Anda di halaman 1dari 2

AREM AREM MI (utk 5 porsi)

Menu Alergi (Ayam, Telur, dan Ikan Laut)


OLEH: AsDI (Asosiasi Dietisien Indonesia) RSU dr Soetomo Surabaya

BAHAN
Mie kering : 100 gram (rebus, tiriskan)
Santan : 100 cc
Tepung terigu : 50 gram
Wortel cincang : 50 gram
Buncis : 50 gram (cincang kasar)
Bawang putih : 2 siung (cincang halus)
Garam & merica : Secukupnya
WAKTU : 20 menit
TOTAL BIAYA : Rp 2.500

NILAI GIZI PER PORSI

Kalori : 100 kkal


Protein : 2 gram
Karbohidrat : 13 gram
Lemak : 5 gram

Campur semua bahan jadi satu, aduk rata.


Letakkan di loyang, kemudian kukus 15 menit.
Angkat, dan potong sesuai selera.
Bisa dimakan dengan saos sambal dan saos tomat.
Daging Sumber Protein
PILIHAN makanan pada penderita alergi ikan laut dan telur memang agak terbatas. Tetapi, menu arem
arem mie ini bisa dijadikan pilihan. Walaupun, hanya terdiri dari mie dan sayuran, kandungan zat gizi di
dalamnya cukup lengkap. Sumber protein pada menu ini didapat dari daging cincang yang aman bagi
penderita alergi. Untuk variasi, protein pengganti bisa juga dengan tempe atau oncom. Jadi, tidak perlu
udang untuk membuatnya enak. Selain itu cara memasaknya pun sangat mudah. (ign)

Anda mungkin juga menyukai