Anda di halaman 1dari 2

MOSFET

(MOSFET) adalah salah satu jenis transistor efek medan.fungsinya adalah : 1.Sebagai Penguat, Contoh : Amplifier Audio 2.Sebagai Pembangkit, Contoh : Pada Pemancar Radio 3.Sebagai Saklar, Contoh : Pada Rangkain Inverter DC-AC 4.Sebagai Pencampur , Contoh : Pada rangkain Mixer Radio.

Transistor pertemuan tunggal (UJT)

Transistor pertemuan tunggal (UJT) adalah sebuah peranti semikonduktor elektronik yang hanya mempunyai satu pertemuan.fungsi adalah sebagai penurunan tegangan

Coaxial Cable
Kabel koaksial adalah suatu jenis kabel yang menggunakan dua buah konduktor. Kabel ini banyak digunakan untuk mentransmisikan sinyal frekuensi tinggi mulai 300 kHz keatas. Karena kemampuannya dalam menyalurkan frekuensi tinggi tersebut, maka sistem transmisi dengan menggunakan kabel koaksial memiliki kapasitas kanal yang cukup besar.

Fiber Optic
Serat optik adalah saluran transmisi yang terbuat dari kaca atau plastik yang digunakan untuk mentransmisikan sinyal cahaya dari suatu tempat ke tempat lain

Microphone
Berbagai jenis microphone dipakai pada transceiver, akan tetapi yang banyak dipakai adalah dynamic mic dan condensor mic atau electret condensor mic (ECM). Jenis microphone yang lain lagi adalah carbon mic dan crystal mic

speaker

Speaker pada radio digunakan untuk mengubah getaran listrik yang berasal dari detector menjadi getaran suara. Dalam speaker terdapat magnet dan suatu kumparan yang dapat bergerak bebas.

Anda mungkin juga menyukai