Anda di halaman 1dari 4

SILABUS

Kelompok ilmu Cabang ilmu Beban studi Prasyarat Koord MA Pengajar

: Ilmu Biomedik : anatomi dan fisiologi : 4 SKS ( 2 SKS PBC. 2 SKS PBP) : semester I : Ratih Bayuningsih, S.Kp : Puji Astuti, S.kp Puji Sarwati, S.Kp Ns. M. Fatkhurrohman, S.Kep

INFORMASI UMUM Mata ajar anatomi dan fisiologi merupakan salah satu mata ajar keperawatan yang termasuk dalam kelompok ilmu biomedik, terdiri dari 4 SKS (2 SKS PBC, 2 SKS PBP). Focus mata ajaran ini membahas tentang struktur dan komponen tubuh manusia .pengalaman belajar mengajar meliputi kuliah dan praktikum.

TUJUAN Setelah mengikuti mata ajaran ini peserta didik mampu menguraikan struktru dan komponen tubuh manusi sebagai landasan dalam melaksanakan asuhan keperawatan pada berbagai gangguan system tubuh.

SASARAN BELAJAR TERMINAL Bila diberikan komponen tubuh manusia, mahasiswa mampu manguraikan struktur dan komponen tubuh manusia tersebut dengan kasus yang diberikan.

POKOK BAHASAN DAN SUB POKOK BAHASAN 1. Komponen Dasar anatomi dan fisiologi 2. Komposisi dan komponen tubuh manusia 3. Anatomi dan fisiologi system persyarafan 4. Anatomi dan fisiologi system muskulopskeletal 5. Anatomi dan fisiologi system kardiovaskuler 6. Anatomi dan fisiologi system perkemihan 7. Anatomi dan fisiologi pernafasan 8. Anatomi dan fisiologi pencernaan 9. Anatomi dan fisiologi penginderaan 10. Anatomi dan fisiologi reproduksi 11. Anatomi dan fisiologi endokrin 12. Anatomi dan fisiologi system integument

METODE, MEDIA DAN SUMBER PEMBELAJARAN 1. METODE Metode yang digunakan dalam proses pembelajaran anatomi dan fisiologi adalah ceramah dan praktikum leboratorium 2. MEDIA Media yang digunakan adalah OHP, hand out, phantom, model-model prgan tubuh dan CD ROM, dan vCD 3. SUMBER Untuk menunjnag prose pembelajaran, sumber-sumber yang dapat digunakan adalah : buku-buku kepustakaan yang berkaitan dengan mata ajar, hand out kuliah, modul, penuntun praktikum, nara sumber dan CD ROM

ALOKASI WAKTU PBC PBP : 2 x 16 minggu : 2 x 2 x 16 minggu = 32 SW = 64 SW

TUGAS DAN LATIHAN (TERLAMPIR) Tugas yang diberikan berupa tugas baca dan mengerjakan Web tentang fisiologi dalam system tubuh EVALUASI PBC : 50% Ujian formatif I Ujian Formatif II Ujian Formatif III Ujian Gross PBP : 45% : 10% : 15% : 25% :50%

Ujian anatomi : 45% Ujian fisiologi : 45% Tugas Kehadiran : 10% : 5%

DAFTAR RUJUKAN :
1. Ganong W. F (2005). Review of medical physiology, 23 th., ed., London : Appleton and Lange., Co 2. Guyton, A.C and Hall, HE (1996). Textbook of medical physiology 3. Sherwood, L. (2001). Human physiology : From cells to system. ST Paul : West Publishing Company. 4. Syaifudin, L. (2001), Bsc, drs., anatomi fisiology, edisi 2, EGC, Jakarta, 1997 5. C. Pearce, Evelyn, Anatomi Fisiologi untuk paramedic, PT. Gramedia, Jakarta, 2000.

Mengetahui,

Bekasi, Agustus 2008 Koord. MA

Ka. Prodi Kep DIII

Ns. Asih Minarningtyas S.Kep

Ratih bayuningsih, S.Kp

Anda mungkin juga menyukai