Anda di halaman 1dari 2

ITB Fair 2012, dengan pertama diselenggarakan pada 2004, memasuki penyelenggaraa n kelimanya.

Dari taun ke taun, fokus yang dibawa dalam event duatahunan ini ada lah sebagai wadah apresiasi karya mahasiswa ITB, untuk menunjukkan ke masyarakat bahwa "ITB memiliki potensi yang dapat dimanfaatkan ke masyarakat" Di tahun ini, ITBFair membawa pokok permasalahan yang hendak diselesaikan, yaitu masalah DEINDUSTRIALISASI. Secara gamblang, deindustrialisasi dapat didefinisik an sebagai : 'turunnya peranan industri dalam perekonomian secara menyeluruh'. D engan semangat utama menyelesaikan permasalah bangsa itu, ITBFair 2012 memiliki rangkaian acara : 1. Ganesha Expo (Acara Puncak) - Pameran Karya Memperkenalkan karya2 mahasiswa ITB kepada masyarakat. Dengan target 100.000 pen gunjung, diharapkan dapat menginspirasi masyarakat luas & sekaligus sebagai ajan g kolaborasi antarhimpunan ITB - Problem Meet Solver Mahasiswa2 terpilih dari himpunan ITB berkolaborasi menyelesaikan permasalahan y ang terjadi di kota Bandung. Solusi yang diajukan akan langsung diterapkan, deng an mekanisme penerapan yang masih terus disempurnakan - Proficio Award Dengan diberi apresiasi tinggi atas karyanya, diharapkan mahasiswa ITB akan sema kin produktif menghasilkan karya. Proficio Award ini dirancang untuk menjadi sal ah satu parameter keberhasilan suatu karya mahasiswa ITB - Scholarship Fair Disediakan stand penyedia informasi beasiswa di ITB. Masing2 stand dijaga oleh p enerima beasiswa tersebut, untuk memberi informasi real yang terjadi 2. Edukasi - Gema Inspirasi Talkshow 'Cipta Karya, Cinta Indonesia' yang akan mengupas tuntas permasalahan d eindustrialisasi, technopreneur, creativepreneur, dan sociopreneur di Indonesia - Forum Satyadaya Perwakilan mahasiswa dari 75 perguruan tinggi Indonesia akan berkumpul bersama m embawa permasalah industri yang terjadi di daerahnya masing2. Permasalah itu dik elompokkan & didiskusikan bersama dengan masukan dari pelaku2 industri, dan SOLU SI dari Forum ini akan dibawa kembali ke daerahnya - Sociopreneur Competition Sesuai dengan sociopreneur, pemenang kompetisi ini adalah karya yang memiliki ni at kuat & aplikatif untuk diterapkan di masyarakat. Karya yang menang akan menda pat bantuan dari foundation, untuk diaplikasikan langsung. 3. Pre-Event - Ganesha Goes to School Untuk menggugah semangat berkarya & mengenalkan acara ITB Fair, akan diadakan ro adshow ke SMA2 di Bandung & DKI Jakarta - Ganesha Bites Publikasi dalam bentuk public art space & flashmob yang mencerdaskan masyarakat mengenai ITB Fair 2012 - Ganesha Boom Berlokasi di Trans Studio Bandung, akan diadakan kolaborasi kesenian, mini exhib ition, workshop, flashmob yang dilengkapi instalasi artistik membawa suasana ITB Fair - Ruang Ganesha Acara dwimingguan di mana mahasiswa ITB berekspresi & berkreasi di hadapan massa ITB 4. Opening Closing - Opening Performance kesenian, penyalaan bulb tree, pengaktifan pythagorean device, dan p

eluncuran balon raksasa ITBFair 2012 - Closing Penampilan teatrikal dgn video mapping, light show, pyrotechnique, peluncuran 10 0 flying lantern & fireworks serta penyerahan simbolis Celengan Ganesha (yg diis i pengunjung selama acara berlangsung) 5. Entertainment & Culinary - Pasar Malam - Festival Kuliner Ganesha 6. Competition - GaneshaKidz (kelas 4-6 SD) - Physics for Fun (siswa SMP) - Pythagoraswithch (siswa SMA) Pythagora device = perangkat yg menggabungkan fenomena ilmiah & teknologi. Penju rian berdasar proposal, sketsa masterplan, video dan penilaian melalui website I TBFair - Lomba Menggambar Karikatur/Komik (umum) Untuk mengkampanyekan peningkatan jam kerja perindustrian Indonesia Sebagai timeline kasar:

Anda mungkin juga menyukai