Anda di halaman 1dari 3

BAB I

PENDAHULUAN

I. Latar Belakang

Virus dan bakteri telah banyak berkembang dan menimbulkan berbagai


macam penyakit pada manusia. Hal ini menyebabkan banyak manusia yang
terserang penyakit. Oleh karena itu, dibutuhkan Rumah Sakit sebagai sarana bagi
masyarakat untuk mengatasi penyakitnya. Di rumah sakit, pasien membutuhkan
pelayanan baik secara fisik maupun rohani untuk mendapatkan kesembuhan dari
penyakitnya. Untuk Rumah sakit pemerintah, pelayanan rohani ini sangat minim
sekali didapatkan bagi masyarakat yang sakit khususnya yang beragama katolik.

Oleh karena itu, dengan berlandaskan ajaran kasih Kristus, mahasiswa katolik
berkeinginan untuk melengkapi pelayanan rohani tersebut. Seperti ajaran Kasih
yesus, yaitu sama seperti orang-orang sakit yang sedang menderita dan
membutuhkan kasih dari sesamanya. Pelayanan rohani yang akan dilakukan disini
yaitu dengan cara mendoakan orang sakit.

II. Rumusan Masalah

Dari latar belakang yang telah diuraikan, dapat dirumuskan beberapa masalah
yaitu :

1. Bagaimana cara mengimplementasikan hokum kasih Yesus Kristus dalam


kehidupan sehari –hari ?
2. Bagaimana respon masyarakat tentang implementasi hokum kasih Yesus
Kristus yang telah diterapkan ?

III.Tujuan Penulisan

Berdasarkan rumusan masalah yang telah diuraikan, adapun tujuan penulisan


ini adalah :
1. Mengetahui cara mengimplementasikan hukum kasih Yesus Kristus dalam
kehidupan sehari-hari.
2. Mengetahui respon masyarakat tentang implementasi hukum kasih Yesus
Kristus yang telah diterapkan.

IV. Manfaat Penulisan

Manfaat penulisan dari makalah ini adalah memberikan pengetahuan


tambahan tentang hukum kasih kepada mahasiswa khususnya mahasiswa semester
6 yang mengambil mata kuliah Agama II, karena hukum kasih itu sangat
bermanfaat bagi pengembangan iman dan sebagai contoh pengamalan dari ajaran
gereja tentang mengasihi sesame manusia, selain mengasihi Tuhan Allah.
BAB II

DASAR IMAN DAN BAHAN KEGIATAN

Anda mungkin juga menyukai