

Materi Matakuliah
1. Latar belakang pelatihan dan pengembangan SDM
2. Pengertian pelatihan dan pengembangan SDM
BAB III. KURIKULUM DAN SILABUS

3. Proses belajar dan pelatihan orang dewasa


4. Proses pelatihan dan unsur-unsurnya
5. Macam-macam bentuk pelatihan
6. Perangkat penilaian/evaluasi
7. Pembuatan Disain pelatihan

Buku Rujukan
1. Laird, D. 1985. Approach to Training and Development (2nd ed.revised). New York: Addison Wesley
Publishing Co.
2. Craig, R.L. (editor in chief) 1990. Training and Development Hanbook (4th ed). New York: McGraw Hill.

*****

Anda mungkin juga menyukai