Anda di halaman 1dari 4

TUGAS PENGAWETAN

Mekanisme dan Aplikasi Alat Pengering

Oleh : Heryanto (04.302.0067)

No Jenis Mekanisme Aplikasi


Pengering
1 Cabinet Drier Memanfaatkan udara panas yang disirkulasikan dalam suatu ruangan Untuk
(Tray Drier) terisolasi melalui kabinet / tray menggunakan sistem saluran dan Mengeringkan
sekat untuk mengarahkan udara melalui setiap tray. cairan, cream, biji-
bijian dan padatan.

2 Conveyor Makanan dikeringkan di sabuk berlubang menggunakan aliran udara Untuk


Drier (belt yang ditiupkan dari arah bawah ke atas, dan kemudian dari arah atas Mengeringkan
drier) ke bawah untuk mencegah bahan makanan tersebut terangkat. cairan, cream, biji-
bijian dan padatan.

3. Fluidized Bed Bahan yang akan dikeringkan dimasukkan secara kontinyu ke dalam Bubuk/tepung,
No Jenis Mekanisme Aplikasi
Pengering
Dryer ruang pengering, kemudian didorong oleh udara panas terkontrol granular, Kristal.
dengan volume dan tekanan tertentu. Bahan yang telah kerng akan Tidak dianjurkan
keluar menuju cyclone untuk ditangkap dan dipisahkan oleh filter. menggunakan
bahan yang
lengket atau
berkadar air tinggi

4 Rotary Dryer Menggunakan silinder logam yang agak miring dan berputar. Bahan Cocok digunakan
makanan dikeringkan mengikuti jalur udara panas. untuk bahan
makanan yang
mudah menempel
satu sama lain
atau menempel
pada tray.
Namun sebaiknya
hindarkan
penggunaan untuk
beberapa
makanan seperti
Kristal gula dan
kakao

5 Spray Dryer Bahan makanan yang akan dibuat konsentratnya pertama-tama akan Bahan makanan
dibuat menjadi partikel (berdiameter 10-200µm) dan kemudian yang berbentuk
disemprotkan ke udara panas (150-300 oC) pada suatu ruang tertentu. cair (Larutan).

6 Drum Dryer Suatu logam berbentuk Drum dipanas dari dalam menggunakan uap Bahan makanan
No Jenis Mekanisme Aplikasi
Pengering
panas (120-170oC) yang bertekanan, dan kemudian lapisan makanan semi-padat
akan tersebar merata dipermukaan luar. (slurry).

7 Vacuum Bahan makanan semi-padat (slurry) disebarkan atau disemprotkan Bahan makanan
Dryer pada sabuk baja yang akan melewati dua drum dalam ruang vakum semi-padat
(1-70 Torr). (slurry).
Catatan : 1 Torr = 1 mmHg

Vacuum dryers: (a) single-drum type, (b) double-drum type; (1)


hollow drum, (2) casing, (3) reservoir, (4) projecting roll, (5) knife, (6)
screw conveyor, (7) collecting hood, (8) collector, (9) drums, and (10)
inclined walls

8 Freeze Dryer Makanan dibekukan dan ditempatkan di dalam suatu ruang hampa Bahan makanan
No Jenis Mekanisme Aplikasi
Pengering
udara. Air di dalam makanan kemudian menyublim, langsung dari es yang memiliki
ke dalam uap air. aroma dan
teksture khusus,
kopi, rempah-
rempah, jus buah-
buahan, daging,
seafood, sayuran.

Sumber:

1. Fellows, 1990. Food Processing Technology. Ellis Hardwood; London.


2. http://encyclopedia2.thefreedictionary.com/Drying
3. http://en.wikipedia.org
4. http://www.arteh.co.id/

Anda mungkin juga menyukai