Anda di halaman 1dari 9

SEKOLAH FEMINIS #3 YOGYAKARTA 25, 26 & 27 Februari 2011

Agar adil sejak dalam pikiran, lalu mengubah dunia.

Pengertian Hormon Seksual Substansi kimia yang diproduksi oleh kelenjar endokrin dan memberikan efek khusus terhadap organ tubuh lainnya.

JENIS HORMON SEKSUAL


a. Hormon Estrogen
Hormon seksual yang utamanya di produksi oleh ovarium perempuan untuk menstimulasi pertumbuhan organ seksual perempuan, seperti pertumbuhan payudara, rambut di daerah tertentu, dan mengatur fungsi siklus menstruasi. Diproduksi oleh laki-laki maupun perempuan dalam jumlah yang berbeda.

Hormon seksual yang utamanya di produksi oleh testis laki-laki dan memicu pertumbuhan testis pada janin laki-laki. Memasuki masa pubertas hormon ini akan membantu pertumbuhan rambut pada bagian tubuh tertentu, memeperdalam suara, menumbuhkan otot. Diproduksi oleh laki-laki maupun perempuan dalam jumlah yang berbeda Pada umumnya Laki-laki memproduksi ratarata 6-8 mg per hari. Pada umumnya Perempuan memproduksi rata-rata 0,5 mg per hari

a. Hormon Estrogen
!

1. Perempuan Merangsang pertumbuhan organ seksual perempuan Mengatur siklus menstruasi pada perempuan Menjaga elastisitas dan kelembaban dinding vagina Tidak mempengaruhi hasrat seksual perempuan Hasrat seksual lebih dipicu oleh rangsangan dari luar

Next
2. Laki-laki
Diproduksi oleh organ seksual laki-laki dalam jumlah yang kecil dibanding perempuan Organ seksual laki-laki yang memproduksi lebih banyak hormon ini akan berakibat payudara membesar, kekurangan rambut pada bagian tertentu Dalam jumlah yang besar, akan mempengaruhi kemampuan ereksi pada laki-laki

1. Perempuan

Membawa dampak fisik pada perempuan seperti pertumbuhan rambut pada bagian tubuh tertentu, misalnya rambut pada kaki dan tangan dalam jumlah yang lebih besar, pertumbuhan kumis tipis, memperdalam suara. Dalam jumlah yang besar akan mempengaruhi hasrat seksual perempuan

2. Laki-laki Mempertahankan ereksi pada laki-laki Dalam jumlah yang besar dapat mempengaruhi hasrat seksual pada laki-laki

Agar Adil Sejak dalam Pikiran lalu Mengubah Dunia

Sekolah Feminis #3 untuk Kaum Muda Yogyakarta, 25-27 Februari 2011

Anda mungkin juga menyukai