Palauan Journal

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 22

Palauan journal

Hommer G. Barnett, University of Oregon


PENDAHULUAN
 Antropolog acapkali berbicara mengenai keinginan untuk
menyimpan cacatan harian di lapangan. Beberapa
melakukannya, tapi sedikit yang dipublikasikan
 Homer Bartnett adalah salah satu antropolog yang
mempublikasikan jurnal hasil dari studi lapangan di Palau.
 Ia menjadi seorang observer, observer adalah sesuatuyang
lebih dari sekedar tamu kehormatan, dan menjadi sesuatu
yang kurang lebih salah satu dari manusia disana.
 Ia mengilustrasikan kegiatan yang menghiasi penelitian
lapangannya dari hari ke hari
 Jurnalnya mengilustrasikan banyak penelitian lapangan terdiri
dari menunggu sesuatu terjadi, menjadi seorang yang
bersahabat, mau memahami dan memberi
TENTANG PENULIS
Hommer Barnett lahir di Bisbee, Arizona.
Lulusan dari unversity of california di berkeley,
dan melewati masa-masa akhir perkuliahannya di
standford.
Pada tahun 1932, Ia memulai karir antropologinya
dengan penelitian lapangan arkeologi dekat Taft,
California
Tahun 1934 dan pada tahun 1935-1936 Ia
melakukan studi lapangan pada masyarakat Indian
Pada 1947-1948 Ia tinggal di Desa Palauan karena
ketertarikannya pada kepulauan Pasifik
Tahun 1952-1953 Ia mengunjungi Fiji dan New
Caledonia
Tahun 1955 Netherlands New Guinea
Tahun 1961 Australian New Guinea
Tahun 1962 Solomon Islands, dan pada
tahun 1966-1968 Australia.
Ia adalah seorang professor Antropologi di
University of Oregon. Tahun 1962, Ia
menjadi Presiden dari Society for Applied
Anthropology
Ia telah menerbitkan buku yang berjudul :
Innovation: The basis of Cultural Change
yang diterbitkan pertama kali pada tahun
1953
PENGANTAR
Sejak 23 Agustus, 1947 sampai 21 Mei,
1948 Allan Murphy seorang sarjana yang
dipanggil Al dan saya tinggal di sebuah
desa kecil di utara bagian dari kepualauan
Palau yang bernama Ulimang
Bahasa menjadi permasalah utama,
karena tidak ada gramar dalam bahasa
inggris palauan. Charlie simmons seorang
keturunan jerman dan mengerti b. Inggris,
menjadi penerjemah.
KUTIPAN CATATAN
HARIAN
Agustus
Tiba dari Koror ke Ngarard dengan dua
kapal angkatan laut. menyusuri jalan
ngbuked
Terdapat rumah2 bergaya tipe lama
Diatas bukit adalah rumah kelompok
laki2 yang merupakan pusat dari desa
Ditawari sebuah rumah yang dibangun
oleh seorang pemuda bernama Kai
Tidak ada kemajuan atas apa yang al dan
barnett kerjakan, karena mereka dianggap
dan dipublikasikan sebagai doctor yang
menghasilkan adanya pembatas yang
mengurangi interaksi dan dibuat oleh
pihak militer. Juga diberitahu agar tidak
menerima dan mengganggu Al dan Barnett
Seorang guru datang untuk belajar bahasa
inggris. Al dan barnett berharap bisa
mendapatkan keuntungan. Dan juga
beljara bahasa palauan
September
Hari pertama di sekolah, menyadari bahwa
respon yang akan mereka dapatkan adalah
hasil dari sikap yang mereka tunjukan
Menemui kendala karena tidak ada guru
yang bisa berbahasa inggris dan kemampuan
bahasa palauan mereka yang buruk
hampir pindah dari rumah selama 2 hari.
Belajar bahasa palauan sampai jam 12
malam. Dan banyak warga dan murid yang
memberikan makanan
Datang ke sekolah untuk menyamakan jam.
Tapi ternyata jam yang berada di sana
beradasarkan matahari
Oktober
Diundang untuk pembukaan sebuah gereja
protestan, akan tetapi mereka menolak
karena mereka tidak berniat untuk masuk ke
komunitas apapun disini
Melakukan projek rekam-rekaman, dan
menghasilkan rekaman yang gagal dengan
murod2 sekolah. Karena gas dari mesin
sangat tidak enak didengar yang
mengahasilkan suara yang jelek
Mendapat pelajaran tentang bahasa palaun
lagi karena berada selama berjam2 di pabrik
kelapa sawit milik Kai
November
 Mendapat pelajaran tentang bahasa2 palauan dari
buku-buku pelajaran sekolah paluan
 Berlayar ke kayangle dan menghadiri sebuah acara
pernikahan di desa itu. Dansa menjadi aktivitas
pengisi di pesta tersebut
 Diakhir tarian anak2 dan dewasa berbaris menari
sambil menyanyikan lagu yang bahasanya
campuran antara bahasa paluan, inggris, dan jepang
 Kepala suku ke2 gekleu mengundang Barnett.
Kepala suku ini berbicara dengan cara yang jelas
sehingga agak mudah untuk dimengerti dan
memberikan segala keramah tamahannya dalam
perjalanan. Yg menjadikan barnett berharap akan
ada ikatan yg lebih dekat antara dia dan penduduk
lokal
Desember
Muncul pertanyaan mengapa mereka bisa
terlibat perang dan mengapa mereka
dianggap sebagai orang Amerika dan bukan
orang Jepang
Pesta penyu, dianggap sbg bentuk dari
kepercayaan diri mereka karena membuat
dan meminum-minuman keras
Baru menyadari bahwa kedatangan brunett
dan al tidak mengganggu kehidupan
masyarakat sama sekali. Dan mereka bisa
bertingkah wajar di depan mereka
Januari
Pergi ke Ngerchelong untuk kledaol, yaitu
berupa tampilan tarian asli dan pesta
Pesta akan diadakan, dengan kertas dan
pensil meletakkan nama-nama orang yang
menempatkan uang di dalamnya. Saya tanya
pria di sebelah saya apa maksud dari pria
tersebut, kemudian ia memberitahu itu
adalah untuk membantu membayar kepala
Kabupaten untuk rumah baru. Saya
kemudian berkontribusi secara sukarela,
semua tampak takjub, terutama ketika saya
mengatakan 5 Dollar. Kemudian saya
diundang untuk pergi ke oraul lain di
Ngbuked.
menemukan pertemuan beberapa kepala
desa dan pemimpin kerja kelompok anak
muda. Diskusi ini tentang rencana dan
prosedur kerja, dan juga tentang persiapan
makanan untuk kedatangan kledaol pada
tanggal 24 dan 25
Para wanita berlatih tarian mereka untuk
kledaol secara harfiah sepanjang malam
Acara dimulai sekitar pukul 21:00, Tarian
malam terakhir diulang dengan terus
menerus atas permintaan, pertunjukan
berakhir pada pukul 04:00.
Menemukan seorang tua yang bernama
Aregon, mereka menceritakan bahwa
cerita sekarang akrab dengan pelanggaran
oleh tentara Jepang dan keunggulan
perang Amerika, dan seperti yang selalu
terjadi mereka tertawa menceritakan
kekejaman tentang Jepang terhadap
mereka
Februari
Mengetahui beberapa istilah kekerabatan
Menulis tentang "kebenaran" dari
kebiasaan warga Palauan untuk kembali
ke Amerika, tidak bergantung pada rumor
“kebohongan”, karena hal tersebut
merupakan urusan keluarga pribadi, dan
bahwa hanya anggota keluarga bisa
mengundang orang luar, bahkan hanya
kepala keluarga yang benar-benar
memiliki hak istimewa ini
Maret
Pemilu diadakan
Risa, seorang wanita tua memberi tahu
saya mengenai tradisi kelahiran Palau lama
Membantu melahirkan, Saya memasukkan
dua tablet aspirin kedalam sakusaya dan
mengikutinya menuju sebuah rumah kecil
di mana dalam salah satu ruangannnya
seorang wanita sakit terbaring dengen
beberapa wanita yang lebih tua duduk di
dekatnya
Tura menceritakan beberapa mitos dan
mendeskripsikan praktik-praktik shaman.
Dia menjauhkan diri dari keyakinan
relijius saat ini. Ketika percakapan
menemui jalan buntu, kami kembali pada
sejarah keluarga dan terminologi dalam
hubungan saudara.
menghabiskan hari itu dengan
menyaksikan upacara (rites) pemakaman.
Setelah itu saya menanyai Emei dan Risa
mengenai apa yang telah saya lihat dan
mengenai hubungan anak tersebut dengan
orang-orang yang hadir.
April
Saya yakin sekang bahwa dia adalah anggota
aktif modekne (kultus pribumi yang ditekan
oleh orang Jepang dan saat ini berusaha
dihentikan oleh lembaga-lembaga kesehatan
Amerika)
Saya juga senang mendapat kesempatan
mendengarkan Torong menjelaskan kepada
temannya mengapa mereka hitam dan
bagaimana Al dan saya putih, berdasarkan
alkitab.
Saya menemukan Kai sedang dalam keadaan
informatif dan mulai giat menanyainya
mengenai pewarisan dan subjek-subjek yang
berkaitan
Kami diundang ke “makan malam kecil”
yang lain pada siang hari di rumah Kari.
Saya harus mengatakan bahwa ini makanan
terburuk yang pernah saya temui; lima telur
rebus, berbau begitu busuk, tidak mungkin
direbus, kemudian beberapa talas rebus
Mereka ingin tahu tentang perjalanan yang
diusulkan kita, dan kemudian tentang
Amerika. Mereka demikian mengubah meja
pada saya, dan saya menjadi informan.
Sebagai konsekuensi dari ini dan hal-hal lain
variou, termasuk makan malam perpisahan,
minggu ini telah menyenangkan tapi tidak
terlalu produktif
KESIMPULAN
 Palauan Society: A Study of Contemporary Native Life in the
Palau Islands. Hal ini memiliki tujuan ganda. Salah satunya
adalah untuk menyediakan informasi sebagai pedoman bagi
pejabat Amerika yang bertanggung jawab itu adalah untuk
mengelola urusan penduduk pulau secara keseluruhan
 Palauan Society bisa melayani tujuan kedua, yaitu "untuk
mengisi kesenjangan dalam pengetahuan ilmiah kita tentang
topi daerah ditutup dengan penyelidikan selama bertahun-
tahun oleh Jepang".
 Palauans biasanya hidup menurut aturan adat karena untuk
keuntungan mereka , tapi godaan selalu ada, memanipulasi
untuk memuaskan kebutuhan pribadi dan ambisi mereka,
seperti Amerika dan setiap orang lain, dan kesesuaian yang
dicirikan oleh variasi individu tentang sebuah norma yang
mungkin atau mungkin tidak eksplisit, sama seperti di tempat
lain.
 dengan mencoba hidup dan berpikir seperti Palauan,
serta apa artinya bagi mereka secara pribadi barnett
bisa memastikan hal ini dengan cara yang ditunjukkan
dalam kutipan di atas
 menurut barnett, emik dan etik tidak dapat dipisahkan.
Karena menurutnya sulit untuk mengetahui,
memahami dan menjelaskan perilaku mereka
 Dalam menjalani penelitiannya, barnett
mengemukakan bahwa tidak menutup kemungkinan
bagi seorang etnografer untuk merasakan kedekatan
emosional pada apa yang ia teliti. Hal itu
menghasilkan keberpihakan pada apa yang ia teliti
 Untuk teknis penelitiannya Para pembaca akan mudah
mengenali strategi penelitian dan teknik dalam
kutipan dari jurnal yang umumnya disebut gaining
entrée, identifikasi tujuan, menetapkan hubungan,
penggunaan informan kunci, survei, permainan peran,
pengulangan pengamatan, dan silsilah
Barnett juga mengemukakan bahwa
penelitian dapat berakhir tiba-tiba, apabila ia
merasa bahwa investigasi yang ia lakukan
tidak lengkap. Dan jika melanjutkan
kembalik akan sulit karena masyarakat
ulimang jaman dhulu berbeda dengan
ulimang jaman sekarang
Hal tsb Membuktikan bahwa selalu ada
pembenasi dari ketidaksetujuan dan anti
partisipasi yang akan dinyatakan oleh orang-
orang yang membaca tulisan tentang mereka.
Ini adalah bagian dari menjadi seorang
antropolog

Anda mungkin juga menyukai