Anda di halaman 1dari 14

2.

Yang bukan kriteria dari MST (Minimum Spanning Tree), yaitu :


a. Setiap ruas pada graph harus mempunyai nilai
b. Setiap ruas pada graph harus connected
c. Setiap ruas pada graph harus mempunyai arah
d. Setiap ruas pada graph tidak berarah

8. Metode Greedy digunakan dalam penyelesaian masalah-masalah


di bawah ini, kecuali :
a. Shortest Path Problem
b. Tehnik Searching dan Tehnik Sorting
c. Knapsack Problem
d. Minimum Spanning Tree Problem
2. Masalah Knapsack (Knapsack Problem) diselesaikan dengan cara :
a. MST Problem
b. Shortest Path Problem
c. Optimal on Tape Storage Problem
d. Matematika
7. Pilih pernyataan yang benar di bawah ini tentang pewarnaan
graph, yaitu :
a. Bila simpul berdampingan,maka berilah warna yang sama
b. Banyak warna yang dipergunakan, sebebas mungkin
c. Bila simpul tidak berdampingan,maka berilah warna yang
sama
d. Tidak diperbolehkan adanya simpul yang tidak
mempunyai ruas
2. Pilih pernyataan yang benar di bawah ini tentang Shortest Path
Problem, yaitu :
a. Diperbolehkan adanya simpul yang tidak mempunyai ruas
b. Ada beberapa ruas pada graph yang tidak punya nilai
c. Hanya ruas dengan nilai minimum yang mempunyai arah
d. Pilih ruas dengan nilai terbesar agar hasilnya optimal
Kasus : untuk soal no.6 – 11
B menentukan pola LaLin

C D

A
Kasus : untuk soal no.6 – 11
B menentukan pola LaLin

C D

A
8. Banyaknya simpul yang dapat digambarkan pada kasus di atas,
adalah :
a. 4 simpul c. 10 simpul
b. 13 simpul d. 12 simpul
11. Banyak ruas yang dapat digambarkan adalah :
a. 5 ruas c. 7 ruas
b. 4 ruas d. 3 ruas
Kasus : untuk soal no.6 – 11
B menentukan pola LaLin

C D

A
8. Minimum warna yang digunakan sebanyak :
a. 3 warna c. 2 warna
b. 1 warna d. 4 warna
11. Jumlah fase yang terjadi pada kasus di atas, adalah :
a. 2 fase c. 3 fase
b. 1 fase d. 4 fase
Kasus : untuk soal no.6 – 11
B menentukan pola LaLin

C D

A
10. Dalam pengaturan lampu lalin,simpul yang selalu mendapat ‘lampu
hijau’ adalah :
a. DB,AD,BC,CA c. AB,CD,BD,DB
b. AD,BD,AC,BA d. CB,DA,AB,BC
11. Kemungkinan pasangan simpul pada fase yang bisa terjadi, yaitu :
a. CA,AD,BC,AC,DA,CB,DB,BD ( lampu hijau )
b. AB,DC,CD,BA ( lampu hijau )
c. CA,AD,BC,AC,DA,CB,DB,BD,CD,DC ( lampu hijau )
d. CA,AD,BC,AC,DA,CB,DB,BD,AB,BA ( lampu merah )
1. Salah satu konsep dari kriteria Greedy yang ditawarkan oleh
Metode Greedy, yaitu :
a. Pilih obyek (barang) dengan perbandingan nilai & berat
yaitu Pi/Wi yang terkecil
b. Pilih obyek (barang) yang berat Wi minimal dahulu
c. Pilih obyek (barang) dengan nilai Pi minimal atau terkecil
d. Pilih obyek (barang) dengan selisih nilai & berat yaitu
Pi-Wi yang terkecil
8. Pada masalah Travelling Salesman terdapat pernyataan-
pernyataan yang benar di bawah ini, kecuali :
a. Semua simpul terhubung dalam graph (connected)
b. Graphnya tidak berarah
c. Menginginkan suatu route perjalanan dengan waktu/nilai
minimal
d. Route perjalanan yang dilakukan,diperbolehkan tidak
kembali ke titik/simpul awal/permulaan
1. Pilih dari gambar di bawah ini yang benar :
a. c.

b. d.

11. Masalah pengaturan jadwal kuliah dapat diselesaikan dengan


metode :
a. Knapsack Problem c. Shortest Path Problem
b. Pewarnaan Graph d. Minimum Spanning Tree
Kasus : untuk soal no.16 – 20
B
15 11
C
A 10 8 dalam km (kilometer)
7
20 7 9 F 8
E
2
D
6

9. Jalur A – C dapat ditempuh dalam jarak … :


a. 23 km c. 20 km
b. 21 km d. 22 km
12. Jalur A – F dapat ditempuh dalam jarak … :
a. 11 km c. 15 km
b. 13 km d. 16 km
Kasus : untuk soal no.16 – 20
B
15 11
C
A 10 8 dalam km (kilometer)
7
20 7 9 F 8
E
2
D
6

9. Jalur A – E dapat ditempuh dalam jarak … :


a. 9 km c. 20 km
b. 7 km d. 23 km
12. Kasus di atas merupakan contoh dari :
a. Pewarnaan Graph c. Travelling Salesman
b. Minimum Spanning Tree d. Shortest Path Problem
Kasus : untuk soal no.16 – 20
15 B 11
10 8 dalam km (kilometer)
C
A 7
20 7 9 8
2 F
E 6
D
9. Kesimpulan route perjalanan dengan jarak minimum dari kasus di atas adalah :
a. A–B = 15 c. A-D-F-C-B = 34
A-D-E-F-C = 22 A-D-F-C = 23
A-D =7 A-D =7
A-D-E =9 A-D-E =9
A-D-E-F = 15 A-B-F = 23
b. A-B = 15 d. A-E-F-C-B = 44
A-D-F-C = 23 A-E-F-C = 33
A-D =7 A-D =7
A-E = 20 A-E = 20
A-D-F = 16 A-D-F = 16
2. Terdapat 3 buah program yang masing-masing mempunyai
panjang = 8, 5, 11. Kemungkinan banyaknya order yang dapat
dibentuk adalah :
a. 3 order c. 6 order
b. 5 order d. 12 order

22. Masih ada hubungan dengan soal no.21, kemungkinan susunan


program yang optimal yaitu :
a. 3 1 2 c. 1 3 2
b. 2 1 3 d. 1 2 3
Kasus : untuk soal no. 23 – 25
Diketahui kapasitas M = 25 kg,dengan jumlah barang n = 4.
(W1,W2,W3,W4) = (7,6,5,8)
(P1,P2,P3,P4) = ( 10,20,17,15)
5. Dengan membandingkan berat Wi minimal maka dihasilkan
komposisi :
a. (1,1,4/5,7/8) c. (1,4/6,4/5,1)
b. (1,1,1,7/8) d. (6/7,1,1,7/8)

24. Dengan membandingkan Pi maksimal maka dihasilkan komposisi :


a. (6/7,1,1,1) c. (6/7,1,1,5/8)
b. (6/7,4/6,3/5,7/8) d. (1,1,1,1)
Kasus : untuk soal no. 23 – 25
Diketahui kapasitas M = 25 kg,dengan jumlah barang n = 4.
(W1,W2,W3,W4) = (7,6,5,8)
(P1,P2,P3,P4) = ( 10,20,17,15)
24. Dengan membandingkan Pi maksimal maka dihasilkan komposisi :
a. (6/7,1,1,1) c. (6/7,1,1,5/8)
b. (6/7,4/6,3/5,7/8) d. (1,1,1,1)

9. Dari kasus di atas maka dihasilkan nilai PiXi optimal, yaitu:


a. 60 c. 60,7
b. 60,1 d. 60,6

Anda mungkin juga menyukai

  • Kuis UAS PG PTI
    Kuis UAS PG PTI
    Dokumen32 halaman
    Kuis UAS PG PTI
    api-3859089
    100% (4)
  • A&l 3a
    A&l 3a
    Dokumen27 halaman
    A&l 3a
    api-3859089
    Belum ada peringkat
  • PTI2
    PTI2
    Dokumen10 halaman
    PTI2
    api-3859089
    Belum ada peringkat
  • Algo 1
    Algo 1
    Dokumen7 halaman
    Algo 1
    BoyKean Antara
    Belum ada peringkat
  • PTI Tugas
    PTI Tugas
    Dokumen3 halaman
    PTI Tugas
    api-3859089
    Belum ada peringkat
  • Pti
    Pti
    Dokumen7 halaman
    Pti
    api-3859089
    Belum ada peringkat
  • Algo TI
    Algo TI
    Dokumen24 halaman
    Algo TI
    api-3859089
    Belum ada peringkat