Anda di halaman 1dari 6

PERATURAN SEKRETARIS JENDERAL KEMENTERIAN KEHUTANAN Nomor.: P.

3/II-KEU/2010 TENTANG PERUBAHAN PERTAMA PERATURAN SEKRETARIS JENDERAL KEMENTERIAN KEHUTANAN NOMOR P.2/II-KEU/2010 TENTANG PEDOMAN HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN TAHUN ANGGARAN 2011 LINGKUP KEMENTERIAN KEHUTANAN SEKRETARIS JENDERAL, Menimbang : a. bahwa berdasarkan Peraturan Sekretaris Jenderal Kementerian Kehutanan Nomor P.2/II-Keu/2010 tanggal 13 Agustus 2010 tentang Pedoman Harga Satuan Pokok Kegiatan Tahun Anggaran 2011 Lingkup Kementerian Kehutanan, telah ditetapkan untuk Satuan Biaya Uang Harian Perjalanan Dinas Luar Negeri; b. bahwa berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 100/PMK.02/2010 tentang Standar Biaya Umum Tahun Anggaran 2011, telah ditetapkan untuk Satuan Biaya Uang Harian Perjalanan Dinas Luar Negeri, mencantumkan wilayah Asia Tengah, Asia Tenggara dan Asia Pasifik; c. bahwa pada Peraturan Sekretaris Jenderal Kementerian Kehutanan Nomor P.2/II-KEU/2010 Tentang Pedoman Harga Satuan Pokok Kegiatan Tahun Anggaran 2011 Lingkup Kementerian Kehutanan untuk Satuan Biaya Uang Harian Perjalanan Dinas Luar Negeri belum mencantumkan untuk wilayah Asia Tengah, Asia Tenggara dan Asia Pasifik d. bahwa sehubungan dengan butir c tersebut di atas, Peraturan Sekretaris Jenderal Kementerian Kehutanan Nomor P.2/IIKEU/2010 diperlukan perubahan untuk penambahan wilayah untuk Asia Tengah, Asia Tenggara dan Asia Pasifik untuk Satuan Biaya Uang Harian Perjalanan Dinas Luar Negeri, dengan Peraturan Sekretaris Jenderal Kementerian Kehutanan Mengingat .

Mengingat

: 1. Undang-Undang RI Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara; 2. Undang-Undang RI Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara; 3. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara; 4. Keputusan Presiden RI Nomor 42 Tahun 2002 tentang Pedoman Pelaksanaan APBN sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Keputusan Presiden Nomor 72 Tahun 2004; 5. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 80 Tahun 2003 tentang Pedoman Pelaksanaan Pengadaan Barang dan Jasa sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 95 Tahun 2007; 6. Peraturan Menteri Kehutanan Nomor P.40/Menhut-II/2010 tanggal 20 Agustus 201 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Kehutanan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 405); 7. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 100/PMK.02/2010 tentang Standar Biaya Umum Tahun 2011. MEMUTUSKAN:

Menetapkan : PERATURAN SEKRETARIS JENDERAL KEMENTERIAN KEHUTANAN TENTANG PERUBAHAN PERTAMA PERATURAN SEKRETARIS JENDERAL KEMENTERIAN KEHUTANAN NOMOR P.2/II-KEU/2010 TENTANG PEDOMAN HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN TAHUN ANGGARAN 2011 LINGKUP KEMENTERIAN KEHUTANAN. KESATU : Menambah 3 (tiga) wilayah Perjalanan Dinas Luar Negeri untuk Satuan Biaya Uang Harian (uang saku, tansport lokal, uang makan dan uang penginapan) pada lampiran Peraturan Sekretaris Jenderal Kementerian Kehutanan Nomor P.2/II-KEU/2010 Tentang Pedoman Harga Satuan Pokok Kegiatan Tahun Anggaran 2011 Lingkup Kementerian Kehutanan pada lampiran Tabel 37; : Ketentuan dalam lampiran Tabel 37 pada Peraturan Sekretaris Jenderal Kementerian Kehutanan Nomor P.2/II-KEU/2010 Tentang Pedoman Harga Satuan Pokok Kegiatan Tahun Anggaran 2011 Lingkup Kementerian Kehutanan, sehingga keseluruhan lampiran Tabel 37 menjadi berbunyi sebagaimana lampiran Peraturan ini; KETIGA .

KEDUA

KETIGA

: Peraturan ini menjadi satu kesatuan yang tidak terpisahkan dengan Peraturan Sekretaris Jenderal Kementerian Kehutanan Nomor P.2/IIKEU/2010 tanggal 13 Agustus 2010 Tentang Pedoman Harga Satuan Pokok Kegiatan Tahun Anggaran 2011 Lingkup Kementerian Kehutanan; : Peraturan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Pada Tanggal : : Jakarta 22 Nopember 2010

KEEMPAT

____________________________________________________

SEKRETARIS JENDERAL Ttd. DR. IR. HADI DARYANTO, D.E.A NIP. 19571020 198203 1 002 Salinan Peraturan ini disampaikan Kepada Yth: 1. Menteri Kehutanan, Jakarta; 2. Inspektur/Direktur Jenderal/Kepala Badan Lingkup Kementerian Kehutanan, Jakarta; 3. Kepala Biro/Pusat Lingkup Sekretariat Jenderal Kementerian Kehutanan, Jakarta; 4. Kepala Dinas Kehutanan Propinsi, Seluruh Indonesia; 5. Kepala Balai Besar Lingkup Kementerian Kehutanan, Jakarta; 6. Koordinator UPT Lingkup Kementerian Kehutanan, Seluruh Indonesia; 7. Kepala Unit Pelaksana Teknis/UPT Lingkup Kementerian Kehutanan, Seluruh Indonesia.

Lampiran : PERATURAN SEKRETARIS JENDERAL KEMENTERIAN KEHUTANAN TENTANG PERUBAHAN PERTAMA PERATURAN SEKRETARIS JENDERAL KEMENTERIAN KEHUTANAN NOMOR P.2/II-KEU/2010 TENTANG PEDOMAN HARGA SATUAN POKOK KEGIATAN TAHUN ANGGARAN 2011 LINGKUP KEMENTERIAN KEHUTANAN. Nomor : Tanggal : Tabel 37 SATUAN BIAYA UANG HARIAN (UANG SAKU, TRANSPORT LOKAL, UANG MAKAN, DAN UANG PENGINAPAN) PERJALANAN DINAS LUAR NEGERI SEBELUM PENYESUAIAN
GOLONGAN No.
(1)

SETELAH PENYESUAIAN
GOLONGAN KETERANGAN
(7)

NEGARA
(2)

GOL. GOL. GOL. GOL. A B C D


(3) (4) (5) (6)

No.
(1)

NEGARA
(2)

GOL. GOL. GOL. GOL. A B C D


(3) (4) (5) (6)

KETERANGAN
(7)

I. 1 2 II. 3 4 5 6 7 8 9 10 III. 11 12 13 IV. 14 15 16 17 18 19 V. 20 21 22 23 24 VI. 25 26 27 28 29 30 31

AMERIKA UTARA Amerika Serikat Kanada AMERIKA SELATAN Argentina Venezuela Brazil Chile Columbia Peru Suriname Ekuador AMERIKA TENGAH Mexico Kuba Panama EROPA BARAT Austria Belgia Perancis Rep. Federasi Jerman Belanda Swiss EROPA UTARA Denmark Finlandia Norwegia Swedia Kerajaan Inggris EROPA SELATAN Bosnia Herzegovina Kroasia Spanyol Yunani Italia Portugal Serbia 452 479 453 418 516 421 397 417 441 410 376 469 379 358 332 351 285 240 370 240 311 332 351 285 240 370 240 276 468 449 513 462 583 424 406 462 433 531 273 352 286 340 430 240 312 285 Golongan D : 340 PNS dan Anggota TNI/ 430 Polri. 500 462 508 439 459 505 450 416 461 408 413 453 316 280 380 280 270 320 316 280 380 Golongan C : 280 PNS Golongan III/c 270 sampai dengan 320 Golongan IV/b dan
Perwira Menengah TNI/ Polri yang setara.

I. 523 443 470 401 415 366 342 Golongan A : 306 Menteri, Ketua & Wakil
Ketua Lembaga Tertinggi/ Tinggi Negara,

AMERIKA UTARA Amerika Serikat Kanada AMERIKA SELATAN Argentina Venezuela Brazil Chile Columbia Peru Suriname Ekuador AMERIKA TENGAH Mexico Kuba Panama EROPA BARAT Austria Belgia Perancis Rep. Federasi Jerman Belanda Swiss EROPA UTARA Denmark Finlandia Norwegia Swedia Kerajaan Inggris EROPA SELATAN Bosnia Herzegovina Kroasia Spanyol Yunani Italia Portugal Serbia EROPA TIMUR Bulgaria Czech Hongaria Polandia Rumania Rusia Slovakia Ukraina 402 422 417 397 412 552 425 421 364 387 378 358 378 509 384 379 318 329 337 311 311 405 333 326 283 292 299 276 276 405 296 289 452 479 453 418 516 421 397 417 441 410 376 469 379 358 332 351 285 240 370 240 311 332 351 285 240 370 240 276 468 449 513 462 583 424 406 462 433 531 273 352 286 340 430 240 312 285 Golongan D : 340 PNS dan Anggota TNI/ 430 Polri. 500 462 508 439 459 505 450 416 461 408 413 453 316 280 380 280 270 320 316 280 380 Golongan C : 280 PNS Golongan III/c 270 sampai dengan 320 Golongan IV/b dan
Perwira Menengah TNI/ Polri yang setara.

1 2 II. 3 4 5 6 7 8 9 10 III. 11 12 13 IV. 14 15 16 17 18 19 V. 20 21 22 23 24 VI. 25 26 27 28 29 30 31 VII.

523 443

470 401

415 366

342 Golongan A : 306 Menteri, Ketua & Wakil


Ketua Lembaga Tertinggi/ Tinggi Negara,

391 460 432 411 382 379 394 364

274 320 338 313 278 274 292 270

240 285 289 268 238 235 250 240

240 Pejabat Negara lainnya 285 yang setara 240 221 220 Golongan B : 220 Duta Besar, Duta yang 206 Menjabat Kepala 240 Perwakilan, Pejabat
Eselon I, PNS Golongan IV/c ke atas, Perwira

391 460 432 411 382 379 394 364

274 320 338 313 278 274 292 270

240 285 289 268 238 235 250 240

240 Pejabat Negara lainnya 285 yang setara 240 221 220 Golongan B : 220 Duta Besar, Duta yang 206 Menjabat Kepala 240 Perwakilan, Pejabat
Eselon I, PNS Golongan IV/c ke atas, Perwira

425 402 410

315 302 304

280 259 270

280 Tinggi TNI/ Polri, Anggota 220 Lembaga Tertinggi/ 270 Tinggi Negara dan
Pejabat Negara Lainnya yang stara.

425 402 410

315 302 304

280 259 270

280 Tinggi TNI/ Polri, Anggota 220 Lembaga Tertinggi/ 270 Tinggi Negara dan
Pejabat Negara Lainnya yang stara.

VII. EROPA TIMUR 32 33 34 35 36 37 38 39 Bulgaria Czech Hongaria Polandia Rumania Rusia Slovakia Ukraina 402 422 417 397 412 552 425 421 364 387 378 358 378 509 384 379 318 329 337 311 311 405 333 326 283 292 299 276 276 405 296 289

32 33 34 35 36 37 38 39

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

VIII. AFRIKA BARAT 40 41 IX. 42 43 44 45 46 47 X. 48 49 XI. 50 51 52 53 54 55 Nigeria Senegal AFRIKA TIMUR Ethiopia Kenya Madagaskar Tanzania Zimbabwe Mozambique AFRIKA SELATAN Namibia Afrika Selatan AFRIKA UTARA Aljazair Mesir Maroko Tunisia Sudan Libya 338 364 300 289 338 304 305 270 248 238 279 251 285 210 190 185 208 187 285 189 190 185 183 164 296 300 244 248 183 200 160 200 308 330 292 326 281 315 254 273 241 269 241 260 190 204 180 201 214 210 166 195 180 181 214 210 357 330 310 273 290 204 290 200

VIII. 40 41 IX. 42 43 44 45 46 47 X. 48 49 XI. 50 51 52 53 54 55 XII. 494 401 393 361 402 353 382 354 361 455 349 387 355 456 283 280 251 280 264 273 254 267 320 238 273 251 363 220 218 195 255 205 213 198 208 300 195 213 195 363 207 200 195 255 185 195 195 187 300 195 200 184 56 57 58 59 60 61 62 63 64 65 66 67 68 XIII. 374 468 515 417 391 235 317 300 323 235 205 285 260 295 205 205 285 260 295 205 69 70 71 72 73 XIV. 381 335 348 339 344 347 223 193 260 200 198 257 171 165 240 180 165 200 171 165 240 180 165 180 74 75 76 77 78 79 XV. 80 81 XVI. 82 83 84 85 86 87

AFRIKA BARAT Nigeria Senegal AFRIKA TIMUR Ethiopia Kenya Madagaskar Tanzania Zimbabwe Mozambique AFRIKA SELATAN Namibia Afrika Selatan AFRIKA UTARA Aljazair Mesir Maroko Tunisia Sudan Libya ASIA BARAT Azerbaijan Bahrain Irak Yordania Kuwait Libanon Qatar Arab Suriah Turki Pst. Arab Emirat Yaman Saudi Arabia Kesultanan Oman ASIA TIMUR Rep. Rakyat Cina Hongkong Jepang Korea Selatan Korea Utara ASIA SELATAN Afganistan Bangladesh India Pakistan Srilanka Iran ASIA TENGAH Usbekistan Kazakhstan ASIA TENGGARA Philipina Singapura Malaysia Thailand Myanmar Laos 408 420 377 388 364 376 275 287 250 272 247 259 220 222 210 209 195 200 220 220 210 200 195 195 388 452 349 417 285 332 253 332 381 335 348 339 344 347 223 193 260 200 198 257 171 165 240 180 165 200 171 165 240 180 165 180 374 468 515 417 391 235 317 300 323 235 205 285 260 295 205 205 285 260 295 205 494 401 393 361 402 353 382 354 361 455 349 387 355 456 283 280 251 280 264 273 254 267 320 238 273 251 363 220 218 195 255 205 213 198 208 300 195 213 195 363 207 200 195 255 185 195 195 187 300 195 200 184 338 364 300 289 338 304 305 270 248 238 279 251 285 210 190 185 208 187 285 189 190 185 183 164 296 300 244 248 183 200 160 200 308 330 292 326 281 315 254 273 241 269 241 260 190 204 180 201 214 210 166 195 180 181 214 210 357 330 310 273 290 204 290 200

XII. ASIA BARAT 56 57 58 59 60 61 62 63 64 65 66 67 68 Azerbaijan Bahrain Irak Yordania Kuwait Libanon Qatar Arab Suriah Turki Pst. Arab Emirat Yaman Saudi Arabia Kesultanan Oman

XIII. ASIA TIMUR 69 70 71 72 73 Rep. Rakyat Cina Hongkong Jepang Korea Selatan Korea Utara

XIV. ASIA SELATAN 74 75 76 77 78 79 Afganistan Bangladesh India Pakistan Srilanka Iran

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

88 89 90 91 XVII 92 93 94 95 96

Vietnam Brunei Darussalam Kamboja Timor Leste ASIA PASIFIK Australia Selandia Baru Kaledonia Baru Papua Nugini Fiji

379 370 292 388

262 253 220 351

202 195 195 227

195 195 195 195

435 388 421 381 359

400 243 384 350 326

270 220 274 235 219

270 220 223 191 178

SEKRETARIS JENDERAL

Ttd.
DR. IR. HADI DARYANTO, D.E.A NIP. 19571020 198203 1 002

Anda mungkin juga menyukai