Anda di halaman 1dari 1

Nickel Plating Proses Nickel Plating awalnya digunakan sebagai pelapis tahan karat dari besi.

Dalam perkembangannya Nickel Plating juga berfungsi sebagai pelapis dekoratif da ri beberapa logam lain seperti Aluminium, Zinc, atau Stainlesstail. Jenis proses Nickel Plating ada 2 macam, yaitu Bright Nickel Plating dan Semi Br ight Nickel Plating. Untuk proses yang menggunakan keduanya, yaitu untuk lapisan pertama menggunakan Semi Bright kemudian baru Bright disebut Proses Duplex Nick el Plating. Proses ini mempunyai daya tahan karat lebih kuat dari pada hanya sat u proses Nickel Plating saja. Untuk meningkatkan ketahanan karatnya, nickel plating biasanya dilapisi lagi den gan Chrom Plating. Dan jenis proses yang digunakan disebut Decorative Chrom Plat ing. Decorative Chrom Plating juga membuat warna lapisan terlihat lebih putih, k arena warna lapisan Nickel berwarna putih kekuningan, sedang lapisan Chrom berwa rna kebiruan. Dari Bahan yang digunakan proses Nickel Plating dibagi menjadi : - Watts Nickel Plating - High Chloride Nickel Plating - Sulfamat Nickel Plating (Lebih Ductile/fleksiible) Diantara ketiganya yang umum digunakan adalah Watts Nickel Plating, Karena penan ganannya lebih mudah. Untuk Watts Nickel Plating bahan-bahan kimia yang digunakan dalam proses Nickel Plating beserta jumlah pemakaiannya : 330 gr/lt) - Nickel Sulphate (280 - Nickel Chloride (50 60 gr/lt) - Boric Acid (40 45 gr/lt) - Wetting agent (0,2 cc/lt) - Aditif Brightener (0,4 1 cc/lt) Kondisi operasi proses : - pH (4 4,5) - Volt (6 volt untuk Rack, 12 Volt untuk Barrel) - Temperatur (55 60 derajat Celcius), pemanasan memakai electric glass heater - Butuh pengadukan menggunakan blower - Nickel anode harus dibungkus dengan kain filter - Dibutuhkan penyaringan secara berkala - Perbandingan luas permukaan anode dengan barang (2 : 1) Untuk mendapatkan hasil yang maksimal, standart diatas harus diusahakan terpenuh i. Dan yang sangat perlu diperhatikan adalah masalah aliran listrik yang digunak an. Arus DC yang digunakan harus mempunyai kualitas sebagus mungkin dengan media penghantar arus yang memadai. Tebal lapisan Nickel Plating umumnya sekitar 20 micron. Apabila ada yang ingin ditanyakan lebih lanjut hubungi team support kami. Dengan senang hati team support kami akan berusaha membantu anda.

Anda mungkin juga menyukai