Anda di halaman 1dari 4

REGISTER GESER(1)

• Sebuah register adalah sebuah register yang


dapat memindahkan bit-bit yang tersimpan ke
kiri atau ke kanan. Pergeseran bit ini penting
dalam opersi aritmetik dan operasi logika yang
dipakai dalam komputer.
• Pergeseran ke kiri
REGISTER GESER(2)
• Gambar pada slide sebelumnya
memperlihatkan sebuah register geser
kiri. Din merupakan masukan dari flip-flop
paling kanan, Q0 mengumpani flip-flop
kedua, Q1 memberi masukan pada flip-flop
ketiga, dan seterusnya. Jadi pada saat tibanya
tepi positif dari sinyal pewaktu yang
berikutnya, bit-bit yang tersimpan berpindah
satu posisi ke kiri.
Pergeseran ke kanan(2)

Gambar di atas adalah sebuah register geser-kanan.


Sebagaimana terlihat, setiap keluaran Q mengaktifkan
masukan D dari flip-flop sebelumnya. Setiap kali tepi
naik dari sinyal detak itu tiba, bit-bit yang tersimpan
bergeser satu posisi ke kanan.
Pergeseran ke kanan
 Contoh : dengan Din = 1 dan Q = 0000 pada saat awal.
Semua masukan data sama dengan 0 kecuali masukan
paling kiri. Tepi positif yang pertama dari sinyal detak
akan mengaktifkan flip-flop paling kiri dan kata yang
tersimpan menjadi : Q = 1000
 Munculnya kata ini berarti isi D3 dan D2 sama dengan
1. pad tepi positif yang berikutnya, isi register menjadi
Q = 1100.
 Tepi positif ketiga memberikan Q = 1110 dan pada
tepi positif yang keempat menghasilkan Q = 1111.

Anda mungkin juga menyukai