Anda di halaman 1dari 16

ANALISIS SOAL

 Analisis soal dilakukan untuk mengetahui


berfungsi tidaknya sebuah soal.
 Analisis pada umumnya dilakukan melalui
dua cara, yaitu :
(1) Analisis Kualitatif (kualitatif control)
(2) Analisis Kuantitatif (quantitatif
control)
Analisis Kualitatif
 Analisis Kualitatif dapat dikategorikan dari
segi materi, konstruksi, dan bahasa.
 Analisis materi dimaksudkan sebagai
penelaahan yang berkaitan dengan
substansi keilmuan yang ditanyakan dalam
soal serta tingkat kemampuan yang sesuai
dengan soal.
Analisis Kualitatif (lanjutan… )
 Analisis konstruksi dimaksudkan sebagai
penelaahan yang berkaitan dengan teknik
penulisan soal.
 Analisis bahasa dimaksudkan sebagai
penelaahan soal yang berkaitan dengan
penggunaan bahasa Indonesia yang baik
dan benar.
KAIDAH PENULISAN/TELAAH SOAL BENTUK PILIHAN GANDA
Mata Pelajaran : ________________
Kelas/Semester : _________________
Penulis/Penelaah : ________________

No. Aspek yang Diperhatikan Nomor


Soal
1 2 3 4 5
A. Materi
1. Soal sudah sesuai dengan indikator soal dalam kisi-
kisi.
2. Materi yang ditanyakan sesuai dengan jenis
tes/bentuk soal yang dipergunakan.
3. Pilihan jawaban homogen dan logis.
Hanya ada satu kunci jawaban.
4.

Keterangan: Berilah tanda (V) bila tidak sesuai dengan aspek yang ditelaah!
Nomor Soal
No. Aspek yang Diperhatikan 1 2 3 4 5

B. Konstruksi
5. Pokok soal dirumuskan dengan singkat, jelas, dan tegas
6. Rumusan pokok soal dan pilihan jawaban merupakan
pernyataan yang diperlukan saja
7. Pokok soal tidak memberi petunjuk kunci jawaban
8. Pokok soal bebas dari pernyataan yang bersifat negatif
ganda
9.
Pilihan jawaban homogen dan logis ditinjau dari segi materi
10.
Gambar, grafik, tabel, diagram, atau sejenisnya jelas dan
berfungsi
11.
Panjang pilihan jawaban relatif sama
12.
Pilihan jawaban tidak menggunakan pernyataan "semua
jawaban di atas salah/benar" dan sejenisnya
13. Pilihan jawaban yang berbentuk angka/waktu disusun
berdasarkan urutan besar kecilnya angka atau kronologisnya
14. Butir soal tidak bergantung pada jawaban soal sebelumnya
Keterangan: Berilah tanda (V) bila tidak sesuai dengan aspek yang ditelaah!
No. Nomor
Aspek yang Diperhatikan Soal
1 2 3 4 5

C. Bahasa/Budaya
15. Bahasa soal sudah komunikatif dan sesuai
dengan jenjang pendidikan siswa.
16. Soal sudah menggunakan bahasa Indonesia
17. baku.
Soal tidak menggunakan bahasa yang berlaku
setempat/tabu.
18.
Pilihan jawaban tidak mengulang kata/
kelompok kata yang sama, kecuali merupakan
satu kesatuan pengertian.

Keterangan: Berilah tanda (V) bila tidak sesuai dengan aspek yang ditelaah!
KAIDAH PENULISAN/TELAAH SOAL BENTUK URAIAN
Mata Pelajaran : ________________
Kelas/Semester : _________________
Penulis/Penelaah : ________________

No. Nomor
Aspek yang Diperhatikan Soal
1 2 3 4 5

A. Materi
1. Soal sudah sesuai dengan indikator soal dalam
kisi-kisi.
2. Materi yang ditanyakan sesuai dengan jenis
tes/bentuk soal yang dipergunakan.
3. Batasan pertanyaan dan jawaban yang
diharapkan sudah sesuai.
Materi yang ditanyakan sesuai dengan jenjang
4. jenis sekolah atau tingkat kelas.
Keterangan: Berilah tanda (V) bila tidak sesuai dengan aspek yang ditelaah!
Nomor
No Aspek yang Diperhatikan Soal
. 1234 5

B. Konstruksi
5. Menggunakan kata tanya atau perintah
yang menuntut jawaban uraian.
6. Ada petunjuk yang jelas tentang cara
mengerjakan soal.
7. Ada pedoman penskorannya.
Tabel, gambar, grafik, peta, atau yang
8.
sejenisnya
Keterangan: disajikan
Berilah tanda dengan
(V) bila tidak sesuaijelas
dengandan
aspek yang ditelaah!
terbaca.
No. Nomor
Aspek yang Diperhatikan Soal
1 2 3 4 5

C. Bahasa/Budaya
9. Bahasa soal sudah komunikatif dan sesuai
dengan jenjang pendidikan siswa.
10. Soal sudah menggunakan bahasa Indonesia
baku.
11.
Soal tidak menggunakan bahasa yang berlaku
setempat/tabu.
12.
Tidak menggunakan kata/ungkapan yang
menimbulkan penafsiran ganda atau salah
13. pengertian.
Tidak mengandung kata/ungkapan yang dapat
menyinggung perasaan siswa.
Keterangan: Berilah tanda (V) bila tidak sesuai dengan aspek yang ditelaah!
Analisis Kuantitatif
 Analisis soal secara kuantitatif
menekankan pada analisis karakteristik
internal tes melalui data yang diperoleh
secara empiris.
 Karakteristik internal secara kuantitatif
dimaksudkan meliputi parameter soal
tingkat kesukaran, daya pembeda, dan
reliabilitas.
Salah satu tujuan dilakukannya analisis
adalah untuk meningkatkan kualitas soal,
yaitu apakah suatu soal :
 Dapat diterima karena telah didukung oleh data
statistik yang memadai,
 Diperbaiki, karena terbukti terdapat beberapa
kelemahan, atau bahkan
 Tidak digunakan sama sekali karena terbukti
secara empiris tidak berfungsi sama sekali.
Tingkat Kesukaran dan
Daya Pembeda
 Tingkat kesukaran soal adalah peluang
untuk menjawab benar pada suatu soal
pada tingkat “kemampuan” tertentu.
 Daya pembeda soal adalah kemampuan
suatu soal untuk dapat membedakan
antara siswa yang pandai (menguasai
bahan yang ditanyakan) dengan seesaw
yang kurang pandai.
NO. SISWA 1 2 3 ... 50 SKOR
1 A B B C D 45
2 B B A D C 43 27% KA
3 C 41
A C B B
... ... ... ...
33 P A A B A 27 27% KB
34 Q C D E E 26
35 R D E E E 25
KUNCI B B D D

Menu Terus
ANALISIS SOAL PG
KE
SO LOM A B C D E OMIT KUNCI TK DP
AL POK
1 KA 0 10 0 0 0 0 B 0,85 0,30
KB 1 7 1 1 0 0
2 KA 0 5 5 0 0 0 B 0,40 0,20
KB 2 3 3 1 1 0
3 KA 0 1 9 0 0 0 D 0,15 -0,30
KB 0 2 3 3 2 0
50 KA 1 2 3 3 1 0 D 0,25 0,10
KB 1 2 3 2 2 0
TK1=(BA+BB): N KRITERIA DAYA PEMBEDA:
= (10+7) : 20
KRITERIA TK:
0,00 – 0,30 = sukar 0,40 – 1,00 = soal baik
= 0,85
0,31 - 0,70 = sedang 0,30 – 0,39 = terima & perbaiki
DP1= (BA-BB):½N 0,71 – 1,00 = mudah 0,20 – 0,29 = soal diperbaiki
= (10-7) : ½ x 20 0,19 – 0,00 = soal ditolak
= 0,30
Menu Terus
ANALISIS SOAL URAIAN DAN TES PRAKTIK

NO. SISWA Soal 1 Soal 2 (Skor


(Skor maks 6) maks 5)
1 A 6 5
2 B 5 4
3 C 3 2
4 D 3 2
5 E 2 1
Jumlah 19 14
Rata-rata 3,8 2,8
TK 0,63 0,56
DP 0,47 0,56

TK1= Rata-rata : skor maks DP1= (Rata-rata KA – Rata-rata KB) : skor maks.
= 3,8 : 6 = 0,63 = [(11:2) – (8:3) ] : 6 = (5,5-2,7):6 = 0,47
TK2= 2,8 : 5 = 0,56 DP2= [ (9:2) – (5:3) ] : 5 = (4,5-1,7) : 5 = 0,56
Hasil Analisis Butir Soal
No Tingkat Daya Pembeda Kesimpulan
So Kesukaran
al
1 mudah terima dan dapat digunakan
perbaiki setelah
diperbaiki

2 sedang baik Digunakan

3 ……………. ……………. ……………….

Anda mungkin juga menyukai