Anda di halaman 1dari 19

NORMA AKADEMIK

1. Kegiatan pembelajaran dimulai pukul 13.00 WIB, toleransi keterlambatan 15 menit.


2. Selama proses pembelajaran berlangsung HP dinon aktifkan. 3. Berpakaian Rapih, sopan, bersih, dan bersepatu

3.

Pemilihan Ketua Kelas, Wakil Kelas, dan Pembagian Kelompok

4. Pengumpulan tugas ditetapkan sesuai jadwal dan dilakukan sebelum pembelajaran dimulai. Bagi yang terlambat nilai hanya 75% nya, dan bila terlambat 1 hari mendapat nilai hanya 50% nya, terlambat lebih dari 1 hari mendapat nilai 0%.

4. Tugas yang merupakan plagiat, atau pengutipan tanpa aturan penulisan diminta mengundurkan diri semester ini dan bisa mengikuti di semester depan (bila ada). 5. Aturan jumlah minimal presensi dalam pembelajaran (perkuliahan) tetap diberlakukan (80%) dan praktikum (100%)

6. Penilaian : Tugas Mandiri (20%) Tugas Kelompok (Laporan Praktikum) (15%) UTS (25%) UAS Teori (25%) UAS Praktikum (15%)

Rencana Pembelajaran

Rekayasa Tanaman II

Program Studi: Agroteknologi (6 kelas) Semester: 3 SKS: 4

Tim Dosen : Dr. Nani H (Koordinator), Dr. Neni R. Prof Dr. Murdaningsih HK, Anas, Ph.D Nono C, Ph.D Dr. Warid AQ, Dr. Suseno A., Dr. Agung Karuniawan, Dedi Ruswandi, Ph.D. Farida Damayanti, S.P., M.Sc. Ade Ismail, S.P., M.P. Citra Bakti, S.P., M.Si.

KOMPETENSI UTAMA
1. Kemampuan merencanakan, merancang dan menerapkan IPTEKS di bidang sistem produksi tanaman secara efektif dan produktif berdasarkan prinsip pertanian berkelanjutan baik secara modern maupun yang mengangkat kearifan lokal dengan memanfaatkan perangkat handal (ICT)

KOMPETENSI UTAMA
2. Kemampuan mengevaluasi dan menilai proses produksi tanaman dan pasca panen 3. Kemampuan mengaktualisasikan potensi diri untuk bekerjasama dalam tim multi disiplin 4. Keberanian memulai, melaksanakan dan mengembangkan usaha inovatif di bidang produksi tanaman dalam pertanian berkelanjutan

KOMPETENSI UTAMA
5.

6.

7.

Kemampuan berkomunikasi dan menjalin kerjasama secara efektif untuk memenuhi kebutuhan masyarakat Kemampuan berinovasi dalam menerapkan IPTEKS di bidang budidaya pertanian ke dalam praktek bisnis Kemampuan menerapkan etika bisnis pertanian yang berwawasan lingkungan

KOMPETENSI UTAMA
8. Kemampuan mengidentifikasi, menganalisis dan merumuskan masalah secara tepat mengenai sistem budidaya pertanian yang berkelanjutan 9. Kemampuan merancang dan melaksanakan penelitian serta menginterpretasikan data secara profesional 10. Kemampuan merekomendasi penyelesaian masalah secara tepat dalam sistem budidaya pertanian yang berkelanjutan

KOMPETENSI UTAMA
11. Kemampuan belajar sepanjang hayat 12. Kemampuan berfikir secara analitis dan sintesis dengan memperhitungkan dampak penyelesaian masalah di lingkup global dalam berkehidupan bermasyarakat 13. Kemampuan sebagai fasilitator, motivator, dan mediator secara sistematik dan efektif.

Kompetensi
Mata Kuliah Rekayasa Tanaman II

Mahasiswa mampu menerapkan


rancangan metode pemuliaan tanaman untuk menghasilkan varietas unggul baru

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN

Mg 1

Materi Pendahuluan : Definisi, tujuan, lingkup kegiatan pemuliaan tanaman, Pengertian dan beberapa parameter genetik, issue global, peran pemuliaan tanaman, current technology, sikap mahasiswa sebagai pemulia Domestikasi, introduksi, plasma nutfah

Materi mingguan Pendahuluan : sejarah pemuliaan tanaman, Definisi, tujuan dan kegunaan serta hasil-hasil pemuliaan tanaman, Terminologi yang berkaitan dengan pemuliaan tanaman menyerbuk sendiri/silang, Plasma nutfah,

Uraian Kegiatan Kegiatan ke lapangan membedakan jenis tanaman menyerbuk sendiri/silang, tipe bunga pada individu tanaman.

center of origin

dari tanaman pertanian, Terminologi, tipe liar , domestikasi, metode konservasi, tanaman budidaya

Arboretum, kebun koleksi, laboratorium, exsplorasi (Kebun Raya), ex stu, in situ.

Konsep dan Pengertian Metode Seleksi seleksi, kegunaan seleksi, syarat populasi yang diseleksi, parameter genetik (variabilitas, heritabilitas, kemajuan genetik) Sumbersumber variabilitas genetik Plasma nutfah, mutasi, introduksi, poliploidi, metode reproduksi, hibridisasi, transformasi gen

praktikum seleksi menyerbuk sendiri dan silang

Estimasi varibilitas genetik (varians), teknik hibridisasi tanaman menyerbuk sendiri dan silang

Pemuliaan Tanaman menyerbuk sendiri

Pemuliaan Tanaman menyerbuk sendiri (metode seleksi pada populasi campuran: selesi masa, galur murni) Pemuliaan Tanaman menyerbuk sendiri (seleksi pada hasil hibridisasi -Genetika tanaman menyerbuk silang - Daya gabung -Pemuliaan Tanaman menyerbuk silang

Animasi (NC)

Pemuliaan Tanaman menyerbuk sendiri (lanjutan) Pemuliaan Tanaman menyerbuk silang

Seleksi massa pada tanaman kedelai

Inbreeding tanaman jagung (S0 dan S1) Animasi genetika populasi (Hardy Weinberg)

8 9

UTS Pemuliaan Tanaman menyerbuk silang (lanjutan) Pembentukan dan produksi hibrida Pemuliaan Tanaman menyerbuk silang Hibrida tanaman menyerbuk sendiri (contoh : padi) Hibrida tanaman menyerbuk silang (contoh : jagung, bawang) Seleksi ear to row pada tanaman jagung

10

Animasi cara menghitung daya gabung umum dan daya gabung khusus, heterosis, dan heterobeltiosis Pembentukan hibrida jagung dan inbreed lines (tetua jantan dan betina)

11

Pembentukan dan produksi hibrida (lanjutan)

12

Dasar mutasi dan poliploidi

Mutagen fisik dan mutagen kimia, poliploidi

-Praktikum mutasi M1 orientasi dosis M2 benih dari Batan (sinar gamma/EMS) -Praktikum perlakuan kolkisin pada tanaman mawar

13

Aspek pemanfaatan biotek dalam pemuliaan tanaman

Konsep, definisi, Simulasi dan pemanfaatan, in vitro, marka molekuler, transformasi gen, penilaian dan keamanan produk rekayasa genetik (biosafety)

14

Klasifikasi benih, Pelepasan, dan Perlindungan Varietas Tanaman

Breeder seed, foundation seed, stock seed, extention seed (teknologi benih

Pengenalan label benih (biru, hijau, putih)

(SA), prosedur perlindungan varietas (AK), prosedur pelepasan varietas (NR), prosedur distribusi benih (SA) 15 Metode Pemuliaan Pemuliaan Case study disesuaikan dengan tanaman Tanaman Tematik kedelai/padi/cabe/n tematik anas/nilam/mucuna /bengkuang/sorgu m/kelapa/manggis/ anggrek/tomat/gam bir/kacang hijau/ UAS

16

Anda mungkin juga menyukai