Anda di halaman 1dari 1

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG IMUNISASI HEPATITIS B PADA BAYI DI DESA UJONG PACU KECAMATAN MUARA SATU PEMERINTAHAN

KOTA LHOKSEUMAWE TAHUN 2011

Maryana, Ns Mawar Hayati, M. Kep Tujuan utama pembangunan nasional adalah peningkatan kualitas sumber daya manusia yang dilakukan secara berkelanjutan. Salah satu upaya peningkatan kualitas sumber daya manusia yang dilakukan secara berkelanjutan adalah melalui pembangunan kesehatan. Upaya perbaikan kesehatan antara lain dilakukan melalui pencegahan dan pemberantasan penyakit menular, penyehatan lingkungan pemukiman dan perbaikan gizi masyarakat. Berbagai upaya pembangunan kesehatan telah diupayakan oleh pemerintah bersama masyarakat, namun penyakit menular masih menjadi masalah kesehatan masyarakat termasuk penyakit hepatitis B. Data dari WHO,bayi di Indonesia yang di imunisasi hepatitis B setiap tahun sekitar 74 % dari sekitar 4,5 juta bayi yang lahir. Artinya setiap tahun ada 36 % bayi yang belum mendapat imunisasi, sehingga dalam 5 tahun menjadi 2 juta anak yang belum mendapat imunisasi hepatitis B (Soedjatmiko, 2008). Hepatitis B adalah salah satu penyakit menular berbahaya yang dapat menyebabkan Kejadian Luar Biasa (KLB) dan termasuk masalah kesehatan masyarakat di dunia termasuk Indonesia.

Anda mungkin juga menyukai