Anda di halaman 1dari 1

TUGAS INTENSITAS GELOMBANG DAN EFEK DOPLLER

1. Suatu sumber bunyi bergerak relatif terhadap pendengar diam. Cepat rambat bunyi di udara 325 m/s dan kecepatan sumber bunyi 25 m/s. Perbandingan frekuensi yang diterima pendengar saat sumber mendekat dan menjauh adalah . . .

2. Taraf intensitas bunyi suatu ledakan pada jarak 2 m dari sumber adalah 90 dB. Pada jarak 20 m dari sumber, taraf intensitasnya adalah . . . dB 3. Taraf intensitas bunyi sebuah mesin dari jarak 10 m terdengar 100 dB. a. Berapakah daya bunyi yang dipancarkan mesin tersebut ? b. Berapakah taraf intensitas bunyi tersebut pada jarak 100 m dari mesin ? c. Berapakah taraf intensitas bunyi yang terdengar pada jarak 100 m jika ada 10 mesin berbunyi bersama sama ?

4. Sebuah ambulan bergerak mendekati seorang pengamat dengan kecepatan 34 m/s dan frekuensi 1024 Hz. Jika pengamat bergerak menjauhi mobil ambulan dengan kecepatan 17 m/s dan cepat rambat bunyi di udara adalah 340 m/s, tentukan frekuensi bunyi yang didengar oleh pengamat !

5. Kebisingan sebuah truk adalah 70 dB, sedangkan kebisingan sebuah bemo 80 dB. Kebisingan yang ditimbulkan 10 truk dan 9 bemo adalah dB

Anda mungkin juga menyukai