Anda di halaman 1dari 8

Program Studi : TKJ Eksperimen : Instalasi LAN No Eksperimen : 11

DNS Server

Nama : Revan F. & Eki Hidayat Kelas : XI TKJ B Instruktur : Pa Dodi

I.

TUJUAN a. Siswa dapat mengetahui definisi DNS Server. b. Siswa dapat mengetahui cara kerja DNS. c. Siswa dapat membangun sebuah DNS server. PENDAHULUAN
DNS (Domain Name System, bahasa Indonesia: Sistem Penamaan Domain) adalah sebuah sistem yang menyimpan informasi tentang nama host maupun nama

II.

domain dalam bentuk basis data tersebar (distributed database) di dalam jaringan komputer, misalkan: Internet. DNS menyediakan alamat IP untuk setiap nama host dan mendata setiap server transmisi surat (mail exchange server) yang menerima surat elektronik (email) untuk setiap domain. DNS menyediakan servis yang cukup penting untuk Internet, bilamana perangk at keras komputer dan jaringan bekerja dengan alamat IP untuk mengerjakan tugas seperti pengalamatan dan penjaluran (routing), manusia pada umumnya lebih memilih untuk menggunakan nama host dan nama domain, contohnya adalah penunjukan sumber universal (URL) dan alamat e-mail. Analogi yang umum digunakan untuk menjelaskan fungsinya adalah DNS bisa dianggap seperti buku telepon internet dimana saat pengguna mengetikkan www.example.com di internet browser maka pengguna akan diarahkan ke alamat IP 192.0.32.10 (IPv4) dan 2620:0:2d0:200::10 (IPv6).

III.

Alat dan Bahan a. 1 Buah Laptop atau PC dengan sistem operasi Ubuntu b. Tutorial membangun DNS c. Paket bind9 (DNS)

IV.

Langkah Kerja a. Buatlah sebuah DNS server dengan nama tkjb.lab

menggunakan perintah

ses sc e /etc/bind/named.confde e editor se erti gedit,nano dan se againnya,script yang dapat anda tambahkan adalah zone "tkjb.lab" IN { type master; file "/etc/bind/tkjb.lab.db";

025204 110 3 02 10

7  !#" "

")

 #" % $$  #"

- e

6 ) #(($ $' &

!    

a termi al atau

le lalu i

tallah

aket apabila belum tersedia dengan

  

b. K

fi

IP,

bagai beri

. . . 5

 

allow- pdate { none; }; }; zone "2.0.10.in-addr.arpa" IN { type master; file "/etc/bind/websaya.com-ptr.db"; allow- pdate { none; }; };

e. Simpan atau save file yang telah diedit f. Buatlah file penyimpanan,dalam kasus ini kami membuat tkjb.lab.db dan tkjb.labptr.db pada named.conf g. Lakukan proses editting pada /etc/bind/tkjb.lab.db, script yang dapat edit atau tambahkan adalah

$TTL 604800 tkjb.lab. admin.tkjb.lab. ( @ IN SO 1 ; Serial 604800 ; Refresh 86400 ; Retry 2419200 ; Expire 604800 ) ; Negative Cache TTL ; @ IN NS ns.tkjb.lab. @ IN A 10.0.2.15 localhost IN A 127.0.0.1 www IN A 10.0.2.15 ns IN A 10.0.2.15

8 8

h. Lalu lakukan editting pada tkjb.lab-ptr.db,dan script yang dapat anda edit atau tambahkan adalah $TTL 604800 @ IN SOA tkjb.lab. root.tkjb.lab. ( 1 ; Serial 604800 ; Refresh 86400 ; Retry 2419200 ; Expire 604800 ) ; Negative Cache TTL ;

IN 2

NS IN

PTR

ns.tkjb.lab tkjb.lab.

i.

Lakukan proses editing pada /etc/hosts, dengan script yang dapat anda tambahkan adalah 127.0.0.1 10.0.2.15 localhost tkjb.lab server

j.

Pada /etc/resolv.conf isikan parameter seperti dibawah ini domain tkjb.lab search tkjb.lab nameserver 10.0.2.15

k. Pada /etc/bind/named.conf.options isilah parameter sebagai berikut

options { directory "/var/cache/bind"; forwarders { 8.8.8.8; }; auth-nxdomain yes; # conform to RFC1035 listen-on-v6 { any; }; };

l.

Pada setiap akhir proses editting script janganlah lupa untuk menyimpannya (save) .

m. Lalu lakukan proses restart paket bind9

V.

Hasil Pengamatan

Pengecekan DIG

A@

Pengecekan NSLOO

P dan PING

VI.

Kesimpulan a. Dalam melakukan konfigurasi DNS Server, diperlukan ketelitian karena salah script 1 line saja dapat berakibat error pada DNS Server tersebut. b. DNS Server juga dapat dikombinasikan dengan http server (web server) , ftp server , dll.

Anda mungkin juga menyukai