Anda di halaman 1dari 46

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.

com

NUTRISI NORMAL

Kuntarti, SKp., M.Biomed

Pendahuluan
Nutrisi (ilmu gizi)
the study of the dietary requierements that are necessary to maintain good health (Coffee, 1998)

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Nutrien (zat gizi)

zat yang dibutuhkan tubuh manusia untuk mempertahankan kesehatan Diet = pengaturan jumlah & zat makanan agar tetap sehat; pembatasan makanan

Fungsi zat gizi


Pertumbuhan Aktivitas Reproduksi Daya tahan tubuh Mempertahankan struktur organ Memperbaiki jaringan yang rusak

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Upaya pemerintah & pihak swasta dlm mengembangkan standard diet * Dietary recommendation

* Food guides
Pemahaman tentang nutrisi & nutrien penting untuk pencegahan & penyembuhan penyakit

Outline
Nutrien utama tubuh Metabolisme: karbohidrat, protein, &
lemak Panduan nutrisi umum & rumah sakit Penghitungan kebutuhan kalori Diet sesuai referensi intake & perencanaan diet yang baik Faktor-faktor yang mempengaruhi diet Skrining & penilaian nutrisi

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

NUTRIEN UTAMA TUBUH


1. Makronutrien (karbohidrat, protein, lipid) 2. 3. 4.
menyuplai energi bagi tubuh Vitamin membantu penggunaan makronutrien dan mempertahankan jaringan tubuh. Mineral mempertahankan homeostasis. Air sbg pelarut dalam tubuh dan sbg alat transport untuk mendistribusikan nutrien ke jaringan.

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Fungsi Makronutrien
Sumber energi
Bentuk energi: ATP, fosfokreatin, dan zat molekul berenergi tinggi. Fungsi: transport dan kerja mekanik. Sintesis Sintesis bahan dasar yang diperlukan untuk pertumbuhan dan pertahanan sel dan jaringan. Simpanan Jika asupan lebih dari kebutuhan untuk energi dan sintesis, maka akan disimpan sebagai glikogen dan lemak. Simpanan ini menyediakan energi saat puasa.

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Vitamin
Zat organik yang dibutuhkan SEDIKIT,
tetapi harus disuplai dalam diet Vitamin larut air (B & C) & vitamin larut lemak (A,D, E, K) Berperan penting dalam metabolisme - vit.larut air: sbg prekursor koenzim - vit.larut lemak: sbg koenzim, hormon, & antioksidan

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Mineral
Elemen anorganik yang penting untuk
pembentuk struktur & fungsi tubuh Ada 2 kelompok: 1. Mineral utama: kebutuhan > 100mg/hari 2. Trace elements: kebutuhan < 100mg/hari Mineral utama: Ca, P, Mg, Na, K, Cl, & S Kekurangan dapat mengganggu fungsi tubuh Trace elements: Fe, I, Fluoride, Zn, Sn, Cu, Co, Cr, Mn, Mo

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

METABOLISME MAKRONUTRIEN

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

1. Sel mengekstraksi energi dari 2.


lingkungan autotrof x heterotrof Sel mensintesis makromolekul untuk menunjang aktivitas hidupnya (gerak dinamik, pembelahan sel, reaksi-reaksi spesifik)

METABOLISME
Kedua proses tsb dilakukan melalui reaksi-reaksi reaksiyang terintegrasi & terorganisasi metabolisme Metabolisme: Metabolisme: keseluruhan reaksi yang terjadi di dalam sel, meliputi proses penguraian & sel, sintesis molekul kimia yang menghasilkan & membutuhkan panas (energi) serta dikatalisis energi) oleh enzim

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

METABOLISME
Metabolisme meliputi 1. jalur sintesis (anabolisme/endorgenik) menggabungkan molekul-molekul kecil molekulmenjadi makromolekul yang lebih kompleks; memerlukan energi yang disuplai dari hidrolisis ATP 2. jalur degradatif (katabolisme/eksorgenik) memecah molekul kompleks menjadi molekul yang lebih sederhana; melepaskan energi yang dibutuhkan untuk mensintesis ATP.

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Komponen sel
Makromolekul: komponen struktural & fungsional utama sel, tdd: 1. Asam nukleat 2. Protein 3. Karbohidrat/ polisakarida 4. Lemak/ lipid

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Struktur supramolekul
PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Protein

asam nukleat

polisakarida

lipid

Asam amino - ketoacids C3, C4, C5

nukleotida

gula sederhana*)

gliserol asam lemak asetat (C2) pyruvat (C3)

ribosa nitrogen

pyruvat(C3) pyruvat(C3)

Karbon (C), hidrogen (H), oksigen (O) Nitogen (N), fosfor (P), sulfur (S)

Metabolisme bahan makanan


Absorptive-state: katabolisme penguraian Absorptive-state:
molekul zat makanan yang besar menjadi molekul yang lebih kecil; rx oksidasi; melepaskan energi/panas; rx eksorgenik; membebaskan elektron Post absorptive state/ fasted state: anabolisme state: sintesis molekul yang lebih kecil menjadi molekul yang lebih besar; rx reduksi; membutuhkan energi/panas; rx endorgenik; menyerap elektron

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Karbohidrat
PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

lipid

protein

Mulut: pencernaan mekanik & cairan ludah (enzim saliva)

poli/oligo/disakarida

lipid

ot & polipeptida

Lambung: enzim pepsin & lipase; asam lambung (HCl)

poli/oligo/disakarida lipid/trigliserida prot & polipeptida


Usus halus: cairan pankreas (tripsin, kimotripsin, karboksipeptidase, amilase, lipase, ribonuklease, deoksiribonuklease, kolesterol esterase); cairan empedu/hati; enzim kelenjar usus (aminopeptidase, dipeptidase, sukrase, mltase, laktase, fosfatase, glukosidase); bakteri usus halus monosakarida (gluk,frukt,galaktosa) gliserol,as.lemak as.fosfat asam amino

Metabolisme pada steady state


Absorptive state ialah masa selama nutrien
yang kita makan masuk ke peredaran darah dan beberapa nutrien tsb menyuplai energi bagi tubuh. Post-absorptive state ialah masa selama Postsaluran pencernaan kosong dari nutrien dan simpanan/ cadangan tubuh harus menyuplai energi yang dibutuhkan.

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Absorptive State
Terjadi ialah anabolisme. Nutrien yang diabsorbsi untuk menyuplai
energi, sintesis, dan penyimpanan Bentuk yg diabsorbsi: monosakarida dan asam amino (ke dlm darah), triasilgliserol (ke pembuluh limf) Selama masa absorptive state yang menjadi sumber energi utama ialah glukosa, kelebihan diubah menjadi glikogen yang disimpan di otot rangka dan hati.

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Absorptive State
Di jaringan adiposa, glukosa diubah dan
disimpan sebagai lemak. Asam lemak dalam bentuk kilomikron dilepaskan dalam kapiler jaringan dan membentuk triasilgliserol. Sebagian besar asam amino masuk ke dalam sel dan digunakan untuk sintesis protein, dan kelebihannya diubah menjadi karbohidrat atau lemak.

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Postabsorptive State
Terjadi katabolisme. Setelah semua nutrien dicerna,
diabsorbsi, dan didistribusikan ke sel yang berbeda-beda, kadar glukosa darah berbedaturun sinyal untuk mengubah keadaan dari absorptive state menjadi postpostabsorptive state (fasted-state). (fastedTujuan dari fasted-state ialah fastedmempertahankan konsentrasi glukosa dalam plasma dalam batas normal sehingga otak dan sel saraf tetap terpenuhi kebutuhannya.

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Kadar Glukosa Darah


Kadar glukosa darah (normal= 70-110 mg/dl) dipertahankan dengan cara: 1. Glikogenolisis, yaitu hidrolisis simpanan glikogen di hati dan otot rangka. 2. Lipolisis, yaitu katabolisme triasilgliserol menjadi gliserol dan asam lemak di jaringan adiposa. Gliserol yang mencapai hati akan diubah menjadi glukosa. 3. Protein dikatabolisme menjadi glukosa

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

(gluconeogenesis)

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Dengan menyeimbangkan metabolisme


oksidatif, sintesis glikogen, pemecahan glikogen, dan sintesis lemak, tubuh dapat mempertahankan kadar glukosa darah dalam batas normal. Peranan hormon: insulin x glukagon; katekolamin

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Jika homeostasis gagal dan glukosa darah


melebihi kadar kritis (pada diabetes mellitus), kelebihan glukosa akan diekskresi dalam urin. Ekskresi glukosa dalam urin hanya terjadi jika ambang ginjal untuk reabsorbsi glukosa terlampaui.

METABOLISME MAKRONUTRIEN
PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Nutrient pool
Bentuk nutrien yang diabsorbsi bergantung
pada jenis makromolekulnya. Makromolekul dari diet akan diubah menjadi 3 nutrient pools makronutrien tubuh. Nutrient pools ialah nutrien yang tersedia di dalam tubuh dan siap digunakan. Bahan-bahan Bahanini berada di dalam plasma.

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Produksi Energi saat Puasa


PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

JALUR BIOKIMIA PRODUKSI ENERGI (METABOLISME ZAT GIZI)


PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

KESEIMBANGAN ENERGI
Asupan Energi Keluaran Energi

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Energi Makanan

Kerja internal Nutrien pool Kerja eksternal Cadangan energi

Energi panas

Energi dari Bahan Makanan


Hasil dari pengukuran dg Bomb calorimeter :
karbohidrat menghasilkan panas 4,1 kcal/g, lemak 9,3 kcal/g, protein 4,1 kcal/g, dan alkohol 7,1 kcal/g. Kilocalori (kcal) ialah jumlah panas yang (kcal) dibutuhkan untuk menaikkan suhu 1 liter air sebanyak 1C. Satu kilocalori (kcal) sama 1 dengan 1 Calori.

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Total Energy Expenditure (TEE)


Total penggunaan energi /Total Energy /Total Expenditure (TEE) meliputi 3 komponen, yaitu: 1. Laju Metabolik Dasar (Basal Metabolic (Basal Rate/BMR) Rate/BMR) 2. Diet-induced Thermogenesis (DIT) atau Dietspecific dynamic action (SDA) 3. Activity energy cost.

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Laju Metabolik Basal (Basal Metabolic Rate/BMR) Rate/BMR)


Laju Metabolik Basal (Basal Metabolic (Basal Rate/BMR) Rate/BMR) ialah energi yang dibutuhkan untuk mempertahankan fungsi fisiologis normal pada saat istirahat. BMR = kcal/ m2/jam (kilokalori energi yang digunakan per meter persegi permukaan tubuh per jam)

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

BMR
Fungsi fisiologis normal tersebut meliputi: 1) lingkungan kimia internal tubuh, yaitu gradient konsentrasi ion antara intrasel dan ekstrasel 2) aktivitas elektrokimia sistem saraf 3) aktivitas elektromekanik sistem sirkulasi 4) pengaturan suhu

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

FaktorFaktor-faktor yg mempengaruhi BMR Makanan


Makanan kaya protein akan lebih meningkatkan BMR daripada makanan kaya lipid atau kaya karbohidrat. Hal ini mungkin terjadi karena deaminasi asam amino terjadi relatif cepat.

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

FaktorFaktor-faktor yg mempengaruhi BMR Status hormon tiroid


Hormon tiroid meningkatkan konsumsi oksigen, sintesis protein, dan degradasi yang merupakan aktivitas termogenesis. Peningkatan BMR merupakan hal yang klasik pada hipertiroid, dan menurun pada penurunan kadar tiroid

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

FaktorFaktor-faktor yg mempengaruhi BMR


Aktivitas saraf simpatis.
Pemberian agonis simpatis juga meningkatkan BMR. Sistem saraf simpatis secara langsung melalui nervus vagus ke hati mengaktivasi pembentukan glukosa dari glikogen. Sehingga aktivitas saraf simpatis meningkatkan BMR.

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

FaktorFaktor-faktor yg mempengaruhi BMR


Latihan
Latihan membutuhkan kalori ekstra dari makanan. Jika s/ makanan lebih banyak mengandung energi, maka berat badan akan meningkat. Jika penggunaan energi lebih banyak dari yg tersedia dlm makanan, maka tubuh akan memakai simpanan lemak yang ada dan mungkin akan menurunkan berat badan.

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

FaktorFaktor-faktor yg mempengaruhi BMR

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

Umur & faktor lain


BMR seorang anak umumnya lebih tinggi daripada orang dewasa, krn anak memerlukan lebih banyak energi selama masa pertumbuhan. Wanita hamil & menyusui juga memiliki BMR yang lebih tunggu. Demam meningkatkan BMR. Orang yg berotot memiliki BMR lebih tinggi daripada orang yg gemuk

DietDiet-induced Thermogenesis (DIT)


Diet-induced Thermogenesis (DIT) atau specific Diet
dynamic action (SDA) ialah energi yang digunakan untuk metabolisme makanan yang menghasilkan panas. panas. Setelah seseorang makan makanan campuran, penggunaan energi meningkat selama 6 jam. Hal ini mungkin digunakan untuk melakukan pencernaan makanan, absorpsi, dan penyimpanan makronutien. DIT berkisar antara 8%-15% dari TEE pada individu yang 8%aktivitasnya sedang. Dari makanan yang kita konsumsi DIT lemak 2%-4%,, 2%karbohidrat 4%-7%, dan protein 18%-25%. 4%18%-

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

PANDUAN NUTRISI UMUM & RS


FaktorFaktor-faktor yang mempengaruhi pemilihan makanan: 1. Kesenangan & ketidaksenangan 2. Kebiasaan 3. Daya beli & ketersediaan 4. Kepercayaan & ketakhayulan (agama) 5. Aktualisasi diri 6. Pertimbangan gizi & kesehatan

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

DIET YANG SEHAT


Seimbang Bervariasi Moderation (dalam jumlah yang cukup;
tidak kurang & berlebihan)

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

PANDUAN NUTRISI UMUM


Pedoman 4 SEHAT 5 SEMPURNA 13 PESAN DASAR GIZI SEIMBANG Piramida makanan Kecukupan Gizi yang Dianjurkan
(Recommended Dietary Allowances/ RDA) Label Makanan

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

NUTRISI RUMAH SAKIT


Nutrisi oral, enteral, & parenteral Jenis-jenis diet di RS: JenisDiet Diabetes Mellitus (DM) Diet Jantung (DJ) Diet Hati (DH) Diet Lambung (DL) Diet Tinggi Kalori Tinggi Protein (TKTP) Diet Rendah Garam (RG) Diet Rendah Protein (RP) Diet Rendah Lemak (RL) Diet Rendah Karbohidrat (RK) Diet Rendah Kolesterol Lemak Terbatas (RKLT)

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

SKRINING NUTRISI
Tujuan skining nutrisi: menilai status gizi
pada orang berisiko, baik scr individual maupun berkelompok, sbg upaya preventif untuk: 1. mencegah terjadinya masalah gizi atau kesehatan, 2. menghindari komplikasi lebih lanjut, 3. menjaga agar komplikasi tidak bertambah parah

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

ABCD:PENILAIAN STATUS NUTRISI


A: Antrophometric measurements (BB, IMT, LLA, LOLA) B: Biochemical data (kadar albumin, BUN, kreatinin, glukosa, Hb, Fe, Keseimbangan nitrogen) C: Clinical manifestation D: Dietary history (24-hour food recall) 24-

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

PENGHITUNGAN KEBUTUHAN KALORI


Kebutuhan kalori = pengeluaran kalori Pengeluaran kalori: 1. Pengeluaran Energi Basal - Persamaan Harris-Benedict Harris- Persamaan Shofield 2. Pengeluaran energi tambahan (faktor aktivitas & injuri)

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

PDF Created with deskPDF PDF Writer - Trial :: http://www.docudesk.com

SELAMAT BELAJAR

Anda mungkin juga menyukai