Anda di halaman 1dari 1

Periksa BREATHING (LihatDengar-Rasakan) Napas Normal selama 10detik. Apabila Bernapas, Lakukan Posisi Pemulihan.

. Rentangkan Lengan terdekat dengan Anda, bukalah telapak tangannya.


(gambar 1)

POSISI PEMULIHAN

Dengan satu tangan anda, pegang telapak tangan lainnya dan tempatkan punggung tangannya di pipi yang lebih dekat. Tahan dengan tangan anda.
(Gambar 2).

orban yang tidak bereaksi terhadap tindakan rangsang yang dilakukan Penolong (UnResponse) akan beresiko mengalami kematian karena jalan napas terhalang/tertutup. Posisi Pemulihan (Recovery Position) merupakan tindakan yang Tujuannya agar jalan napas tetap terbuka. Dilakukan pada Korban yang tidak respon akan tetapi bernapas. Langkah-langkah Penatalaksanaan untuk mempertahankan jalan Napas, disebut Posisi Pemulihan Recovery Position- sebagai berikut : Lakukan Penilaian, Singkirkan DANGER/BAHAYA. DRsABCerlutut sedekat Pastikan keadaan AMAN. mungkin dengan K

Dengan tangan yang lain, tekuk lutut korban dan pastikan bahwa telapak kakinya rata dengan lantai. Perlahan mundur kebelakang, lalu tarik lututnya .
(Gambar 3)

Secara perlahan, dongakkan kepalanya untuk mempertahankan jalan napas jika perlu setarakan tangan di bawah pipi untuk menopang kepala. Pastikan mulutnya mengarah ke lantai
(Gambar 4)

Atur lutut kaki mengarah sudut yang sesuai, agar posisi lebih nyaman. (Gambar 5) Periksa dengan cermat keadaan Korban. Tindakan yang sederhana ini, dapat menyelamatkan banyak nyawa.

Berlutut sedekat mungkin dengan Korban

Periksa RESPONSE SHOUT FOR HELP Apabila Korban Tidak Response, segera. Aktifkan Bantuan, Hubungi
Pelayanan Ambulans Gawat Darurat PMI 118.

Gambar 1

Gambar 2

Buka Jalan Napas (AIRWAY).


Gambar 5 Gambar 4 Gambar 3

Pelatihan Pertolongan Pertama Posisi Pemulihan

Anda mungkin juga menyukai