Anda di halaman 1dari 3

Cermin dan Pemantulannya

Macam cermin

Datar

Cembung

Cekung

Konsep-konsep Pemantulan

Cahaya merambat menurut garis lurus dalam suatu medium.

Ada dua jenis pemantulan cahaya, yaitu pemantulan teratur dan

pemantulan baur.

Pemantulan teratur, yaitu pemantulan cahaya oleh permukaanpermukaan yang


halus, seperti pemantulan oleh cermin.

Pemantulan baur (difusi), yaitu pemantulan cahaya oleh permukaanpermukaan


kasar, seperti kertas.

Sinar datang, yaitu sinar yang keluar dari sumber cahaya atau yang

datang ke permukaan bidang pantul (cermin).

Sinar pantul, yaitu sinar yang dipantulkan oleh permukaan bidang

pantul (cermin).

Garis normal, yaitu garis yang tegak lurus permukaan bidang pantul

(cermin).

Sudut datang adalah sudut yang dibentuk oleh sinar datang dengan

garis normal.

Sudut pantul adalah sudut yang dibentuk oleh sinar pantul dengan

garis normal.

Hukum pemantulan:

Sinar datang, sinar pantul, dan garis normal berpotongan pada satu titik dan terletak
pada satu bidang datar.

Sudut datang (i) sama dengan sudut pantul (r)

Secara matematis dapat dituliskan

i=r
Contoh 1

i1 = sudut datang
r1 = sudut pantul
Dari hukum pemantulan,
maka:
1 1 i ? r , sehingga r1 = 50o
Karena garis normal tegak lurus permukaan, maka berlaku hubungan :
r1+ ? = 90o atau 50o +? =
90o
diperoleh : ? = 40o.
Dalam segitiga ABC, jumlah ketiga sudutnya sama dengan 180o,
sehingga:
? + ? + 90o = 180o atau 40o + ? + 90o = 180o,
diperoleh ? = 50o.

Anda mungkin juga menyukai