Anda di halaman 1dari 6

Sistem Operasi Komputer

FUNGSI TOMBOL-TOMBOL PADA KEYBOARD

A. Fungsi Umum 1. Esc Tombol ini digunakan untuk kembali pada kondisi sebelumnya atau membatalkan instruksi yang sedang berjalan. Kombinasi tombol Ctrl + Esc akan membuka Start Menu

2. F1 Tombol ini digunakan untuk membuka menu help pada aplikasi yang sedang berjalan. Jika tidak ada aplikasi yang terbuka, maka tombol ini akan membuka menu Help pada Windows.

3. F2 Tombol ini digunakan untuk mengubah nama file yang dipilih. Kombinasi tombol Alt + Ctrl + F2 akan membuka file dokumen baru pada MS Word. Kombinasi tombol Ctrl + F2 akan menampilkan print preview pada MS Word.

4. F3 Tombol ini digunakan untuk menampilkan search box. Kombinasi tombol Shift + F3 akan mengubah jenis/ukuran huruf (change case) pada MS Word.

5. F4 Tombol ini digunakan untuk mengulang prosedur/aksi sebelumnya pada MS Word (Mis. Sebelumnya dilakukan format bold pada suatu kata/kalimat, maka prosedur bold ini dapat dilakukan lagi dengan meng-highlight kata/kalimat lain dan menekan F4). Kombinasi tombol Alt + F4 akan menutup window/aplikasi yang sedang aktif. Jika tidak ada window yang aktif, maka akan menampilkan shut down dialog box.

6. F5 Tombol ini digunakan untuk melakukan refresh, membuka Find and Refresh dialog box pada MS Word, dan memulai slide show pada MS PowerPoint.

Z. Fadjri D411 10 965

Sistem Operasi Komputer


7. F6 Tombol ini digunakan untuk mengaktifkan menu bar pada MS Word. Kombinasi tombol Ctrl + F6 (dan Alt + F6) akan memindahkan ke window sebelumnya jika terdapat beberapa dokumen yang terbuka pada MS Word.

8. F7 Tombol ini digunakan untuk menjalankan Spell and Grammar check pada MS Word. Kombinasi tombol Shift + F7 saat sebuah kata dipilih akan membuka thesaurus pada MS Word.

9. F8 Saat booting system, tombol ini digunakan untuk membuka start up menu. Tombol ini juga digunakan untuk menambah kata/kalimat/paragraf yang disorot/di-blok pada MS Word. Kombinasi tombol Shift + F8 akan mengurangi kata/kalimat/paragraf yang disorot/di-blok pada MS Word. Kombinasi tombol Alt + F8 akan membuka dialog box Macro pada MS Word.

10. F9 Pada MS Word, kombinasi tombol Ctrl + F9 akan meng-insert sebuah empty field ({ }) dan Ctrl + Shift + F9 akan menghilangkan hyperlink pada kata/kalimat yang dipilih.

11. F10 Pada MS Word, tombol ini digunakan untuk mengaktifkan menu bar Kombinasi tombol Ctrl + F10 digunakan untuk me-maximize window dokumen pada MS Word.

12. F11 Tombol ini memungkinkan toggle antara full screen view dan normal view pada browser. Pada MS Excel akan membuka chart tools. Kombinasi tombol Shift + F11 pada MS Excel akan menambahkan worksheet baru. Kombinasi tombol Alt + F11 akan menampilkan Microsoft Visual Basic Code.

13. F12 Tombol ini menampilkan menu Save-as pada MS Word. Kombinasi tombol Ctrl + F12 akan menampilkan menu Open pada MS Word. Kombinasi tombol Ctrl + Shift + F12 akan menampilkan menu Print pada MS Word.

Z. Fadjri D411 10 965

Sistem Operasi Komputer


14. Enter Tombol ini berfungsi untuk melaksanakan perintah dan berpindah pada baris baru pada sebuah dokumen.

15. Tab Tombol ini memindahkan posisi pointer pada dialog button selanjutnya dan memindahkan teks/pointer sesuai tab yang telah di-set pada ruler pada MS Word. Kombinasi Alt + Tab digunakan untuk navigasi pada aplikasi yang berjalan. 16. Del Tombol ini akan menghapus item yang terpilih. Pada dokumen (teks), tombol ini akan menghapus 1 karakter di kanan pointer. Kombinasi Shift + Del akan menghapus item secara permanen. 17. Backspace Tombol ini akan menghapus 1 karakter di kiri pointer. 18. Insert Tombol ini digunakan untuk toggle fungsi insert. 19. Home Tombol ini digunakan untuk memindahkan pointer pada awal baris. 20. End Tombol ini digunakan untuk memindahkan pointer pada akhir baris. 21. Page Up Tombol ini digunakan untuk menaikkan (scroll up) layar. 22. Page Down Tombol ini digunakan untuk menurunkan (scroll down) layar. 23. Space Tombol ini digunakan untuk memberikan spasi 1 karakter. 24. PrntScr Tombol ini digunakan untuk meng-copy tampilan pada layar ke clipboard. Kombinasi Alt + PrntScr akan meng-copy window aktif saja ke clipboard. 25. Num Lock Tombol ini digunakan untuk toggle antara fungsi pengetikan angka dan operator matematis dan fungsi tombol navigasi. 26. Scroll Lock Tombol ini digunakan untuk toggle penguncian fungsi scroll. 27. Shift Tombol ini digunakan untuk mengaktifkan fungsi tombol tertentu (pada tombol yang memiliki lebih dari satu fungsi) dan mengubah karakter huruf.

Z. Fadjri D411 10 965

Sistem Operasi Komputer


28. Ctrl Tombol ini digunakan bersama dengan tombol lain akan menampilkan fungsi operasi khusus. Ctrl + A Ctrl + B Ctrl + C Ctrl + D Ctrl + E Ctrl + F Ctrl + G Ctrl + H Ctrl + I Ctrl + J Ctrl + K Ctrl + L Ctrl + M Ctrl + N Ctrl + O Ctrl + P Ctrl + Q Ctrl + R Ctrl + S Ctrl + T Ctrl + U Ctrl + V Ctrl + W Ctrl + X Ctrl + Y Ctrl + Z Ctrl + [ menyorot/mem-blok semua (select all) format bold copy menampilkan Font dialog box, bookmark pada browser format center alignment menampilkan Find dialog box menampilkan Go To dialog box menampilkan Replace dialog box format italic format justify alignment insert hyperlink format left alignment mengubah indent new document open document print document format normal style format right alignment save document mengubah hanging indent format underline paste close window/tab cut redo undo menurunkan ukuran font memindahkan pointer ke akhir dokumen/window memindahkan pointer ke awal dokumen/window memindahkan pointer ke kata sebelumnya memindahkan pointer ke kata selanjutnya menghapus kalimat selanjutnya

Ctrl + End Ctrl + Home Ctrl + Ctrl + Ctrl + Del

Z. Fadjri D411 10 965

Sistem Operasi Komputer


Ctrl + Backspace Ctrl + Shift + Esc Ctrl + Alt + Del menghapus kalimat sebelumnya menampilkan Task Manager menampilkan Windows Security/Task Manager

B. Fungsi pada aplikasi WinAmp 1. F1 2. Ctrl + A 3. Ctrl + W 4. Ctrl + T 5. Alt + W 6. Alt + E 7. Alt + G 8. Alt + V 9. Alt + L 10. Alt + F 11. Alt + K 12. Ctrl + J 13. J 14. Alt + M 15. Ctrl + H 16. R 17. S 18. Alt + 3 19. Z 20. X 21. C 22. V 23. Shift + V 24. Ctrl + V 25. B 26. L 27. Ctrl + L 28. Shift + L menampilkan Help toggle Always-on-Top toggle Windowshade mode toggle time display mode toggle Main Window toggle Playlist Editor toggle Graphical Equalizer toggle Video Window toggle Media Library membuka menu utama (Main Menu) mengatur plug-in visual menampilkan window Jump-to-time menampilkan window Jump-to-file minimize winamp menampilkan history toggle Repeat toggle Shuffle menampilkan file info kembali ke Track sebelumnya play/restart/unpause pause/unpause stop stop dengan Fadeout stop setelah track berakhir pindah ke track selanjutnya menampilkan window Open File menampilkan window Open URL menampilkan window Open Folder

Z. Fadjri D411 10 965

Sistem Operasi Komputer


29. 30. 31. 32. 33. Enter 34. Delete 35. Alt + Del rewind (5 detik) pada track yang sedang berjalan fast forward (5 detik) pada track yang sedang berjalan menaikkan volume menurunkan volume memainkan file yang dipilih menghapus file yang dipilih dari Playlist menghapus missing files pada Playlist

Z. Fadjri D411 10 965

Anda mungkin juga menyukai