Anda di halaman 1dari 1

Pererat tali silaturahmi gelar sepeda bersama TNI , Polri dan

Pemda
Guna mempererat tali silaturahmi antara anggota TNI, Polri dan PNS
dilingkungan Pemkab Tulungagung, jum’at 6 mei 2011 pagi di gelar sepeda fune bike
bersama anggota TNI Polri dan Pemkab Tulungagung .

Kegiatan yang diikuti oleh Bupati Tulungagung Ir Heru Tjahjono, MM ,


Komandan Kodim 0807 Tulungagung Letkol Infantri Iskandar, dan Kapolres
Tulungagung AKBP Agus Wijayanto ini menepuh jarak sekitar 21 Km dan diikuti sekitar
3000 orang peserta

Acara yang diberangkatkan oleh Bupati Tulungagung Ir. Heru Tjahjono, MM


ditandai dengan pengibaran bendera start ini, didahului dengan peresmian renovasi papan
nama Kodim 0807 oleh Bupati Tulungagung.

Menurut Komandan Kodim 0807 Tulungagung Letnan Kolonel Infantri Iskandar


kegiatan sepedahan bareng yang menyusuri daerah dalam kota dan beberapa kecamatan
di wilayah Tulungagung ini bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi diantara anggota
TNI, anggota Polri serta Karyawan Pemda yang ada di Tulungagung. ( TES).

Anda mungkin juga menyukai