Nilai Ambang Batas Pada Kamar Kost (Kurniawan AK)

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

NILAI AMBANG BATAS PADA KAMAR KOST

Putu Kurniawan Adi Krisna


Teknik Elektro PS. Teknologi Informasi
Fakultas Teknik
Universitas Udayana
krizzna_0912@yahoo.com

Abstrak
Rumah kost adalah suatu sarana tempat tinggal yang sederhana bagi kehidupan manusia.
Sarana ini kebanyakan digunakan oleh orang-orang yang merantau dan orang-orang yang
belum memiliki tempat tinggal secara permanen. Walaupun rumah kost memiliki desain yang
sederhana, terdapat suatu aturan tata letak dalam mendesain ruangan dan fasilitas barang
elektronik untuk memenuhi standar dari nilai ambang batas pada ruamh kost agar memiliki
kelayakan untuk ditempati . Hal ini bertujuan untuk menghindari adanya dampak negatif dari
radiasi medan magnet yang dapat memperngaruhi perkembangan manusia.
Kata kunci: Rumah Kost, Medan Magnet, Desain Ruangan

1. Pendahuluan

1.2 Latar Belakang

1.3 Tujuan
1.4 Ruang lingkup

2. Hasil dan Pembahasan

Anda mungkin juga menyukai