Anda di halaman 1dari 4

Bab 1 Pendahuluan

1.1. Latar Belakang Masalah PenggunaanStatistikasudahdikenalsebelumabad 18, padasaatitunegara-

negaraBabilon, Mesirdan Roma mengeluarkancatatantentangnama, usia, jeniskelamin,pekerjaandanjumlahanggotakeluarga. 1500, pemerintahanInggrismengeluarkancatatanmingguantentangkematiandant ahun 1662,dikembangkancatatantentangkelahirandankematian.Barupadatahun 1772 - 1791, G.Achenwallmenggunakanistilahstatistikasebagaikumpulan data tentangnegara.Tahun1791 1799, Dr .E.A.W Kemudianpadatahun

Zimmesmanmengenalkan kata statistikadalambukunyaStatistical Account of Scotland.Tahun 1981 1935 R. Fisher mengenalkananalisis

variansdalamliteraturstatistiknya.

Di

Indonesia

PengantarStatistikatelahdicantumkandalamkurikulummatematikaSekolah Dasarsejaktahun 1975.Hal

itudisebabkankarenasekitarlingkungankitaberadaselaluberkaitandenganSt atistik.Misalnya di kantorkelurahankitamengenalstatistikdesa, di

dalamnyamemuatkeadaanpendudukmulaidaribanyakpenduduk,pekerjaan nya, banyakanakdansebagainya.

Kegiatan yang berkaitandenganstatistikadijumpaidalamkehidupanseharihari,misalnyasuatuperusahaaninginmengetahuiseberapadisiplinpegawain yadenganmengumpulkan data kedatangandankepulanganpegawai, menu masakansehari-

seorangiburumahtanggainginmengetahui

hariselamabeberapawaktu,

seorang

gurumenarikkesimpulanbahwasiswanyatelahmenguasaimatapelajaran IPS dari rata-ratanilaiulanganharian, nilai mid semester,

nilaipekerjaanrumahsertanilaiulanganakhirsemester sertaibuketua PKK RT inginmengetahuimengapabeberapawarga RT-

nyaterkenapenyakitdemamberdarahdenganmengumpulkantentangadanya jentik-jentiknyamukdalambakmandidariwarga RT selamabeberapabulan. Contoh-contoh di

atassebenarnyacontohnyatapenggunaanstatistikayaitusatukegiatanyaituke giatanpengumpulan data sertapenarikankesimpulan.

1.2. Perumusan Masalah Hampir dalam tiap bidang, baik pemerintah, pendidikan, perekonomian, perindustrian, perdagangan, perusahaan maupun lainnya, setiap pejabat atau setidak-tidaknya pimpinan, sudah pernah, sedang atau akan menghadapi persoalan yang antara lain dinyatakan dengan angka-angka.

Statistika dapat memudahkan kita dalam mengolah data apa saja baik itu data diskrit maupun data kontinyu.

1.3. Maksud dan Tujuan Praktikum Maksuddantujuandaripelaksanaanpraktikumstatistikaindustriadalah sebagai berikut: 1. Mempelajari pengumpulan data dengan cara langsung. 2. Mempelajari pengolahan data baik data diskrit maupun kontinyu. 3. Mempelajari penyajian data dalam bentuk distribusi frekuensi, histogram dan bar-chart baik untuk data diskrit maupun data kontinyu.

1.4. Sistematika Penulisan Sistematikadalampenulisanrisalahiniadalah: Daftar Isi Daftar Gambar Daftar Tabel Bab 1Pendahuluan 1.1. Latar belakang Menyajikantentanglatarbelakangstatistika yang menunjangpraktikumini. 1.2. Perumusan Masalah Menspesifikasikan suatu bahasan dari permasalahan yang ada, sehingga permasalahan yang akan kita pecahkan menjadi lebih terarah. 1.3. Maksud dan Tujuan Praktikum Apa yang diharapkan dan apa yang akan pelaksanaan praktikum mengenaistatistika. 1.4. Sistematika Penulisan Urutan-urutan atau susunan-susunan sistematik dari penulisan laporan. akan kita dapatkan dari

Bab 2

Landasan Teori

Teori-teori yang dapat digunakan sebagai acuan dalam praktikum dan teori-teori yang berhubungan dengan praktikum.

Bab 3

Kerangka Pemecahan Masalah

3.1. Flowchart Pemecahan Masalah Suatugambar yang berbentuk masalah. 3.2. Langkah-langkah Pemecahan Masalah Cara-cara yang sistematis untuk memecahkan suatu masalah. flowchart untuk memecahkan suatu

Bab 4

Pengumpulan dan Pengolahan Data

4.1. Pengumpulan data Mengumpulkan dan menuliskan data-data yang diperlukan dalam praktikum. 4.2. Pengolahan data Penyajian dari data yang telah didapat dari praktikum.

Bab 5

Analisis

Mengidentifikasi, menganalisis atau menyelidiki hasil dari pengolahan data.

Bab 6 Kesimpulan dan Saran 6.1. Kesimpulan Garisbesardarihasilmetodeperhitunganmasing-masing data. 6.2. Saran Saran merupakansuatuimplikasihasildarilaporanbaikituterhadappengembangan ilmumaupunpenggunaanpraktis yang didasarkanpadakesimpulan.

Anda mungkin juga menyukai