Anda di halaman 1dari 6

POLA MAKAN DALAM KEHIDUPAN

ORANG-ORANG YANG TERKENA


GASTRITIS

“Translated and Editor by Yorimichi”

A
sebagai suatu kebiasaan atau kegiatan yang
khir-akhir ini peningkatan dilakukan oleh seseorang untuk makan.
penyakit gastritis meningkat Sedangkan menurut WHO pola makan yaitu
sangat pesat. Hal tersebut suatu cara/usaha yang dilakukan oleh
dikarenakan pola hidup yang bebas hingga seseorang untuk makan guna memenuhi
berdampak pada kesehatan tubuh. Badan kebutuhan biologis dan fisiologis tubuh.
penelitian kesehatan dunia WHO mengadakan
tinjauan terhadap delapan negara dunia dan beberapa faktor yang dapat
mendapatkan beberapa hasil persentase dari mempengaruhi pola makan antara lain faktor
angka kejadian gastritis di dunia. Dimulai dari budaya, agama/kepercayaan, status sosial
negara yang kejadian gastritisnya paling tinggi ekonomi, personal preference, rasa lapar,
yaitu Amerika dengan persentase mencapai nafsu makan, rasa kenyang, dan kesehatan.
47% kemudian di ikuti oleh India dengan a. Budaya
persentase 43%, lalu dibeberapa negara Budaya cukup menentukan jenis makanan
lainnya seperti Inggris 22%, China 31%, yang sering dikonsumsi. Demikian pula
Jepang 14,5%, Kanada 35%, Perancis 29,5%, letak geografis mempengaruhi makanan
dan Indonesia 40,8%. Gastritis biasanya yang diinginkannya. Sebagai contoh, nasi
dianggap sebagai suatu hal yang remeh namun untuk orang-orang Asia dan Orientalis,
gastritis merupakan awal dari sebuah penyakit pasta untuk orang-orang Italia, curry
yang dapat menyusahkan kita. (kari) untuk orang-orang India merupakan
Di Indonesia angka kejadian gastritis makanan pokok, selain makana-makanan
cukup tinggi. Dari penelitian dan pengamatan lain yang mulai ditinggalkan. Makanan
yang dilakukan oleh Departemen Kesehatan laut banyak disukai oleh masyarakat
RI angka kejadian gastritis di beberapa kota di sepanjang pesisir Amerika Utara.
Indonesia ada yang tinggi mencapai 91,6% Sedangkan penduduk amerika bagian
yaitu di kota Medan, lalu di beberapa kota selatan lebih menyukai makanan goreng-
lainnya seperti Surabaya 31,2%, Denpasar gorengan.
46%, Jakarta 50%, Bandung 32,5%, b. Agama/Kepercayaan
Palembang 35,3%, Aceh 31,7%, dan Agama/kepercayaan juga mempengaruhi
Pontianak 31,2%. Hal tersebut disebabkan jenis makanan yang dikonsumsi. Sebagai
oleh pola makan yang kurang sehat. contoh, agama Islam dan Yahudi
Depdiknas mendefinisikan pola Orthodoks mengharamkan daging babi.
makan sebagai suatu usaha atau cara Agama Roma Katolik melarang makan
seseorang untuk makan demi memenuhi daging setiap hari, dan beberapa aliran
kebutuhan sehari-harinya. Muchtar dalam agama (Protestan) melarang pemeluknya
penelitiannya mendefinisikan pola makan mengkonsumsi teh, kopi atau alkohol.
c. Status sosial ekonomi a. Makanlah makanan yang beraneka ragam.
Pilihan seseorang terhadap jenis dan Makanan yang beraneka ragam harus
kualitas makanan turut dipengaruhi oleh mengandung karbohidrat, lemak, protein,
status sosial dan ekonomi. Sebagai vitamin, mineral, dan bahkan serat
contoh, orang kelas menegah ke bawah makanan dalam jumlah dan proporsi yang
atau orang miskin di desa tidak sanggup seimbang menurut kebutuhan masing-
membeli makanan jadi, daging, buah dan masing kelompok (bayi, balita, anak,
sayuran yang mahal. Pendapatan akan remaja, ibu hamil dan menyusui, orang
membatasi seseorang untuk dewasa dan lansia).
mengkonsumsi makanan yang mahal b. Makanlah makanan untuk memenuhi
harganya. Kelompok sosial juga kebutuhan energi.
berpengaruh terhadap kebiasaan makan, Energi dan tenaga dapat diperoleh dari
misalnya kerang dan siput disukai oleh makanan sumber karbohidrat, lemak serta
beberapa kelompok masyarakat, protein. Energi dibutuhkan untuk
sedangkan kelompok masyarakat yang metabolisme dasar (seperti untuk
lain lebih menyukai hamburger dan pizza. menghasilkan panas tubuh serta kerja
d. Personal preference organ-organ tubuh) dan untuk aktivitas
Hal-hal yang disukai dan tidak disukai sehari-hari seperti belajar, bekerja serta
sangat berpengaruh terhadap kebiasaan berolah raga. Kelebihan energi akan
makan seseorang. Orang seringkali menghasilkan obesitas, sementara
memulai kebiasaan makannya sejak dari kekurangan energi dapat menyebabkan
masa kanak-kanak hingga dewasa. kekurangan gizi seperti marasmus.
e. Rasa lapar, nafsu makan, dan rasa c. Makanlah makanan sumber karbohidrat
kenyang setengah dari kebutuhan energi.
Rasa lapar umumnya merupakan sensasi Karbohidrat sederhana, seperti gula dan
yang kurang menyenangkan karena makanan manis sebaiknya dikonsumsi
berhubungan dengan kekurangan dengan memperhatikan azas tepat waktu,
makanan. Sebaliknya, nafsu makan tepat indikasi dan tepat jumlah. Makanan
merupakan sensasi yang menyenangkan ini sebaiknya dimakan pada siang hari
berupa keinginan seseorang untuk makan. ketika kita akan atau sedang melakukan
Sedangkan rasa kenyang merupakan aktivitas dan jumlahnya tidak melebihi 3-
perasaan puas karena telah memenuhi 4 sendok makan gula/hari. Karbohidrat
keinginannya untuk makan. Pusat kompleks sebaiknya dikonsumsi bersama
pengaturan dan pengontrolan mekanisme makanan yang merupakan sumber unsur
lapar, nafsu makan dan rasa kenyang gizi lain seperti protein, lemak/minyak,
dilakukan oleh sistem saraf pusat, yaitu vitamin dan mineral. Sekitar 50-60% dari
hipotalamus. kebutuhan energi diperoleh dari
karbohidrat kompleks.
Pedoman 13 Pesan Dasar Gizi d. Batasi konsumsi lemak dan minyak
Seimbang menyampaikan pesan-pesan untuk sampai seperempat dari kecukupan energi.
mencegah masalah gizi ganda dan mencapai Konsumsi lemak dan minyak berlebihan,
gizi seimbang guna menghasilkan kualitas khususnya lemak/minyak jenuh dari
sumber daya manusia yang handal. Garis besar hewan, dapat beresiko kegemukan atau
pesan-pesan tersebut seperti dijelaskan oleh dislipidemia pada orang-orang yang
Dirjen Binkesmas Depkes RI (1997) antara mempunyai kecenderungan ke arah
lain: tersebut. Dislipidemia atau kenaikan
kadar lemak (kolesterol atau trigliserida) i. Minumlah air bersih, aman dan cukup
dalam darah merupakan faktor untuk jumlahnya.
terjadinya penyakit jantung koroner dan Air minum harus bersih dan bebas kuman.
stroke. Konsumsi lemak/minyak Minumlah air bersih sampai 2 liter per
dianjurkan tidak melebihi 20% dari total hari sehingga metabolisme tubuh kita bisa
kaori dan perlu diingat bahwa unsur gizi berjalan lancar mengingat air sangat
ini juga memiliki peran tersendiri sebagai dibutuhkan sebagai pelarut unsur gizi bagi
sumber asam lemak esensial serta juga keperluan metabolisme tersebut.
membantu penyerapan beberapa vitamin konsumsi air yang cukup dapat
yang larut dalam lemak. menghindari dehidrasi dan akan
e. Gunakan garam beryodium. menurunkan resiko infeksi serta batu
Penggunaan garam beryodium dapat ginjal.
mencegah Gangguan Akibat Kekurangan j. Lakukan kegiatan fisik atau olahraga yang
Yodium (GAKY). Namun, penggunaan teratur.
garam yang berlebihan juga tidak Kegiatan itu akan membantu
dianjurkan karena garam mengandung mempertahankan berat badan normal
natrium yang bisa meningkatkan tekanan disamping meningkatkan kesegaran
darah. Sebaiknya konsumsi garam tidak tubuh, memperlancar aliran darah dan
melebihi 6 gram atau 1 sendok teh per mencegah osteoporosis khususnya pada
hari. lansia.
f. Makanlah makanan sumber zat besi. k. Hindari minum minuman beralkohol.
Makanan seperti sayuran hijau, kacang- Alkohol bersama-sama rokok dan obat-
kacangan, hati, telur dan daging banyak obatan terlarang lainnya harus dihindari
mengandung zat besi dan perlu karena dapat membawa risiko untuk
dikonsumsi dalam jumlah yang cukup terjadinya berbagai penyakit degeneratif,
untuk mencegah anemia gizi. vaskuler dan kanker.
g. Berikan ASI saja pada bayi sampai l. Makanlah makanan yang aman bagi
berumur 4 bulan. kesehatan.
Untuk dapat memberikan ASI dengan Makanan yang tidak tercemar, tidak
baik, ibu menyusui harus meningkatkan mengandung kuman atau parasit lain,
jumlah dan mutu gizi makanannya selama tidak mengandung bahan kimia berbahaya
hamil dan menyusui. Makanan dan makanan yang diolah dengan baik
Pendamping ASI (PASI) hanya boleh sehingga unsur gizi serta cita rasanya
diberikan setelah usia bayi lebih dari 4 tidak rusak, merupakan makanan yang
bulan dan pemberiannya harus aman bagi kesehatan.
bertahapmenurut umur, pertumbuhan m. Bacalah label pada makanan yang
badan serta perkembangan kecerdasan. dikemas.
h. Biasakan makan pagi. Label pada makanan kemasan harus
Makan pagi dengan makanan yang berisikan tanggal kadaluwarsa, kandungan
beraneka ragam akan memenuhi gizi dan bahan aktif yang digunakan.
kebutuhan gizi untuk mempertahankan
kesegaran tubuh dan meningkatkan
produktifitas dalam bekerja. Pada anak-
anak, makan pagi akan memudahkan Bebarapa penyebab yang dapat
konsentrasi belajar sehingga prestasi mengakibatkan terjadinya gastritis antara lain :
belajar bisa lebih ditingkatkan. a. Infeksi Bakteri
Bakteri H. Pylori merupakan ditutupi oleh muskus yang melekat, erosi
organisme gram negatif yang dapat hidup kecil dan pendarahan sering timbul
di bagian dalam lapisan mukosa yang (Sylvia A. Price, 1995).
melapisi dinding lambung. Organisme ini d. Kelainan autoimun
menghambat bagian cekung yang di Ketika sistem kekebalan tubuh
proteksi yang di aplikasikan dekat pada menyerang sel-sel sehat yang berada di
epitel permukaan di bawah barier muskus dinding lambung. Mengakibatkan
yang mempunyai pH netral. Organisme peradangan dan secara bertahap
ini menimbulkan respon sel radang kronis menipiskan dinding lambung,
dan polimorfonuklear pada mukosa menghancurkan kalenjer-kalenjer
lambung. Penularan bakteri tersebut penghasil asam lambung dan mengganggu
terjadi melalui jalur oral atau akibat produksi faktor intrinsik yaitu sebuah zat
memakan makanan atau minuman yang yang membantu tubuh mengabsorbsi
terkontaminasi oleh bakteri ini dan vitamin B-12.
diketahui juga sebagai penyebab utama e. Strees
terjadinya gastritis. Infeksi dalam jangka Hal ini dimungkinkan karena
waktu yang lama akan menyebabakan system persyarafan di otak berhubungan
peradangan menyebar yang kemudian dengan lambung sehingga bila seseorang
menyebabkan perubahan pada lapisan mengalami stres maka bisa muncul
pelindung dinding lambung ini kelainan pada lambung. Perubahan ini
(Underwood, 2000). akan merangsang sel-sel di dalam
b. Pemakaian Obat-obat penghilang rasa lambung yang kemudian mensekresi asam
nyeri secara berlebihan .
Obat analgesik anti inflamasi f. Makanan Berbumbu
nonsteroid (AISN) seperti : aspirin, Makanan berbumbu seperti : lada
ibuprofen, dan naproxen. Dapat dan cuka atau mustard dapat
menyebabkan peradangan pada lanbung menyebabkan gejala yang mengarah pada
dengan cara mengurangi prostaglandin gastritis.
yang bertugas melindungi dinding
lambung. Jika pemakaian dilakukan Menurut Sugani & Priandarini (2010) Berikut
secara terus menerus dapat menyebabkan ini adalah hal-hal yang umumnya
gastritis (Underwood, 2000). menyebabkan gastritis:
c. Alkohol 1. Reaksi terhadap obat-obatan suplemen
Alkohol dapat mengiritasi dan Obat-obatan tertentu pada beberapa orang
mengikis mukosa dinding lambung karena akan merangsang sistem pencernaan
lebih rentan terhadap asam lambung sehingga menyebabkan mual. Ini juga
walaupun pada kondisi normal. Jika bisa ditimbulkan oleh suplemen,
alkohol diminum bersama dengan aspirin antibiotik, steroid, mineral, dan obat
efeknya akan lebih merusak dibandingkan herbal.
dengan efek masing-masing agent 2. Produksi asam lambung berlebihan.
tersebut secara terpisah. Gastritis yang Pada saat tertentu, sel-sel yang
terjadi peminum berat dan pemakai mengeluarkan cairan asam dalam
aspirin perlu dilakukan reseksi lambung. lambung mungkin menghasilkan jumlah
Penyakit yang serius ini akan dianggap cairan pencernaan yang lebih tinggi dari
sebagai tukak akibat strees. Pada gastritis kadar normal sehingga merangsang reaksi
ini mukosa merah, edema tosa dan pada jaringan lambung.
3. Gangguan lambung. b. Gangguan struktur anatomi yang bisa
Tanpa penyebab jelas, lambung jadi tidak berupa luka, erosi, atau tumor.
berfungsi atau bisa kosong secara normal. c. Jadwal makan yang tidak teratur akan
Ini bisa terjadi setelah lambung membuat lambung sulit beradaptasi. Bila
mengalami infeksi tertentu. kondisi ini berlangsung terus-menerus,
4. Kepekaan terhadap asam akan terjadi kelebihan asam yang akan
Jaringan dalam lambung dan duodenum mengiritasi dinding mukosa lambung.
menjadi sangat peka terhadap kadar asam d. Konsumsi alkohol atau kopi yang
normal sehingga mudah terangsang. berlebihan dapat mengiritasi dan
5. Peka terhadap makanan tertentu. mengkikis mukosa pada dinding lambung
Lambung atau usus menjadi peka serta membuat dinding lambung lebih
terhadap makanan dan minuman tertentu sensitif terhadap asam lambung meski
seperti kopi, bumbu jeruk, atau sayuran pada kondisi normal.
yang mengandung kadar asam sedang e. Gangguan stres, karena sistem saraf di
hingga tinggi. otak berhubungan dengan lambung.
6. Reaksi berlebihan terhadap rangsangan Tahapnya adalah, mula-mula stres akan
normal. mengakibatkan perubahan hormon.
Adanya perubahan hubungan sinyal saraf Perubahan itu merangsang sel-sel dalam
perut dan otak sehingga menimbulkan lambung untuk memproduksi asam secara
reaksi berlebihan terhadap perubahan berlebihan. Selanjutnya asam yang
normal yang terjadi selama proses berlebihan akan menimbulkan luka pada
pencernaan. dinding lambung.
7. Stres dan faktor psikologis lain. f. Merokok : banyak penelitian
Kecemasan akan memicu produksi asam membuktikan adanya efek negatif
lambung lebih cepat dan lebih banyak. merokok terhadap kesehatan tubuh. Selain
Pada umumnya, gastritis bisa di tangani meningkatkan risiko terserang berbagai
dengan menghindari makanan yang pedas, penyakit, para penderita gastritis yang
asam, alkohol, dan rokok untuk sementara perokok juga beresiko tinggi mengalami
waktu. Makan tepat waktu dan mengelola komplikasi atau lebih lama pulih sembuh
stres juga sangat penting. dari luka setelah menjalani pembedahan.
Para perokok akan mengalami penurunan
zat kekebalan tubuh (antibodi) yang
Gastritis biasanya terjadi ketika terdapat didalam ludah. Padahal antibodi
mekanisme pelindung dalam lambung mulai ini berguna untuk menetralkan bakteri
berkurang sehingga mengakibatkan kerusakan dalam rongga mulut dan mencegah
dinding lambung. Adanya kerusakan lapisan terjadinya gangguan pada fungsi sel-sel
pelindung pada lambung menyebabkan cairan pertahanan tubuh.
lambung yang sangat asam bersentuhan g. Pemakaian obat penghilang nyeri dalam
langsung dengan dinding lambung sehingga jangka panjang dan secara terus-menerus.
menimbulkan peradangan (inflamasi). Misalnya, obat analgesik anti inflamasi
Kerusakan ini disebabkan oleh: nonstreroid (AINS) seperti aspirin,
a. Gangguan fungsi kerja lambung, yakni ibuprofen, dan naproxen dapat
gerakan lambung yang berkaitan dengan menyebabkan peradangan pada lambung.
sistem saraf di lambung atau hal-hal Karena obat-obatan ini mengurangi
bersifat psikologis. prostaglandin yang bertugas melindungi
dinding lambung.
h. Stress fisik akibat pembedahan besar, luka 1) Nasi Merah / Kentang + Cap Cay +
trauma, luka bakar, atau infeksi berat Tahu / Tempe
dapat menyebabkan gastritis, borok, 2) Nasi Merah / Kentang + Kangkung +
bahkan pendarahan pada lambung. Tahu / Tempe
i. Infeksi bakteri Helicobacter pylori : Pada 3) Ikan bakar + Salad
tahun 1982, Dr. Barry Marshall, seorang 4) Ayam Bakar Dada + Salad
gastroenterologi dari perth, Australia, e. Makan Selingan Sore
menemukan bakteri ini. Sejak tahun 1983 1) Yogurt / Susu Kedelai
bakteri ini selalu dijumpai pada penderita 2) Pisang
peradangan di lambung dan tukak f. Makan Malam (Pukul 18.00 – 20.00)
lambung, atau gastritis. Diduga bakteri ini 1) Sup / Sayur + Ayam Dada
berasal dari air kurang higienis yang 2) Salad + Ikan
dipergunakan untuk mencuci sayur Catatan :
lalapan atau perabotan makan. 1) Ikan dan ayam sebaiknya dibakar jika
Bakteri ini juga dapat menular dari orang dipanggang harus menggunakan
ke orang melalui ludah atau feses. Yang minyak baru
sering terjadi adalah mudahnya penularan 2) Jus buah jangan pakai gula dan susu
antar anggota keluarga, misalnya, melalui 3) Minum dengan jus buah atau
pemakaian peralatan makan yang potongan buah dianjurkan 1 – 2 jam
digunakan secara bersama-sama, atau setelah makan
karena makanan yang disantap kurang
higienis. Bakteri ini hidup dalam suasana Sedangkan menurut Fikrirasyid (2008), pola
asam tinggi. Biasanya bakteri akan makan yang lebih sehat yaitu lima kali sehari.
mendekam di bagian dalam lapisan a. Makan pagi cukup roti dan susu. Sedikit
mukosa yang melapisi dinding lambung. karbohidrat saja. Hindari makan ken yang
Bakteri ini sangat berkaitan dengan di pagi hari karena akan membuat
gangguan lambung dan ulkus (tukak) usus ngantuk. Jika anda makan kenyang di pagi
dua belas jari yang tak kunjung sembuh. hari, energi yang seharusnya digunakan
untuk beraktifitas malah habis ke perut.
Pola makan yang baik menurut Escasia b. Tiga jam setelah makan pagi, makan
(2009): makanan ringan seperti roti. Setiap 3 jam,
a. Bangun Tidur perut pasti merasa lapar
Minum dengan 1 – 2 gelas air putih + c. Makan siang, makan lengkap. Nasi, lauk
perasan jeruk lemon (tanpa gula). pauk dan sayur mayur.
b. Makan Pagi (Pukul 06.00 – 09.00) d. Sore hari, makan – makanan ringan.
1) Makan dengan aneka buah / jus buah Snack sore seperti kolak, bubur kacang
tanpa gula (kecuali durian) hijau, atau mungkin buah – buahan.
2) Makan dengan Oatmeal + potongan e. Malam, makan lengkap. Usahakan makan
pisang malam 3 jam dari waktu tidur, agar
3) Makan dengan Roti Gandum + Madu sebelum tidur makanan telah selesai
c. Makan Selingan (Pukul 10.00 – 12.00) dicerna dan tidak mengganggu tidur.
1) Jus buah / aneka buah tanpa gula
2) Crakers
_Good Luck_
d. Makan Siang (Pukul 12.00 – 14.00)
***

Anda mungkin juga menyukai