Anda di halaman 1dari 3

Silabus Hukum Ohm

Nama Sekolah Kelas / Semester Mata Pelajaran Standar Kompetensi KOMPETENSI DASAR : SMK Negeri 5 Surabaya :x/1 : Dasar Kompetensi Kejuruan : Menganalisis Rangkaian Listrik KEGIATAN PEMBELAJARAN 1. Menjelaskan dan mendiskusikan Hukum Ohm Serta cara pengaplikasiann ya dalam rangkaian. INDIKATOR Produk 1. Menjelaskan Hukum Ohm. 2. Menerapkan rumus hukum ohm untuk menghitung nilai hambatan, arus dan tegangan. TEKNIK Tes PENILAIAN BENTUK INSTRUMEN INSTRUMEN Tes tertulis LP 1: Produk SUMBER ALOKASI BELAJAR WAKTU 2 x 45 1. LKS SMK menit TPTL: Hukum Ohm 2. LP 1: Produk 3. LP 2: Proses 4. LP 3: Psikomotor 5. LP 4: Pengamatan perilaku berkarakter 6. LP 5: Pengamatan keterampilan sosial 7. Silabus

MATERI PEMBELAJARAN

Mengaplikasikan Hukum Ohm Rangkaian Listrik Arus Searah

2. Melakukan Proses percobaan 1. Merumuskan untuk hipotesis menyelidiki 2. Mengidentifikasi pengaruh besar variabel-variabel tegangan 3. Merumuskan terhadap besar definisi arus yang operasional mengalir pada variabel suatu rangkaian. 4. Melaksanakan eksperimen untuk menyelidiki

Tes

Tes kinerja

LP 2: Proses

pengaruh besar tegangan terhadap arus yang mengalir pada suatu rangkaian 5. Membuat tabel pengamatan dan mencatat hasilhasil eksperimen 6. Melakukan analisis data 7. Menarik kesimpulan 3. Merakit rangkaian listrik sederhana sesuai dengan gambar kemudian melaksanakan pengukuran arus pada rangkaian. Psikomotor 1. Merakit rangkaian listrik sederhana 2. Mengukur arus pada rangkaian dengan amperemeter Afektif 1. Perilaku berkarakter Jujur, tanggung jawab, dan membantu teman yang membutuhkan. Tes Tes kinerja LP 3: Psikomotor

Pengamatan Lembar LP 4: pengamatan Pengamatan perilaku berkarakter

2. Keterampilan sosial Bertanya, menyumbang ide, menjadi pendengar yang baik, berkomunikasi dan bekerjasama.

Pengamatan Lembar LP 5: pengamatan Pengamatan keterampilan sosial

Daftar Pustaka
SMK Negeri 5 Surabaya. 2010. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan SMK Negeri 5 Surabaya.

Anda mungkin juga menyukai