Anda di halaman 1dari 26

LOGO

www.themegallery.com

Service Exellence
Abdurrahman Yuri RG/@deda

"Sesungguhnya aku diutus tiada lain kecuali untuk menyempurnakan akhlaq."


(HR. Bukhari, Hakim dan Baihaqi)

Innama buitsu liutammima makarimal akhlak

www.themegallery.com

Lakukan yang terbaik


www.themegallery.com

Penyakit Ego Manusia


INGIN DIHORMATI

PENYAKIT EGO MANUSIA

INGIN DIHARGAI INGIN DICINTAI INGIN DIPERHATIKAN

INGIN DIDAHULUKAN

Rendah hatilah..karena Alloh suka pada orang yang rendah hati www.themegallery.com dan sangat membenci orang yang tinggi hati.

PRINSIP DASAR MANUSIA


FAKTA
KITA SEMUA EGOIS (MEMENTINGKAN DIRI SENDIRI) KITA LEBIH TERTARIK PADA DIRI SENDIRI DARIPADA SIAPAPUN SETIAP ORANG YANG ANDA JUMPAI INGIN MERASA DIRINYA PENTING DAN MEMPUNYAI NILAI SETIAP ORANG SANGAT MENGHARAPKAN PERSETUJUAN DARI ORANG LAIN
Gantungkan azam dan semangatmu setinggi bintang di langit dan rendahkan hatimu serendah mutiara di lautan www.themegallery.com

Perbaiki diri dan Lakukan yang terbaik


REAL POWER DOES NOT HIT HARD, BUT STRAIGHT TO THE POINT. KEKUATAN YANG SESUNGGUHNYA TIDAK MEMUKUL DENGAN KERAS, TETAPI TEPAT SASARAN www.themegallery.com

Kekuatan KASIH SAYANG yg TULUS


1. 2. 3. 4. 5. Barangsiapa yang tidak mengasihi manusia, tidak dikasihi Allah (HR.Tarmidzi) Kasihilah apa yang ada di bumi, maka yang di langit akan mengasihimu. (HR.Abu Dawud) Sebaik-baik manusia adalah yang paling baik akhlaqnya (pengasih). (HR.Thabrani) Berbaiktilah kepada ibu bapak mu, maka akan berbakti anak-anakmu kepada mu. (HR. Al Hakim) Bismillahirrahmanirrahiim

Barangsiapa yang jernih hatinya, akan diperbaiki Allah pula pada yang nyata di wajahnya. www.themegallery.com Saidina Umar bin Al-Khatab

Membangun kekuatan KEAKRABAN

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.

Mudah dalam urusan Orang akan memberi kepada yang dia suka Koreksi tidak menyakitkan Empati tinggi Dukungan terwujud Hidup terasa ringan Semangat hidup

Rumput tidak akan mudah tumbuh dilahan yang ditanami sayur-sayuran. www.themegallery.com Hati tidak mudah timbul kebencian bila dipenuhi rasa persahabatan.

Senyum

Salam

5S
Sapa Sopan

Santun

Smile is the shortest distance between two people. Senyum adalah jarak yang terdekat antara dua manusiawww.themegallery.com

SENYUM
SETIAP ORANG MEMILIKI BIBIR www.themegallery.com NAMUN TIDAK SETIAP ORANG PANDAI TERSENYUM

Jangan meremehkan sedikitpun tentang makhruf/kebaikan meskipun menjumpai kawan dengan berwajah ceria (senyum). (HRMuslim)

AMAZING SMILE
 Apa keuntungan besar bila anda tersenyum? 1. .Membuat lebih menarik 2. .Mengubah mood hati 3. .Mengundang orang lain tersenyum 4. .Mengurangi stres 5. .meningkatkan sistem imun (kekebalan tubuh) 6. .Menurunkan tekanan darah 7. .Mengeluarkan Endorphins(pereda rasa sakit alami) 8. Membuat wajah lebih muda 9. Membuat nampak sukses 10. Membuat hati tetap positif
www.themegallery.com

Tips SENYUM
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. Melebar bibir dengan simetris Terlihat gigi atau bibir tertutup rapat Ditahan sejenak (min 5 detik) Redupkan pandangan Mata tertuju pada yang dituju Kepala & badan sedikit dianggukkan Raut muka berseri/ceria Lakukan dengan tulus
Smile is the shortest distance between two people. www.themegallery.com Senyum adalah jarak yang terdekat antara dua manusia .

salam
www.themegallery.com

Tips Salam
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. Lakukan yang muda kepada yang tua Yang sedikit kepada yang banyak Yang lewat kepada yang duduk Yang berkendaraan kepada yang berjalan Ucapkan dengan jelas dan benar Pandang mata kepada yg diberi salam Ucapkan dengan sopan dan lembut Dengan berjabat tangan lebih baik Jawab salam dengan lebih baik

10. Lakukan dengan tulus

www.themegallery.com

apa
www.themegallery.com

STANDAR SAPA
1. Dengan kata-kata yang halus dan menyenangkan 2. Sesuai dengan adat yang berlaku 3. Mata tertuju kepada yang disapa 4. Ketika disapa menampakan wajah yang berseri-seri 5. Urutan pertanyaan; kabar dirinya, keluarganya 6. Bertanya dengan hati-hati 7. Menyapa dengan penuh penghormatan, akrab dan hangat
www.themegallery.com

S OPAN
SOPAN-SANTUN ADALAH IBARAT MINYAK YANG www.themegallery.com MENGURANGI GESEKAN SATU DENGAN YANG LAIN.

Tips S O P A N
1. 2. 3. 4. Sopan kepada siapapun, tidak pilih-pilih siapapun, pilihTidak over acting, tidak dibuat-buat acting, dibuatTidak merendahkan siapapun Lakukan dengan tulus

Good manners consist of small sacrifices. www.themegallery.com Sopan santun yang baik yang terdiri dari pengorbanan pengorbanan kecil.

SANTUN
Adalah Labanya hidup
www.themegallery.com

KETENTUAN UMUM
1. Mendahulukan kepentingan orang lain daripada diri sendiri 2. Ramah dalam menyapa 3. Peka berbuat kebaikan 4. Mendoakan orang lain 5. Sabar 6. Penuh rasa belas kasih terhadap sesama 7. Semangat dan lakukan dengan tulus
www.themegallery.com

Seni mendengar

www.themegallery.com

Akhlak Yang Menawan lahir dari niat yang tulus, buah dari Qolbu

yang bersih serta dari sikap


tidak memandang rendah orang lain dan menganggap setiap orang adalah penting
www.themegallery.com

Tips Cerdas Habluminannas

Tips Seni Mengkritik

Sertakan solusinya

www.themegallery.com

Tips& Seni Mengasihi..


1. 2. 3. 4. 5. 6.
7.

Yakin dengan janji dan jaminan Allah Lihat dengan sudut pandang positif Cari 1001 alasan untuk melihat persamaan Katakan (perasaan dalam hati) Lemah lembut dalam perilaku Minta maaf dan memaafkan
Saling menghargai & menghadiahi Bersilaturrahmi dengan segala cara Mendoakan dalam keheningan

8. 9.

www.themegallery.com

LOGO

SEGALA PUJI BAGI ALLAH

www.themegallery.com

MOHON MAAF DAN SAMPAI JUMPA DALAM TRAINING YANG LEBIH BERMANFAAT DAN LEBIH MENARIK ABDURRAHMAN YURI RG/@deda 0812 2026 216

Anda mungkin juga menyukai