Anda di halaman 1dari 17

Analisis dan Potensi Mikrohidro

Jotangan Imogiri Bantul Kalicode Pogung Yogyakarta

Latar Belakang
Kian menipisnya persediaan energi fosil, menjadi pemicu dibutuhkannya energi alternatif untuk dapat menopang kebutuhan energi saat ini. Salah satu bentuk energi yang cukup ampuh memenuhi kebutuhan listrik diperumahan dan industri adalah menggunakan energi terbarukan seperti air.

Mikrohidro
Mikrohidro atau yang dimaksud dengan Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro (PLTMH), adalah suatu pembangkit listrik skala kecil yang menggunakan tenaga air sebagai tenaga penggeraknya seperti, saluran irigasi, sungai atau air terjun alam dengan cara memanfaatkan tinggi terjunan (head) dan jumlah debit air

Kendala
Dalam praktiknya, mikrohidro sendiri sering mengalami permasalahan dalam pengembangan dan keberlangsungannya dimasa depan. Hal ini menjadi sebab utama mengapa perlu adanya sebuah studi kelayakan yang intensif agar dapat meminimalisir kesalahan ataupun kerugian dalam pembangunan PLTMH

Daerah jotangan imogiri bantul

Daerah jotangan sendiri mendapatkan aliran air dari saluran kalicode. Dalam studi kelayakan ini, akan dibahas beberapa hal terkait dengan
Perhitungan potensi debit ait Faktor sosial ekonomi Desain PLTMH Dan manajemen operasi dari PLTMH

Perhitungan potensi debit air

Menentukan 2 titik sebagai daerah observasi

Menghitung gradien hidraulik

Menghitung koefisien manning

Menghitung aliran debit air

Hasil perhitungan debit air yang dapat dimanfaatkan


Q=AxV Q = 1 m2 x 1.264693 m/s Q = 1.264693 m3/s

Energi yang terbangkitkan


P ! VghLQ P ! 1000.9.8.3.0.5.1.264693 P ! 18590.99 P ! 18591W P ! 18.591KW P ! 18.6 KW

Rancangan turbin

Financial Analysis

Manajemen Operasi

Chief

administration

technician/techinician

security

Anda mungkin juga menyukai