Anda di halaman 1dari 14

Percobaan Fisika Sederhana

NAMA ALAT PERAGA :


Model hidram

OLEH
Singgih rochmad s.
(23/XII.IA.1)
TUJUAN
• Memperagakan model sederhana dari

Pompa Hidram
FUNGSI
Pompa hidram merupakan salah satu
alat yang dapat menunjukan bahwa air
dapat mengalir dari tempat yang
rendah ke tempat yang tinggi apabila
diberi energi dan usaha
DASAR TEORI
Prinsipnya ada aliran air yang mengalir, bisa berupa
sungai, sumber air yang mengalir, air terjun dls. Air
tersebut dialirkan pada pompa yang dilengkapi
dengan 2 buah klep yang fungsinya bergantian,
kalau yang satu membuka maka yang lain menutup,
dan tabung udara yang fungsinya memberikan
tekanan pada air yang terkumpul dalam tabung
tersebut untuk disalurkan ke bak penampung yang
tingginya beberapa kali lipat dibandingkan dengan
ketinggian air yang dialirkan ke pompa tersebut.
ALAT DAN BAHAN
Botol plastic besar ( botol aqua) ukuran 1,5 liter 2 buah
Selang plastic transparan, ukuran diameter 0,6 cm, panjang 1 meter 2
buah
karet penutup botol/ dibuat dari karet sandal jepit ( diameternya
disesuaikan dengan lubang botol )
Lem Aibon secukupnya
Kawat pengikat/ kawat botol, panjang kira-kira 30 cm
Paku panjang 2,5 cm/ paku tripleks
 Multriplek/papan kayu ukuran :
 panjang 25 cm, lebar 15 cm, tebal 1 cm ( 1 buah )
 Panjang 25 cm, lebar 6 cm, tebal 1 cm ( 1 buah )

 Panjang 40 cm, lebar 20 cm, tebal 1 cm ( 1 buah )

Botol bekas suka ukuran 200 cc


CARA PEMBUATAN ALAT
1. Siapkan botol aqua ukuran 1,5 liter 1
buah potong bagian dasar botol aqua
tersebut
2. Buatlah tutup botol berlubang di tengah
dengan diameter penutup botol sedikit
lebih besar dari pada mulut botolnya dan
diameter lubang tengah tuutp botol
sedikit lebih kecil dibandingkan diameter
selang yang digunakan
3. Masukkan selang pada lubang
tengah penutup botol, dan kuatkan
dengan pelekat/lem, kemudian
pasangkan pada lubang botol
4. Lubangi bagian selang mendatar,
sambungkan selang tegak pada
lubang tadi, pada ujung selang
mendatar ini dipasang botol pemijit
5. Siapkan papan kayu atau
multripleks dan potong sesuai
ukuran
6. Susun dan pasangkan semua bagian alat yang telah
dibuat seperti pada gambar di bawah ini :

Bejana 2 Selang tegak

Bejana 1

Botol Penjepit

Papan Selang
kayu/Multripleks mendatar
PERAGA YANG TELAH JADI
UJI COBA ALAT
Periksalah bagian sambungan selang mendatar dengan
selang tegak dan sambungkan antara selang mendatar
dengan botol pemijit, selanjutnya isilah botol 1 dengan
air sambil memperhatikan aliran air pada selang, jika
tidak ada yang kebocoran, permukaan air pada selang
tegak sama tingginya dengan permukaan air yang ada
di botol berarti alat sudah baik, Periksalah sekali lagi
keseluruhan dudukan selang dan bejana, apakah
cukup stabil ( tidak goyang ) jika tidak stabil
hendaknya diperbaiki sampai benar – benar kuat
SELESAI

Anda mungkin juga menyukai