Anda di halaman 1dari 15

LAPORAN JAGA

19 April 2011
ANAMNESIS
IDENTITAS PENDERITA
 Nama : Tn. K
 Umur : 80 tahun
 Jenis kelamin : Laki-laki
 Pekerjaan : Petani
 Agama : Islam
 Alamat :Tunggul 4/1 Tasikharjo Jatiharjo
Wonogiri
 Tgl MRS : 19 April 2011
pk. 16.12 WIB
 No. RM. : 01062305
KELUHAN UTAMA
 Bicara pelo

KELUHAN YANG MENYERTAI


Nyeri kepala (+)
RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG
 Pasien datang dengan keluhan bicara pelo yang timbul
mendadak sejak ± 6 jam SMRS. Saat itu pasien sedang
duduk dan ketika memanggil istrinya pasien kesulitan
berbicara. Pasien juga mengeluhkan nyeri kepala.
Pasien juga mengeluarkan air liur sebelah kiri dan saat
minum juga tumpah di bibir sebelah kiri.

 1 hari sebelum pasien masuk rumah sakit pasien


mengeluh apabila memegang gelas sudah tidak kuat .
Namun keluarga tidak mengetahui tangan mana yang
lemah.
RIWAYAT PENYAKIT DAHULU
 R. Hipertensi : (+)
 R. DM : (-)
RIWAYAT PENYAKIT KELUARGA
 R. Stroke : +

RIWAYAT KEBIASAAN
 R. Merokok : berhenti 6 bulan yl
 R. Alkohol : (-)
 R. Olahraga: (+)
P. FISIK
STATUS INTERNA
TD : 170/100 mmHg N : 88x/mnt ;
RR : 24x/mnt t : 36,0°C

STATUS NEUROLOGIS
GCS E4 V5 M6
Fx. Luhur dbn
 Fx. Vegetatif : iv line, O2
 Fx. sensorik .

n
n
 Fx. Motorik
K 5 4 T n RF +2 +3
RP - -

4n + +
n
+2 +2
5

Mandel
bachteraw
Nn Craniales:
 N.III : RC (+/+), pupil isokor
(3mm/3mm)
 N.VII : parese sinistra UMN
 N.XII : parese sinistra UMN
P. PENUNJANG
LABORATORIUM
Hb 15,6 g/dl Natrium 139 mmol/L

Hct 46,3 % Kalium 4,8 mmol/L

AE 4,85.10³/µL Chlorida 103 mmol/L

AL 5.10³/µL HBSAg negatif

AT 167.10³/µL Gol Darah O

Ureum 29 mg/dl

Creatinin 1.0 mg/dl

GDS 114 mg/dl


RADIOLOGI
 CT scan kepala: hiperdens di temporoparietal
dextra
 Foto Thorax PA
DIAGNOSIS
DIAGNOSIS
 Diagnosis Klinis
Hemiparese sinistra , parese N. VII UMN sinistra
dan N. XII UMN sinistra

- Diagnosis Topis
Sub Cortex

- Diagnosis Etiologis
Suspek stroke hemoragik
PENATALAKSANAAN
Pengobatan Umum
head up 300
prinsip 6 B
O2

Pengobatan medikamentosa
IVFD RL 20 tpm
Inj Citicholin 250 mg/12 jam
Inj Ranitidin 1 amp/12 jam
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai