Pak Imman

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 7

PENYAKIT-PENYAKIT PADA HIDUNG DAN TELINGA

KELOMPOK V
CHRISTIAN FELAMONIA (09620300)
M. IQBAL (09620300)
RANNIOLD LATUMAHINA (09620300)
NANDA THERESIA (09620300)
KELINAN DAN INFEKSI PADA HIDUNG
Rhinitis Akut non alergi *aspesifik
*spesifik
Kronik alergi
true
false
* Aspesifik
1. R. Hipertrofi
2. R. Simplex
3. R. Sicca
4. R. Caseosa
* Spesifik
5. R. Tbc
6. R. Lunes
7. R. Frambusia
8. R. Sarcoidosis Boock
9. R. Leprosy
Rhinitis Akut
Rhinitis Akute = Common Cold = Coryza
=Salesma
a) Merupakan radang akkut pada
Mukosa hidung
b) Disebabkan oleh infeksi virus
terutama Rhinovirus
c) Penularan melalui droplet dan kontak
langsung
Rhinitis Kronik
• Rhinitis Kronik Hipertrofi
- Rhinitis akut purulen yang berulang
yang mengakibatkan terjadi proliferasi
dan hiperplasi jaringan ikat terutama
conca inferior
- Disebabkan oleh iritasi kronik
misal : Sinusitis , gangguan drainase
hidung
• Rhinitis Kronik Simplex
- Rhinitis akut purulen yang lama sembuhnya
- Disebabkan keadaan umum yang menurun
- Misal : Gizi Kurang, Tbc, Penyakit Liver →
 Gangguan drainase hidung (paling sering)
 Adenoid Hipertrofi, Ca Nasofaring, Septum
 Deviasi → Hormonal
 Kehamilan, Menstruasi, Menopause → gangguan
endrokrin
 Tyroid, Suprarenal, DM

Anda mungkin juga menyukai