Anda di halaman 1dari 3

Menggunakan telkomsel flash unlimited memang mengasyikan, disamping murah

[paket yang 125 rebu/ bulan + PPN jadi total 137.500] tentunya kita dapat mengakses
dengan tanpa batas alias unlimited, cuman ada kekurangannya yaitu flash suka
menampilkan halaman web kadaluarsa.. cape deh, itu bisa di atasi dengan menekan Ctrl
+ F5, dan satu lagih kadang-kadang koneksi seperti kura-kura ninja alias padat merayap,
untuk membuka suatu web apalagi webnya yang interaktif, sangat menjengkelkan
memang, tetapi kita harus bisa mengatasinya betul?, nah bagaimana cara mengatasinya,
yah berdasarkan pengalaman siapih beginih :

Sebenernya cuma setting standar sih, langkah-langkah ini yang aku lakuin:
1. Ganti browser dengan Mozilla FireFox.
2. Download add-ons buat browser mozilla. Cari yang penting2 aja, kalau
kebanyakan malah bisa jadi lambat. Aku cuma make FasterFox (FasterFox 2.00
atau FasterFox 3.03), FlasBlock & Adblock Plus.
3. Install FireTune. Gunakan opsi sesuai dengan kondisi komputer dan koneksi
internet yang ada. Sebagai contoh, saya gunakan “Fast Compoter/Slow
Connection”, trus klik Tune It.
4. Lakukan config untuk mengoptimalkan kinerja Firefox.
5. Gunakan Web Accelerator. Untuk yang gratisan bisa make Google Web
Accelerator. Kalo aku sih make OnSpeed :mrgreen: Kalo mau berlangganan
biayanya sekitar $50 per tahun. Bisa juga bayar pake rupiah di Onspeed
Indonesia. Untuk versi trialnya bisa di donlot disini, kamu bisa make selama 14
hari secara gratis (diakalin aja, kalo 14 hari udah abis daftar lagi pake email yg
baru ).
6. Tambahan, buat yang lokasinya udah terjangkau area 3G, jangan lupa set koneksi
di HP (yg buat modem) pake settingan 3G only.
7. Jika tiba-tiba koneksi megap-megap alias putus nyambung, coba ganti APN-nya,
yg semula pake APN ‘internet’ coba ganti APN ‘telkomsel’, ato sebaliknya. Dua
APN tersebut merupakan APN yang disediakan untuk Telkomsel Flash paket
Unlimited.

Dengan cara di atas apakah bisa mempercepat koneksi sesuai dengan namanya FLASH,
saya jawab lumayan untuk daerah tertentu, dan untuk di daerah saya sendiri cukup dari
lumayan, dengan catatan anda menambahkan extra command seperti di bawah ini, dan
caranya cukup mudah, coba anda ikuti lngkah langkah di bawah ini :

1. klik kanan my computer akan keluar gambar seperti di bawah ini


2. Pilih Properties
3. seteleh kebuka pilih Hardware kemudian Device Manager

4. Pilih Modem kemudian klik kanan Modem tersebut [tergantung modemnya semuanya
sama kalau di klik akan menampilkan seperti gambar di bawah ini]

5. Pilih Advanced
6. Nah di EXTRA SETING silakan masukan : at+cgdcont=1,”IP”,”internet” [tergantung
anda menggunakan paketnya] silakan lihat daftar Extra command di bawah :

Extra Command:
XL : at+cgdcont=1,”IP”,”www.xlgprs.net”
Telkomsel Flash Time Based : at+cgdcont=1,”IP”,”flash”
Telkomsel Volume / Flash Unlimited : at+cgdcont=1,”IP”,”internet”
Telkomsel Volume / Flash Unlimited : at+cgdcont=1,”IP”,”telkomsel”
Indosat : at+cgdcont=1,”IP”,”indosatgprs”
Indosat 3G Unlimited : at+cgdcont=1,”IP”,”indosat3g”
Indosat Im2 Broom Unlimited : at+cgdcont=1,”IP”,”indosatm2″
Axis (NTS) : at+cgdcont=1,”IP”,”axis”
Three : at+cgdcont=1,”IP”,”3gprs”

Anda mungkin juga menyukai