Anda di halaman 1dari 5

Soal Ulangan Tengah Semester (UTS) I

Mata Pelajaran Kelas Jumlah Soal Waktu Nama Sekolah Nama : : : : : : IPS I 30 90 menit SDN Sukalaksana

A. Pilihlah Jawaban Yang Paling Benar !


1. Pengalaman menyedihkan akan membuat . . . . a. Tertawa b. Menangis c. Tertidur 2. Yang merupakan pengalaman lucu adalah . . . . a. Jatuh Dari Pohon b. Dirawat Di Rumah Sakit 3. Pengalam yang dialami oleh diri sendiri disebut . . . . a. Pengalaman Hati b. Pengalaman Teman 4. Contoh kasih sayang ibu adalah . . . . a. Menyusui b. membenci 5. Orng tua mendidik anaknya dengan . . . . a. Marah marah b. Kasih Sayang 6. Dengan saudara kita tidak boleh . . . . 7. 8. 9. 10.

c. Bertemu Badut c. Pengalaman Diri

c. Main main

a. Bermain b. Bertengkar c. Sayang Saling menyayangi antar saudara membuat orang tua . . . . a. Marah b. Menangis c. Bahagia Memperkenalkan diri menyebutkan . . . . a. Cita cita b. Orang Tua c. Nama Ibu dari ayah adalah . . . . a. Nenek b. Paman c. Bibi Adik laki laki ibu dipanggil . . . . a. Bibi b. Paman c. Kakek

Soal Ulangan Tengah Semester (UTS) I


Mata Pelajaran Kelas Jumlah Soal Waktu Nama Sekolah Nama : : : : : : B Indonesia I 30 90 menit SDN Sukalaksana

A. Pilihlah Jawaban Yang Paling Benar ! 1. Mina kesekolah selalu . . . seragam a. Berpeci b. Berjilbab c. Berpakaian 2. Mina mandi di . . . mandi a. Kamar b. Dapur c. Sungai 3. Sebelum tidur kita menggosok . . . . a. Kaki b. Mulut c. Gigi 4. Deni merasa haus deni ingin . . . . a. Minum b. Mandi c. Makan 5. Cit cit cit adalahs suara dari . . . . a. Sapi b. Anjing c. Tikus 6. Andi berkunjung kerumah iwan, adi mengetuk . . . . a. Jendela b. Pintu c. Tembok 7. . . . saya mau lewat a. Awas b. Minggir c. Permisi 8.

Gambar benda diatas di gunakan untuk . . . . a. Merapikan Rambut b. Makan c. Menulis 9. Ibu biasa masak di . . . . a. Dapur b. Kamar c. Teras Rumah 10.

Nama binatang diatas adalah . . . . a. Kucing b. Sapi c. Anjing

Soal Ulangan Tengah Semester (UTS) I


Mata Pelajaran Kelas Jumlah Soal Waktu Nama Sekolah Nama : : : : : : IPA I 30 90 menit SDN Sukalaksana

A. Berilah Tanda Silang (x) Pada Jawaban Yang Benar ! 1. Nida membawa tas belanjaan dengan . . . . a. Kaki b. Perut c. Tangan 2.

3. 4. 5. 6. 7.

8. 9. 10.

Gambar diatas adalah . . . . a. Mata b. Mulut c. Hidung Agar tubuh kita sehat sebaiknya makan . . . . a. Satu Kali Sehari b. Dua Kali Sehari c. Tiga Kali Sehari Nida mandi dengan air . . . . a. Batu b. Daun c. Sabun Mandi Untuk kesehatan sebaiknya menghirup udara . . . . a. Pengap b. Bersih c. Kotor Kuku yang kotor harus di . . . . a. Gunting b. Dibiarkan c. Diberi Warna Hidung dapat membedakan . . . . a. Wangi wangian b. Panas dan Dingin c. Rasa Manis Pahit dan Asin Sebelum tidur kaki kita seharusnya di . . . . a. Dibiarkan b. Dibersihkan c. Dikotori Susu murni berasal dari . . . . a. Tumbuhan b. Tepung c. Sapi Sehabis makan piring yang kotor sebaiknya . . . . a. Dibiarkan b. Disimpan c. Dibersihkan\

Soal Ulangan Tengah Semester (UTS) I


Mata Pelajaran Kelas Jumlah Soal Nama : A. Pilihlah Satu Jawaban Yang Benar ! 1. Manfaat kerja bakti adalah . . . . a. Lingkungan Menjadi Ramai c. Lingkungan Menjadi Semerawut b. Lingkungn Menjadi Kotor d. Lingkungn Menjadi Bersih 2. Memelihara lingkungan dapat dilakukan seperti berikut, kecuali . . . . a. Kerja Bakti c. Membuang Sampah Disekolah b. Menyapu Halaman d. Mengubur Kaleng kaleng Bekas 3. Penanaman kembali pohon pohon pada hutan yang gundul disebut . . . . a. Urbanisasi b. Reboisasi c. Trasmigrasi d. Administrasi 4. Halaman rumah yang banyak ditanami tumbuhan untuk obat obatan disebut . . . . a. Kebun b. Apotik c. Apotik Hidup d. Ladang 5. Pristiwa bencana alam tsunami terjadi di kota . . . . a. Riau b. Ujung Padang c. Nangro Aceh Darussalam d. Yogyakarta 6. Meluapkan sungai ciliwung sehingga menyebabkan banjir terjadi dikota . . . . a. Jakarta b. Bogor c. depok d. Bekasi 7. Penyakit Demam Berdarah disebabkan oleh . . . . a. Culex b. Anopheles c. Bakteri d. Aedes Aegepty 8. Gempa Bumi di Yogyakarta terjadi pada . . . . a. Mei 2006 b. Mei 2007 c. Mei 2008 d. Mei 2005 9. Pencemaran udara dapat mengakibatkan penyakit . . . . a. Batuk b. Rematik c. Panu d. Pegal pegal 10. Hutan yang gundul akan mengakibatkan bencana . . . . a. Kemarau b. Panas c. Tanah Longsor d. Gersang B. Isilah Titik titik Berikut Ini Dengan Jawaban Yang Benar ! 11. Halaman yang kotor oleh Daun kering yang berjatuhan, saya . . . . 12. Setelah abngun tidur, saya . . . . 13. Buanglah sampah pada . . . agar lingkungan bersih dan nyaman. 14. Terjadinya banjir diseluruh Indonesia di akibatkan . . . global. 15. Penanaman kembali pohon pada tumbuhan yanggundul disebut . . . . 16. Lingkungan yang bersih jauh dari sumber . . . . 17. Pada musim kemarau sering terjadi . . . . 18. Seluruh air yang tersumbat karena sampah dapat menyebabkan . . . . 19. Penyakit Demam berdarah disebabkan oleh nyamuk . . . . 20. Musim kemarau yang panjang juga menjadi penyebab kebakaran . . . . C. Jawablah Pertanyaan Berikut ! 21. Tuliskan penyakit apa saja yang disebabkan oleh pencemaran udara ? 22. Tuliskan kerugian yang diakibatkan sampah yang menumpuk ? 23. Mengapa kita harus membuang sampah pada tempat sampah ? 24. Tuliskan kerusakan alam apa saja yang disebabkan karena kelalaian manusia ? 25. Apakah arti rebolisasi ? : : : IPS III 30

Anda mungkin juga menyukai