Anda di halaman 1dari 2

KONTRAK KERJASAMA KEGIATAN

Nama Kegiatan

Tazkia Politic, Law And Economic Forum (TAPLEF)

Organizing Committee

HMJ Ilmu Ekonomi Islam, HMJ Akuntansi Islam, HMJ Manajemen Keuangan Islam dan Manajemen
Pemasaran Islam

Adopsi kegiatan

Jakarta Lawyers Club, TV One yang dipresenteri oleh Bang One (Karni Ilyas)

Landasan Pemikiran

Indonesia sedang ingin bangkit, bangkit dari ancaman kemiskinan, ancaman ketidakstabilan politik, dan
ancaman penyelewengan hukum. Maka sedia kalanya 3 sektor kenegaraan antara politik, hukum dan
ekonomi harus terjalin dengan erat. Indonesia butuh pemikiran segar dan inovatif, masyarakat sudahh
gerah dengan keadaan Indonesia saat ini. Perlu orang-orang yang peduli dan ikhlas untuk
membangkitkan bangsa multicultural ini. Mahasiswa adalah model manusiia yang penuh inspirasi. Dapat
kita lihat berbagai kegiatan yang diinisiasi oleh mahasiswa. Oleh karena itu untuk membangkitkan
pemikiran invotif tersebut, perlu diadakan forum diskusi yang membahas setiap kebijakan pemerintah,
kejadian controversial sehingga mampu melahirkan insane insan prestatif yang tidak saja paham tentang
permasalahan keuangan dan perbankan syariah namun juga menguasai permasalahan politik hukum
dan ekonomi global.

Dari landasan pemikiran sederhana itulah kami merasa perlu untuk melakukan kerjasama dengan
seluruh mahasiswa STEI Tazkia melalui setiap Himpunan mahasiswa. Semakin banyak mahasiswa yang
antusias terhadap permasalahan bangsa, maka semakin banyak inovasi untuk keluar dari keterpurukan.
Sudah saatnya Himpunan Mahasiswa melakukan kerjasama untuk mengadakan kegiatan yang besar.
Kita berharap forum diskusi general ini dapat terlaksana dengan baik.

Waktu dan Tempat Pelaksanaan Forum

Didiskusikan
Kesepakatan Kerjasama

Inisiator

Himpunan Mahasiswa Jurusan

Ilmu Ekonomi Islam

Ketua T-Smart Sekretaris

Wahyu Heriyawan Rozy Feri Setyaningsih


S0812043 S0812141

Disepakati Oleh

Ketua Himmah Ketua Hamas

Mufti Fauzi Rahman Fedi Ameraldo

Anda mungkin juga menyukai