Anda di halaman 1dari 1

Budidaya Tanaman Organik - Pertanian Organik FORUM PENGELOLA PEMBENIHAN Kegiatan pertanian saat ini memang bukan sekedar

kegiatan usaha dalam konteks ekonomi,tetapi sebenarnya meliputi aspek-aspek penting dalam kehidupan kita Antara lain aspek pengembangan benih lokal yang merupakan asset pertanian yang mutlak ada untuk kegiatan pertanian tersebut. Untuk itu kegiatan dan usaha yang ditempuh Lesman adalah mendorong dan mendukung petani lokal untuk mampu mengambil hak dan tanggungjawabnya untuk melestarikan benih lokal sebagai sumber daya genetic bagi kegiatan pertanian. Usaha untuk mewujudkannya adalah membangun kembali masyarakat bank benih untuk menjaga dan meningkatkan penguasaan atas benih lokal yang petani miliki dan mereka budidayakan.Sebab dengan menguasai benih berarti menguasai kehidupan. Atas kondisi tersebut maka Lesman sebagai Lembaga yang consent pada pertanian alami dengan mengembangkan sumber daya lokal di tingkat petani berinisiatif bersama petani dampingan untuk membentuk Forum Pengelola Pembenihan .

Anda mungkin juga menyukai