Anda di halaman 1dari 1

CARA PEMAKAIAN AUTOCLAVE KERING

1. MASUKAN INSTRUMEN YANG AKAN DISTERILISASI


2. TEKAN TOMBOL ON PADA STEKER/COLOKAN
3. TUTUP RAPAT-RAPAT PINTU AUTOCLAVE
4. ATUR SUHU YANG DIINGINKAN PADA PANEL SUHU (150 ‘C(standar))
5. ATUR TIMER YANG DINGINKAN, SETELAH ITU ALAT AKAN SECARA
OTOMATIS BEKERJA (LAMPU HIJAU MENYALA)
6. JIKA PROSES SELESAI MAKA LAMPU HIJAU AKAN MATI
7. TEKAN TOMBOL OFF PADA STEKER/COLOKAN
8. UNTUK MEMBUKA PINTU, TUNGGU AUTOCLAVE BENAR-BENAR
DINGIN (±15 menit)

Anda mungkin juga menyukai