Anda di halaman 1dari 1

Menyembuhkan Luka Sejarah

Refleksi Kaum Muda atas Tragedi 1965

Menerima dan Memaknai G 30 S sebagai Sejarah Bangsa


Indonesia

Rangkuman:

G 30 S merupakan sejarah Indonesia yang menggoreskan luka bagi masyarakat yang peduli
pada negaranya. Untuk dapat memaknainya serta mengambil hikmah yang terkandung di
dalamnya, kita harus menerimanya dahulu sebagai bagian dari sejarah Indonesia. Penerimaan
mencakupi keikhlasan merangkul orang-orang yang pada masanya dianggap sebagai penjahat.
Kontroversi mengenai keabsahan cerita dan sejarah yang tertulis membuat kita tidak dapat
serta merta mengadili secara personal orang-orang tertentu yang mungkin saja tidak bersalah.

Anda mungkin juga menyukai