Anda di halaman 1dari 39

Heru Noviat Herdata, dr, SpA Fakultas Kedokteran / RSUD Zainoel Abidin Universitas Syiah Kuala

PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN


PERTUMBUHAN : Bertambahnya ukuran dan jumlah sel serta jaringan Interseluler, berarti : Bertambahnya ukuran fisik dan struktur tubuh sebagian atau keseluruhan, sehingga dapat diukur dengan satuan panjang dan berat.

PERKEMBANGAN : Bertambahnya struktur dan fungsi tubuh yang lebih kompleks dalam bidang :
1. Motorik Kasar 2. Motorik Halus 3. Kemampuan Berbahasa 4. Sosialisasi dan Kemandirian.

Perkembangan terjadi secara simultan dengan pertumbuhan.

Proporsi tubuh dari janin sampai dewasa (dikutip dengan modifikasi dari Behrman, 2000) MBN_tkar

MASA PRANATAL MASA EMBRYO (0-20MG) MASA JANIN (20 38 MG) MASA NATAL MASA TRANSISI

MASA POSTNATAL MASA NEONATUS MASA BAYI MASA BALITA USIA PRASEKOLAH USIA SEKOLAH MASA REMAJA

Tahap-tahap Pertumbuhan dan Perkembangan :


Masa

dalam kandungan (prenatal) Masa Neonatal (0 28 hari) Masa Bayi (< 1 tahun) Masa Balita (< 5 tahun) Masa Prasekolah (5 - 6 tahun) Masa usia sekolah (7 12 tahun)
Remaja (13 18 tahun) Masa Dewasa : > 18 tahun
Masa

Kelompok Usia Dini PAUD !! 0-2 th, 2-3 th, 3-4 th , 4-6 th.

Ciri-ciri Perkembangan :
Perkembangan menimbulkan perubahan. Perkembangan awal menentukan perkembangan selanjutnya. Perkembangan mempunyai pola yang tetap. Perkembangan memiliki tahap yang berurutan. Perkembangan mempunyai kecepatan yang berbeda. Perkembangan berkorelasi dengan pertumbuhan.

MODEL PERKEMBANGAN BIOPSIKOSOSIAL


LINGKUNGAN
LINGKUNGAN
Biologi Anak

LINGKUNGAN
* Teratogenik

Potensi Intrinsik

* Penyakit-penyakit berbahaya * Maturasi

Alam (Nature)

LINGKUNGAN LUAR ANAK

CARA MEMBESARKAN ANAK (NURTURE)

KEKUATANMBN_tkar EKSTRINSIK

FISIK NUTRISI KESEHATAN IMUNISASI PERLINDUNGAN DARI CEDERA RUMAH SAFE MOTHERHOOD

PSIKOLOGIS RASA AMAN DUKUNGAN DORONGAN KASIH SAYANG PENDIDIKAN PENGAKUAN

Ditentukan oleh faktor Genetik dan faktor lingkungan Kebutuhan dasar Tumbuh fisik dan psikososial Kembang di penuhi (+) Optimal
Kebutuhan dasar < / (-) Penyakit Hambatan Gangguan T.K.

Penyakit Gangguan ) Diatasi Segera !


Lambat / Salah

Catch Up
Lengkap

Tidak Lengkap

FISIS BIOMEDIS (ASUH) :


NUTRISI, ASI, IMUNISASI, DETEKSI DINI PENYAKIT,PENGOBATAN DINI MENCEGAH CACAT

KASIH SAYANG/EMOSI (ASIH) :


RUKUN, BAHAGIA, SEJAHTERA, BIMBINGAN, PERLINDUNGAN, RASA AMAN, SUKSES, MANDIRI DORONGAN

LATIHAN / RANGSANGAN (ASAH) :


BERMAIN, STIMULASI MENTAL (MUSIK), DEKAPAN IBU SETELAH LAHIR, ALAT PERMAINAN EDUKATIF

POTENSI GENETIK + LINGKUNGAN

DETEKSI DINI TUMBUH KEMBANG OPTIMAL

STIMULASI

DETEKSI DINI KEMAMPUAN / BAKAT ANAK


GANGGUAN / KELAINAN PENYAKIT KETERBATASAN
ORANG TUA/KELUARGA PETUGAS KESEHATAN GURU KMS (KARTU MENUJU SEHAT) MASYARAKAT

Gerakan motorik kasar ( miring2,


tengkurap, duduk, berdiri, merangkak,jalan)

Gerakan motorik halus (meraba,memegang, menjimpit, menulis ) Perilaku sosial (memandang, tersenyum,
mengenali orang, bergaul) Berbahasa (ngoceh,berkomunikasi, bicara, ceritera, mengerti maksud)

Tahap-tahap Perkembangan (milestones)

MBN_tkar

Gross Motor Development (Median Ages)

Fine Motor and Vision (Median Ages

MBN_tkar

Sumber : Tom Lissauer, Graham Clayden,Edisi 2001

MBN_tkar

Dikutip dari: Morley D,Lovel H. My Name is Today. London. Macmillan Pub.1986;314

Merangkak

Berjalan

Merangkak dengan ke-2 tangan & kaki

Gerakan terbatas

Po s i s i d u d u k

BBLR Kegagalan Pemberian ASI Diare,Pneumonia,Malnutrisi TORCH Gangguan perkembangan (CP,Downs syndrome,autisme)

Hambatan pertumbuhan janin BBLR Ada potensi catch up waktu terbatas Perkembangan mungkin masih normal Kurang gizi/gizi buruk berlangsung khronis Kesukaran makan / nafsu makan hilang Infeksi Anak menjadi pendek gemuk (stunting)

SEBELUM PENGOBATAN

SESUDAH 90 hari PENGOBATAN

Sumber : Unicef
The state of The Worlds children 2001.

Teknologi tepat guna : GOBI 3F + S Growth monitoring (pemantauan)KMS/BUKU KIA Oral rehydration (rehidrasi) pada diare Breastfeeding (ASI) eksklusif 6 bulan (?) Immunization (imunisasi) calon ibu, bayi Food supplementation (PMT)balita Family Planning (KB) jarak lahir bayi Female education tumbuh kembang, gizi Stimulasi mengasuh anak

MOTORIK MELIHAT & GERAKAN HALUS MENDENGAR BERPERILAKU SOSIAL INTELIGENSI EMOSIONAL PEMECAHAN MASALAH KETAHANAN MENTAL

Kelainan yang sejak lahir : Sindroma Down / Turner, Hipotiroid dll. Kelainan yang harus diidentifikasikan segera :
Kebutaan, tuli, kelainan sendi panggul dll. Kelainan yang tampak selama tumbuh kembang : Penyakit infeksi, salah gizi, kemunduran mental, kelumpuhan, perubahan perilaku dll.

Perkembangan :
a).Motorik kasar. b).Motorik halus c).Bahasa d).Personal sosial

DDST-II

e).Maturasi :Pubertas

Tanner

PENYAKIT GENETIK

PENYAKIT DENGAN LATAR BELAKANG LINGKUNGAN A). TAHAP INTRA UTERINE (DALAM RAHIM) A.1. Intra Uterine Growth Retardation (IUGR) atau pertumbuhan lambat. A.2. Infeksi B). SAAT PERSALINAN DAN MASA NEONATAL C). POSTNATAL (pasca lahir)

Sindroma Down Obesitas

Dianjurkan untuk memakai alat-alat yang sudah dibakukan oleh WHO, Depkes RI. Pada pertumbuhan & maturasi 1. Timbangan Anak KMS (NCHS-WHO)
2. Tinggi dan berat badan anak bila mungkin dalam KMS (NCHS-WHO)

3. Pita Pengukur Lingkar Kepala Standard Nellhaus 4. Untuk Pupertas Perlu Tambahan Tanda-tanda Seks Standard Tanner
5. Bone Age Standard Greulich & Pyle

KMS
(Kartu Menuju Sehat)

Untuk bertahan hidup ( survival) hidup sehat, punya nama & bangsa, Untuk Tumbuh dan Berkembang optimal mendapat pendidikan, rekreasi, seni. Untuk mendapat perlindungan, terhadap eksploitasi sosial/seksual, perlakuan salah / kekerasan ( termasuk anak cacat, pengungsi, yatim, korban perang, kesulitan hukum) Untuk berpartisipasi mengembangkan seni-budaya bebas bersuara, mendapat informasi.

Undang-undang RI no.23 th 2002

Tentang perlindungan anak : Bab I, Pasal 1


Anak adalah seseorang yang belum berusia 18 tahun, termasuk anak yang masih dalam kandungan. Perlindungan anak adalah segala kegiatan untuk menjamin dan melindungi anak dan hak-haknya agar dapat hidup, tumbuh, berkembang, dan berpartisipasi, secara optimal sesuai dengan harkat dan martabat kemanusiaan, serta mendapat perlindungan dari kekerasan dan diskriminasi.

Anda mungkin juga menyukai