Anda di halaman 1dari 13

Sumber Sejarah

Pengertian sumber sejarah


Sumber sejarah adalah segala warisan kebudayaan
yang berbentuk lisan, tertulis, visual, audio visual,
lapangan, serta dapat digunakan untuk  mencari
kebenaran, baik yang terdapat di Indonesia maupun di
luar wilayah Indonesia sejak zaman Prasejarah sampai
sekarang.
Alur terjadinya sejarah

Peristiwa dimasa lampau sumber lisan Sejarah


sumber tertulis
sumber visual
sumber audio visual
sumber lapangan
• Sumber Lisan
• Sumber Tertulis
• Sumber Visual
• Sumber Audio Visual
• Sumber Lapangan
•Sumber lisan adalah segala keterangan yang dituturkan oleh pelaku atau saksi
peristiwa yangterjadi di masa lalu

• Sumber tertulis adalah segala keterangan dalam bentuk laporan tertulis yang
memuat fakta-fakta sejarah secara jelas

• Sumber visual adalah segala keterangan yang dijelaskan atau dibuktikan


kebenarannya melalui gambar, biasanya gambar itu diperolah langsung saat
kejadian/ peristiwa itu berlangsung.

•Sumber Audio Visual adalah segala keterangan yang berbentuk sebuah gambaran
yag diperjelas dengan suara, biasanya sumber visual itu lebih dikenal dengan
video. Sumber Audio Visual ini merupakan keterangan laporan yang menyimpan
bagian-bagian penting sebuah peristiwa jauh lebih lengkap dibandingkan
menggunakan sumber visual.

•Sumber lapangan adalah segala keterangan yang didapat menyangkut tentang


dimana letak peristiwa tersebut berlangsung, beserta narasumber yang
mengetahui peristiwa tersebut secara utuh.
Sumber sejarah dalam “Proklamasi
Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 1945”

• Proklamasi adalah sebuah peristiwa penting bagi


bangsa ini. Proklamasi berkaitan langsung dengan
kemerdekaan bangsa ini, “Bangsa Indonesia”.
Peristiwa ini terjadi pada tanggal 17 Agustus
1945, pembacaan teks proklamasi dilaksanakan
dirumah Ir. Soekarno, Jl.Pegangsaan Timur no. 56.
Acara tersebut dimulai pukul 10.00 dengan
pemacaan teks proklamasi oleh Ir. Soekarno.
Sumber-sumber sejarah
mengenai”proklamasi
kemerdekaan Indonesia”
1. Sumber Lisan

• Sumber Lisan adalah segala keterangan yang


dituturkan oleh pelaku. Dilihat secara garis
besar pelaku utama dalam peristiwa proklamasi
kemerdekaan RI adalah Ir.Soekarno dan
Moh.Hatta. Saksi yang melihat kejadian ini
bisa juga dikatakan sebagai salah satu sumber
yang menguatkan tentang terjadinya peristiwa
ini, salah satunya adalah Rakyat indonesia,
dan juga para pejuang negeri ini.
2.Sumber Tertulis

• Sumber tertulis adalah sumber yang berasal dari


laporan tertulis yang memuat fakta-fakta secara
jelas. Laporan tertulis yang terdapat pada
peristiwa proklamasi adalah teks proklamasi.
Bukti nyata tentang teks proklamasi sebagai teks
tertulis bahwa teks itu sekarang berada di Gedung
Arsip Nasional Indonesia
3.Sumber Visual

• Sumber visual adalah segala keterangan yang


dijelaskan atau dibuktikan kebenarannya melalui
gambar. Salah satu bukti terjadinya peristiwa
proklamasi, dapat dilihat melalui bukti gambar-
gambar Ir. Soekarno yang sedang membacakan teks
proklamasi.
4. Sumber Audio Visual

• Sumber Audio Visual adalah segala keterangan


yang berbentuk sebuah gambaran yag diperjelas
dengan suara, biasanya sumber visual itu lebih
dikenal dengan video. Peristiwa proklamasi sempat
divideokan dan biasanya video itu sering diputar
pada hari perayaan besar saja.
• Link: http://www.youtube.com/watch?v=8JyKAFVBEIE
5.Sumber lapangan

• Sumber lapangan adalah segala keterangan yang didapat menyangkut


tentang dimana letak peristiwa tersebut berlangsung. Sumber
lapangan peristiwa proklamasi kemerdekaan Indonesia adalah rumah
kediaman Ir. Soekarno Jl.Pengangsaan Timur no.56.
• Dan juga tugu monumen nasional bisa disebut sebagai sumber lapangan
karena merupakan salah satu bukti telah menyimpan dokumen visual,
audio visual, tertulis, dan ada narasumbernya.
Sekian dan terima
kasih

kelompok 3

Anda mungkin juga menyukai