Cek List Stroke Trombosis

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 4

CEK LIST STROKE TROMBOSIS DISUSUN OLEH DM NEUROLOGI PERIODE 9 MEI-5 JUNI 2011

No Pertanyaan/instruksi 1. Menyapa pasien dengan menyebut nama dan senyum serta menjabat tangan 2. Memperkenalkan diri ke pasien 3. Menanyakan kembali identitas pasien: nama, usia, tempat tinggal, pekerjaan dan status keluarga 4. Menjelaskan tujuan wawancara dan bangun kepercayaan dengan menjaga rahasia pasien Anamnesis 5 Keluhan Utama

Jawaban

Keterangan

Lemah setengah Badan

Stroke thrombosis Stroke emboli Stroke ICH Stroke SAH SOP intrakranial Brain injury Infeksi (abses, meningoensefalitis)

Riwayat penyakit saat ini 6 Apakah ada riwayat trauma?

Tidak ada

Apakah ada riwayat demam?

Tidak ada

Stroke SOP intracranial infeksi stroke SOP intracranial

Kapan keluhan mulai dirasakan? (mendadak, atau perlahanlahan) Sejak kapan?

Mendadak Maka kemungkinan penyebabnya adalah vaskuler stroke Bedakan infark dan perdarahan

>24 jam atau <24 jam jika pasien langsung datang dalam keadaan masih deficit neurologi atau pasien meninggal Bangun tidur/istirahat Tidak ada Ada Hanya lemah Sadar

10 11 12 13 14

Onset? Sakit kepala? Muntah? Lumpuh? Keadaran?

Stroke trombosis onset Sakit kepala muntah lumpuh kesadaran Saat istirahat/bangun tidur Lemah (parese) Sadar penuh

Stroke emboli aktivitas -/+ -/+ lumpuh Sadar/agak menurun Stroke SAH +/_ -

Stroke ICH aktivitas ++ ++ lumpuh menurun

Stroke SAH aktivitas +++ +++ normal normal

15 16 17

18

Apakah pasien mempunyai riwayat hipertensi? Apakah pasien mempunyai riwayat diabetes mellitus Apakah pasien mempunyai riwayat sakit jantung katub atau gangguan irama (AF)? Apakah pasien mempunyai riwayat kolesterol tinggi

Ada Ada Tidak ada

Risk faktor Hipertensi Penyakit jantung DM Hiperlipid

Stroke ICH HT berat/maligna HHD -

Stroke trombosis +/ASHD ++ ++

Stroke emboli RhHD -

Ada

Bedakan stroke thrombosis lokasinya di korteks atau sub korteks

19

Gangguan bicara? Pelo, sulit bicara Pernah bergerak sendiri anggota Tidak badan?

Korteks Afasia/agnosia/fungsi luhur terganggu Flasid

Sub korteks FL tidak terganggu Korea/balismus/gerakan motorik involunter Stroke Trombosis N/q _
qq Hemiparese Tangan { kaki

Pemeriksaan neurologis 1 GCS 2 FL 3 Meningeal sign 4 Parese nervus cranialis 5 Motoris

6 7

Sensoris ANS

456 N/terganggu Tipe UMN, terutama n.VII dan n.XII Tonus Power parese (>3) RF RP + Normal Normal

Kriteria Diagnosa Kesadaran Kaku kuduk Kelumpuhan

Stroke ICH
qqq / coma

Stroke SAH
qq pelan

Stroke Emboli N/q _


qq Hemiparese Tangan { kaki

+/qqq Hemiplegi Tangan = kaki

++++ /q Hemiparese +/Sdh 3-5 hari _

Afasia

++/-

++/-

Pemeriksaan penunjang 1 CT scan 2 Arteriografi 3 Laboratorium GDA Lipid profile DL Asam urat 4 EKG

Hipodens stl 4-7 hari Oklusi/stenosis Hiperglikemia Hiperlipid Polycythemia vera Hiperurisemia Gambaran iskhemia, gangguan irama (AF), LVH Cardiomegali, Kalsifikasi Aorta Retinopati Arteriosklerosis, Hipertensi, diabetik

Pemeriksaan LP darah Arteriografi CT Scan

Stroke ICH +/Shift midline Hiperdens ++++ Intraserebral

Stroke SAH +++++ Aneerysma + N / Hiperden Ekstraserebral

Stroke trombosis _ Oklusi / Stenosis Hipodens Sdh 4 7 hari

Stroke emboli _ Oklusi Hipodens Sdh 4 7 hari

5 6

Foto Toraks Funduskopi

Terapi 1 Trombolitik 2 Anti platelet

r-TPA untuk fase akut (<3 jam) Aspirin: 160 325 gr/hari Ticlopidine (Ticlid) 250/ tablet Clopidogrel (plavix) 75 gr/tablet Depyridamol (Persantin) 50 gr/tablet Cilostazol (Pletaal) 50 gr/tablet 2 terakhir hanya post fase akut Heparin: resiko perdarahan otak LMWH: Fraxiparin, 1 - 2x 0,4/sc 7-10 hari Warfarin: 10 mg/hari 2 4 bulan Citicoline (Nicholine) 2 - 3 x 250mg/hr Piracetam (Nootropil) 12 gr/iv/20 mnt 4 x 3 gr/iv/hr Nimodipine (Nimotop) 30 mg/tablet 3 - 4 x 1 tab/hr Tensi diatur > tinggi CBF ditingkatkan Kecuali TDS > 220 TDD > 120 Jangan > 20% TDAR Tekanan darah arteri rata-rata (TDAR) = S + 2D = D + 1 (S D) 3 3 Tensi dikontrol sesudah hari 7 10 dengan target TDS 160 190 atau TDO 90 100 Kadar gula darah diatur kira-kira 100 200 gr % dengan optimal 150 gr % Kontrol Hiperlipidemia Hindari Hipoksemia (Pnemonia-aspirasi), Hiponatremia dan panas (infeksi nosokomial)

Antikoagulan

Neuroprotektan

Kontrol faktor sistemik

Anda mungkin juga menyukai