Anda di halaman 1dari 4

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Mts : Mts As Sawiyah : Fikih : IX/1 : 2 40 menit (1 Kali Pertemuan)

Mata Pelajaran Kelas/Semester Alokasi Waktu

A. Standar Kompetensi : 1. Memahami tata cara penyembelihan, qurban, dan aqiqah B. Kompetensi Dasar : 1.1. Menjelaskan ketentuan penyembelihan hewan C. Tujuan Pembelajaran Siswa dapat menjelaskan ketentuan dalam penyembelihan hewan. Siswa dapat menjelaskan hal-hal yang disunatkan dalam penyembelihan hewan.

D. Materi Pembelajaran penyembelihan

E. Metode Pembelajaran Ceramah Kerja kelompok Diskusi Pameran dan Shopping

F. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran 1. Kegiatan Awal: Apersepsi: Guru menyampaikan beberapa pertanyaan sekitar materi pembelajaran

untuk menarik perhatian siswa. Motivasi: Memberikan informasi tentang tujuan dan manfaat mempelajari seputar penyembelihan, qurban, dan aqiqah dan tata caranya yang dapat diaplikasikan dalam kehidupan seharihari. 2. Kegiatan Inti Siswa membaca literature/referensi tentang penyembelihan, qurban dan aqiqah (fase eksplorasi) Siswa mengamati demonstrasi guru tentang penyembelihan, qurban dan aqiqah dan tatacaranya (fase eksplorasi) Membuat bagan penyembelihan, qurban dan aqiqah dan tatacaranya (fase elaborasi) Pameran bagan dan saling mengomentari (fase elaborasi) Salah seorang siswa memperaktekan penyembelihan, qurban dan aqiqah sementara yang lain memperhatikan dan mencatat pokok-pokok penting dari hasil kegiatan pengamatan (fase elaborasi) Penguatan tentang pengertian penyembelihan, qurban dan aqiqah (fase konfirmasi) Tanya jawab tentang materi penyembelihan, qurban dan aqiqah. Guru memberikan tugas untuk mencari pengertian penyembelihan, qurban dan aqiqah untuk pertemuan selanjutnya. G. Sumber Belajar dan media pembelajaran Sumber: Al-Quran terjemah dan hadis Buku acuan Paket Fikih depag Bahan: LKS, Bahan Presentasi, binatang kecil. Buku lain yang relevan 2. Kegiatan Akhir

H. Penilaian Indikator Pencapaian Siswa dapat menjelaskan ketentuan dalam penyembelihan hewan.

Siswa dapat menjelaskan hal-hal yang disunatkan dalam penyembelihan hewan. Siswa dapat memperaktekan cara menyembelih binatang Tes lisan Tes tertulis Unjuk Kerja Uraian

Jenis Penilaian

Bentuk Penilaian Instrumen Jawablah pertanyaan berikut ini secara singkat dan tepat! a. Apakah maksud bacaan basmalah saat akan menyembelih hewan? b. Sebutkan tiga cacat binatang sehingga tidak sah untuk berkurban! c. Diberikan kepada siapakah daging kurban itu? Kemukakan dalilnya! d. Jelaskan batas waktu pelaksanaan kurban! e. Menurut sunah Rasulullah saw., kapan akikah itu dilaksanakan?

Bandung, 12 september 2011 Mengetahui, Kepala Sekolah Guru Bidang Studi Fikih

...................................... NIP. NIP.

.............................................

Anda mungkin juga menyukai