Anda di halaman 1dari 1

Untuk dapat memahami kapasitas angkut O2 dengan jelas maka penting untu

mengetahuiafinitas Hb terhadap O2 karena suplai O2 untuk jaringan maupun


pengambilan O2 oleh paru sangat bergantung pada hubungan tersebut. Jika darah lengkap
dipajankan terhadap berbagai tekanan parsial O2 dan persentase kejenuhan Hb diukur
maka didapatkan kurva berbentuk huruf S bila kedua pengukuran tersebut digabungkan.
Kurva ini dikenal dengan nama kurva disosiasi oksihemoglobin dan menyatakan afinitas
Hb terhadap O2 pada berbagai tekanan parsial.
Kurva Disosiasi Oksihemoglobin ialah suatu kurva yang menggambarkan
hubungan antara saturasi oksigen atau kejenuhan hemoglobin terhadap oksigen dengan
tekanan parsial oksigen pada ekuilibrium yaitu pada keadaan suhu 370 C, pH 7,40 dan
Pco2 40 mmHg.

Anda mungkin juga menyukai