Anda di halaman 1dari 8

Resep makanan membuat masakan Sayur Toge/Taoge yang merupakan Sayur Berkuah halal, enak, nikmat, sedap, lezat

dan bergizi : A. Bahan-Bahan Yang Diperlukan Untuk Membuat Sayur Toge/Taoge Yakni : 1. cabe rawit (diiris-iris) = 5 buah 2. bawang merah = 6 biji 3. bawang putih = 2 siung 4. toge segar = 0.25 kg 5. tahu putih = 2 buah 6. tomat = 1 buah 7. micin / penyedap rasa = secukupnya 8. garam dapur = secukupnya 9. minyak goreng = secukupnya B. Panduan Cara Memasak Sayur Toge/Taoge Secara Bertahap Yaitu : 1. bawang merah, bawang putih, dan cabe rawit yang telah diiris-iris ditumis dengan minyak hingga beraroma harum 2. masukkan tahu ke dalam tumisan tadi dan aduk sebentar lalu masukkan air hingga mendidih 3. masukkan touge, tomat beserta garam dan micin lalu aduk sampai rata 4. setelah beberapa saat angkat dan sajikan Tambahan : Resep Sayur Toge/Taoge dan semua resep dapur lainnya adalah halal. Dapatkan banyak resep masakan rahasia lainnya di situs Organisasi.Org ini secara gratis cuma-cuma hanya untuk anda. Gunakan fitur pencarian yang ada di situs ini untuk mencari resep Sayur Berkuah lainnya seperti aneka sajian hidangan sayur, sambal, lauk-pauk, kue basah, kue kering, minuman, cemilan, dll. Anda juga dapat berpartisipasi mengirimkan resep anda ke situs ini. Selamat masak, m akan dan menikmati Sayur Toge/Taoge.

Opor Ayam A. Bahan-Bahan Yang Diperlukan Untuk Membuat Opor Ayam Yakni : 1. ayam muda = 1 ekor 2. garam dan minyak goreng / migor = secukupnya 3. bawang merah diiris tipis = 10 siung 4. bawang putih diiris tipis = 5 siung 5. jahe = 1 jari 6. cengkeh = 2 biji 7. keningar = 1 ibu jari 8. bubuk merica = 1 sendok teh 9. santan kelapa kental = 500 cc 10. kemiri = 8 biji B. Panduan Cara Memasak Opor Ayam Secara Bertahap Yaitu : 1. ayam dipotong-potong sesuai selera 2. bersihkan ayam dengan cara dicuci dengan air bersih 3. cengkeh, kemiri, merica bubuk, jahe, bawang putih, bawang merah, keningar, cengkeh dihaluskan atau diulek 4. tumis bumbu tadi sampai harum 5. masukkan ayam dan balur dengan bumbu sampai rata benar 6. masukkan santan dan masak hingga menjadi mateng serta dagingnya empuk Tambahan : Resep Opor Ayam dan semua resep dapur lainnya adalah halal. Dapatkan banyak resep masakan rahasia lainnya di situs Organisasi.Org ini secara gratis cuma-cuma hanya untuk anda. Gunakan fitur pencarian yang ada di situs ini untuk mencari resep Sayur Ayam-Ayaman lainnya seperti aneka sajian hidangan sayur, sambal, lauk-pauk, kue basah, kue kering, minuman, cemilan, dll. Anda juga dapat berpartisipasi mengirimkan resep anda ke situs ini. Selamat masak, makan dan menikmati Opor Ayam.

Resep Kangkung tumis saos tiram

Resep Asem-Asem Tahu : Resep Enak Murah Dan Bergizi

Bahan Memasak Asem-Asem Tahu: Bahan Bahan :


y y y y y y y y y

10 btg kangkung 3 buah cabe besar(iris serong memanjang) 1 1/2 sendok makan saos tiram garam/penyedap rasa minyak untuk menumis

Tahu 150 gram, potong segitiga besar Mangga muda 100 gram, iris tipis Petai 5 buah, iris tipis Minyak goreng untuk menggoreng

Bumbu Asem Asem Tahu :


y y y y y y y y y

bumbu Tumis:
y y

6 Siung Bawang merah ( iris-iris) 3 Siung Bawang putih (geprek/memarkan hingga remuk)

Cara membuat: 1. Bersihkan Kangkung,lalu potongpotong sesuai selera,cuci lalu rendam. 2. tumis bumbu tumis hingga mengeluarkan aroma wangi,lalu masukkan kanggkung(tiris terlebih dahulu) 3. masak hingga kangkung setengah matang lalu masukkan saos tiram,aduk. 4. masukkan irisan cabe besar,aduk hingga matang. 5. selanjutnya masukkan garam/penyedap rasa secukupnya,aduk rata,lalu angkat dan sajikan.

Cabe merah 2 buah, iris serong Cabe hijau 2 buah, iris serong Bawang putih 3 siung, iris tipis Bawang merah 2 butir, iris tipis Kecap manis 2 sdm Cabe rawit 5 butir Garam secukupnya Gula pasir 1 sdt Minyak wijen 1 sdm

Cara Membuat Asem-Asem Tahu :


1. Goreng tahu hingga kuning kecoklatan. 2. Panaskan minyak wijen, tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum. 3. Masukkan bahan lainnya, aduk rata. 4. Masukkan tahu, mengga dan petai. Aduk rata, masak hingga bumbu meresap dan matang. Angkat. 5. Sajikan.

AYAM GORENG BUMBU BALI


Resep kiriman Ny. Yulia Aji Erlangga.

Bahan:
y y y y y y y y

1 ekor (1kg) ayam. 1 sdm air jeruk nipis. 1 sdt garam. 5 sdm myk goreng, utk menumis. 8 lbr daun jeruk. 3 btg serai, memarkan. 3 sdm kecap manis. 1 sdm air asam.

Bumbu dihaluskan:
y y y y y y y

Telur Sambal Serai (Bali) Bahan : 5 btr telur ayam, rebus 6 btr bawang merah, diiris tipis 3 buah cabe merah besar, iris serong 2 buah cabe hijau, iris serong 2 btg serai, ambil putihnya, memarkan 3 blimbing wuluh, iris cm sdt terasi goreng, haluskan sdt garam 1 sdt gula pasir 300 ml air 2 sdm minyak utk tumis Minyak utk menggoreng Cara membuat: Goreng telur ke dalam minyak yang sudah dipanaskan sampai matang. Panaskan minyak. Tumis bawang merah, cabe merah besar, cabe hijau besar dan serai sampai harum. Tambahkan blimbing wuluh, aduk rata. Masukkan telur goreng, terasi, gula pasir, lalu aduk rata. Tuang air, masak sampai meresap. Matang angkat sajikan. Selamat mencoba.

150 g cabe merah. 12 btr bawang merah. 6 siung bawang putih. 3 cm jahe. 2 sdt terasi. 1 sdt garam. 4 sdt gula merah.

Cara membuat:
Belah ayam jadi 4-6 bagian. Lumuri air jeruk nipis dan garam. Sisihkan +/- 15 menit. Panaskan minyak goreng, tumis bumbu halus, masukkan daun jeruk dan serai. Aduk hingga harum, masukkan kecap mais dan air asam. Masukkan potongan ayam. Setelah ayam kaku, tutup wajan, kecilkan apinya. Masak terus hingga ayam matang dan bumbunya meresap. Siap disajikan.

Kumpulan resep kue kering dan kue basah untuk lebaran. Lebaran tinggal menghitung hari, tidak sampai 10 hari lagi kita akan merayakan lebaran yang telah kita tunggu-tunggu. Semakin mendekati hari raya Idul Fitri, tentunya kita semua pasti ingin menyediakan kue-kue baik itu kue kering maupun kue basah. Untuk membantu Anda semua dalam menyediakan hidangan buat para tamu, dibawah ini saya akan berbagi kumpulan resep kue kering dan kue basah untuk lebaran kali ini. Semoga nanti bisa bermanfaat buat Anda. Crispy Cookies

30

g sdt

susu baking

bubuk powder

Cara membuat:
y y y y y y y

Kocok margarin, mentega dan gula hingga lembut. Tambahkan telur, kocok rata. Tambahkan campuran tepung, aduk rata. Masukkan cornflakes dan chocolate chips, aduk rata. Sendoki adonan, taruh dalam loyang datar. Panggang dalam oven pans 180 C selama 30 menit. Angkat dan dinginkan.

Untuk 600 gram American Chocolate Chips Cookies

Krenyes renyah jika digigit. Kue yang satu ini memakai cornflakes dan cokelat sehingga ada rasa gurih legit yang renyah enak. Bahan: 80 g margarin 50 g mentega 100 g gula bubuk 1 butir telur ayam 60 g cornflakes, memarkan agak kasar 100 g chocolate chips Ayak 200 30 jadi tepung tepung satu: terigu miazena

Kue yang satu ini rasanya sedikit lebih renyah karena campuran oatmeal halus dalam adonannya. Chocolate chipsnya membuat kue ini jadi legit-legit enak! Bahan: 50 g oatmeal 175 g tepung terigu sdt soda kue sdt baking powder sdt garam 100 g mentega 150 g gula pasir halus 50 g gula palem 1 butir telur ayam

g g

sdt esens vanili 250 g chocolate chips Cara membuat:


y

y y y y

y y

Masukkan oatmeal dalam foodprocessor atau grinder, proses hingga halus. Campur dengan tepung terigu, baking powder, soda kue, dan garam. Sisihkan. Kocok mentega dan gula hingga lembut. Masukkan telur, kocok rata. Tambahkan cmapuran terigu dan chocolate chips. Aduk rata. Bentuk adonan menjadi bola-bola. Pipihkan di atas loyang datar, beri jarak di anataranya. Panggang dalam oven panas 180 C selama 20 menit. Angkat dan dinginkan.

1 butir telur ayam Ayak jadi satu: 180 g tepung terigu sdt baking powder sdt soda kue sdt garam 150 g kacang tanah kupas, cincang kasar Cara membuat:
y y y y y y y y

Kocok mentega dan peanut butter hingga lembut. Tambahkan telur, kocok rata. Masukkan campuran terigu, aduk rata. Tambahkan chocolate chips, aduk rata. Bentuk adonan mendi bulatan kecil. Taruh dalam loyang datar. Panggang dalam oven panas 180 C selama 20 menit. Angkat, dinginkan.

Untuk 700 gram Peanut Butter Cookies

Untuk 600 gram Chocolate Muffin Si kecil dijamin doyan dengan muffin yang cokelat pekat. Rasa cokelatnya makin kuat dengan campuran chocolate chips yang renyah legit. Buktikan saja! Bahan: 100 g chocolate chips 125 g gula pasir 2 butir telur ayam 300 ml susu segar 60 ml minyak sayur Ayak jadi satu: 50 g cokelat bubuk 280 g tepung terigu 2 sdt soda kue 1 sdt vanili bubuk sdt garam Cara membuat:

Kue kacang ini aromanya wangi gurih dan rasanya krenyes renyah. Tambahan kacang cincang membuat kue ini makin gurih saja. Bahan: 110 g mentega 100 g peanut butter/selai kacang halus 100 g gula pasir 50 g gula palem

y y y y y y y

Aduk campuran terigu dengan gula dan sebagian chocolate chips. Campur telur, susu dan minyak, aduk hingga rata. Tuang ke dalam campuran terigu, aduk hingga rata. Tuang adonan ke dalam cetakan muffin. Ratakan. Taburi dengan chocolate chips. Panggang dalam oven panas selama 20 menit hingga matang. Angkat dan dinginkan.

y y y y y y

Masukkan susu, aduk rata. Tambahkan campuran terigu, aduk hingga rata. Tuang ke dalam mangkuk-mangkuk kertas. Panggang selama 30 menit hingga matang. Angkat dan dinginkan: Hiasi dengan Matcha Buttercream.

Untuk 12 buah Lapis Singkong

Untuk 12 buah Matcha Cupcake Aroma wangi teh hijau khas Jepang menjadi ciri khas cake ini. Lapisam krim yang diaduk dengan teh hijau membuat kue ini makin wangi saja. Hiasi dengan gula hias agar tampil makin cantik! Bahan: 125 g mentega 200 g gula pasir 1 butir telur ayam 1 kuning telur ayam 125 ml susu cair Ayak jadi satu: 210 g tepung terigu 1 sdt baking powder 1 sdm matcha Matcha Buttercream: 100 g mentega 2 sdm fresh cream (krim segar) 1 sdm matcha 3 sdm gula bubuk Cara membuat:
y y y

Kue yang satu ini memang sederhana tetapi rasa manis dan kenyalnya bisa bikin ketagihan. Apalagi tampilannya cantik dengan balutan kelapa parut yang gurih. Cocok buat suguhan arisan yang meriah. Bahan: 1 kg singkong, kupas, parut 1 bungkus agar-agar bubuk putih 300 ml santan 150 g gula pasir Pewarna makanan, sesuai selera Taburan, kukus jadi satu: 100 g kelapa kupas, parut memanjang sdt garam Cara membuat:
y y y y y

Kocok mnetega dan gula hingga lembut. Masukkan telur sambil kocok terus hingga rata.

y y

Peras singkong, sisihkan. Siapkan loyang segi empat 20 cm, olesi minyak. Campur santan, gula dan agar-agar, aduk rata. Masukkan singkong parut, aduk rata. Bagi menjadi 3 bagian, beri pewarna sesuai selera. Tuang satu bagian adonan dalam loyang. Kukus dalam kukusan panas hingga matang. Lapisi dengan adonan kedua.

y y y y y

Kukus dan kerjakan yang sama dengan adonan ketiga. Kukus hingga sleuruhnya matang. Angkat dan dinginkan. Potong-potong setebal 1,5 cm. Taburi kelapa parut. Sajikan.

y y y y

Lapisan: Kocok telur bersama daun suji, gula dan tepung beras hingga rata. Tambahkan santan, aduk rata. Tuang ke dalam loyang berisi ketan. Kukus dalam kukusan panas selama 30 menit. Angkat dan dinginkan. Potong-potong. Sajikan.

Untuk 30 potong Untuk 16 potong Ketan Lapis Srikaya Klepon Ketan yang lembut, gurih dan lengket dipadu dengan lapisan adonan telur, santan dan daun suji. Bukan hanya rasanya yang legit gurih tetapi aroma harum daun pandan bakal bikin ketagihan! Bahan: 250 g ketan putih, cuci, tiriskan 1 lembar daun pandan, potong-potong 300 ml santan sdt garam 1 sdm gula pasir Lapisan: 6 butir telur ayam 2 sdm air daun pandan suji 150 g gula pasir 50 g tepung beras 300 ml santan Cara membuat:
y

Rahasia kelezatan bola-bola tepung ketan ini terletak pada cairan gula merah yang ada di dalamnya. Rasakan kejutan manisnya dalam balutan adonan kenyal dan gurihnya kelapa parut! Bahan: 250 g tepung ketan 1 sdm air daun pandan suji 1 sdt air kapur sirih sdt garam 150 ml air matang Isi: 150 g gula merah, sisir halus Lapisan: 150 g kelapa parut memanjang Cara membuat:
y

y y y y

Kukus ketan bersama daun pandan dalam kukusan panas hingga setengah matang. Angkat. Campur santan dengan garam dan gula. Tuang ke dalam ketan panas, adukaduk hingga rata. Kukus kembali hingga matang. Angkat. Saat masih panas, ratakan dalam loyang.

Aduk tepung ketan dengan air daun pandan, air kapur sirih dan garam hingga rata. Tuangi air sedikit demi sedikit sambil aduk hingga adonan dapat dibentuk. Diamkan selama 15 menit. Ambil 1 sdt adonan, bulatkan, pipihkan, isi dengan sedikit gula merah, bulatkan kembali. Rebus dalam air mendidih hingga mengapung. Angkat dan tiriskan.

y y

Gulingkan dalam kelapa parut hingga rata. Sajikan dalam mangkuk daun pisang

Untuk 10 mangkuk Sawut Singkong Jangan anggap remeh sajian singkong yang satu ini. Meskipun bahannya sederhana tetapi rasa kenyal gurihnya bakal mengusik lidah. Apalagi jika dinikmati bersama secangkir teh hangat. Bahan: 1 kg singkong yang baru 1 sdt garam sdt vanili 2 lembar daun pandan, potong-potong 100 g gula merah, sisir halus Taburan: 100 g kelapa parut panjang, kukus dengan sedikit garam Cara membuat:
y y y

y y

Kupas singkong, serut kasar-kasar. Aduk singkong serut dengan garam dan vanili hingga rata. Taruh dalam wadah, beri potongan daun pandan dan taburi dengan irisan gula merah. Kukus dalam kukusan panas hingga matang. Angkat dan sajikan dengan kelapa parut.

Untuk 12 porsi

Anda mungkin juga menyukai