Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN PKK DI DESA LEMPER KECAMATAN PADEMAWU KABUPATEN PAMEKASAN

DISUSUN OLEH : MAHASISWA PKK

PROGRAM STUDY DIII KEBIDANAN UNIVERSITAS ISLAM MADURA 2011 - 2012

MASALAH-MASALAH PRAKTEK KEBIDANAN KOMUNITAS DI DESA LEMPER KECAMATAN PADEMAWU KABUPATEN PAMEKASAN TAHUN 2011-2012 1. Masih ada persalinan di dukun. 2. Cakupan asi ekslusif masih kurang. 3. Masih tingginya angka perokok di desa lemper. 4. Sebagian kecil masyarakat masih kurang sadar tentang pentingnya kebersihan lingkungan. 5. Kader / masyarakat kurang mampu melakukan DRT ( deteksi resti bumil )

Kegiatan / solusi dengan masalah- masalah di atas ;


1. Masih ada persalinan dukun. Melaksanakan kemitraan dukun Pelaksanaan Hari Tanggal Jam Tempat Sasaran : Jumat : 11 november 2011 : 08:00 wib : Rumah Dukun Desa Lemper Selatan. : 1 Dukun Di desa lemper selatan.

Hasil kesepakatan Bidan dan Dukun terjalin Kemitraan dan Dukun mendapatkan jasa dari bidan Rp. 25.000,00 jika mengirim pasien. Bila ada persalinan di dukun ibu dukun segera mengirim ke bidan Dukun boleh melaksanakan perawatan bayi dan ibu nifas

2. Cakupan ASI Eksklusif masih Kurang Melaksanakan kunjungan Rumah secara door to door Pelaksanaan Hari Tanggal Jam Tempat Sasaran : Kamis : 10 November 2011 : 08.00 wib : Rumah Warga Desa Lemper. : ibu nifas, ibu meneteki, ibu hamil

Melaksanakan penyuluhan di posyandu Pelaksanan Hari Tanggal Jam Tempat Sasaran : Sabtu : 12 November 2011 : 09.00 wib : dusun lemper selatan : 10 ibu hamil, 12 ibu meneteki

Hasil kesepakatan Ibu nifas, ibu meneteki, dan ibu hamil dapat memberikan ASI Eksklusif terhadap bayinya. 3. Masih tingginya angka perokok di desa lemper Melaksanakan penyuluhan di balai desa Pelaksanan Hari Tanggal Jam Tempat Sasaran Yang hadir : jumat : 18 November 2011 : 16.00 wib : balai desa : 20 warga laki-laki : 18 orang .

Hasil kesepakatan Bapak- bapak tidak Merokok di tempat umum dan di dalam rumah. Bapak Mengurangi merokok. masyarakat desa lemper masih kurang sadar tentang Pentingnya

4. Sebagian kecil

Kebersihan Lingkungan. Melaksanakan Kerja bakti dan mengunjungi rumah warga secara door to door dengan pemberian abatisasi Pelaksanan Hari Tanggal Jam Tempat : jumat : 11 November 2011 : 07.00 wib : balai desa

Sasaran

: Rumah Warga (Kamar Mandi) di Desa Lemper

Hasil kesepakatan Desa menjadi bersih dan warga terhindar dari penyakit demam berdarah. Masyarakat terbiasa hidup sehat dan bersih.

5. Kader / masyarakat kurang mampu melakukan DRT (Deteksi Resti Bumil). Melaksanakan pelatihan Kader tentang KSPR di balai desa Pelaksanan Hari Tanggal Jam Tempat Sasaran Yang hadir : jumat : 18 November 2011 : 08.00 wib : balai desa : 10 kader : 8 orang .

Hasil kesepakatan Kader mengetahui deteksi resiko tinggi pada ibu hamil. Kader dapat membantu bidan untuk mengetahui adanya resiko tinggi pada ibu hamil.

Hasil kegiatan PKK (Praktek Kebidanan Komunitas) Desa Lemper Kecamatan Pademawu Pamekasan
1. Penyuluhan kebersihan diri tentang : Gosok gigi Kebersihan kuku Cuci tangan pakek sabun

Pelaksanan Hari Tanggal Jam Tempat Sasaran Yang hadir : Rabu : 09 November 2011 : 10.00 wib : SD lemper 1 : siswa kelas 1 sebanyak 30 orang : 28 orang .

Hasil kesepakatan Siswa dan siswi dapat menjaga kebersihan gigi, kuku, dan tahu cara cuci tangan yang benar. 2. Penyuluhan tentang gizi Pelaksanan Hari Tanggal Jam Tempat Sasaran : jumat : 11 November 2011 : 19.00 wib : Rumah Warga : ibu pengajian sebanyak 50 orang

Yang hadir

: 45 orang

Hasil kesepakatan Ibu dapat mengetahui tentang gizi seimbang dan dapat mengeplikasikan di kehidupannya sehari-hari. 3. Penyuluhan tentang imunisasi Pelaksanan Hari Tanggal Jam Tempat Sasaran Yang hadir : Senin : 14 November 2011 : 09.00 wib : Balai Desa : ibu hamil 19 orang, buteki 20 org, balita 20 org : bumil 17 orang, buteki 12 org, balita 12 org

Hasil kesepakatan Balita mendapat imunisasi lengkap dan dapat mencegah penyakit yang dapat di cegah dengan imunisasi. Ibu sadar membawa anaknya ke posyandu untuk di imunisasi.

4. Penyuluhan tentang KB Pelaksanan Hari Tanggal Jam Tempat Sasaran Yang hadir : Senin : 14 November 2011 : 19.00 wib : Rumah Warga dsn. Tengah : ibu pengajian malam selasa sebanyak 68 org : 64 org

Hasil kesepakatan Ibu mudah memilih alat kontrasepsi yang di inginkan dan tahu tentang manfaat dan efek samping dari KB. Ibu dapat mengatur jarak kehamilan.

5. Penyuluhan tentang Kanker Payudara Pelaksanan Hari Tanggal Jam Tempat Sasaran Yang hadir : Rabu : 16 November 2011 : 03.00 wib : Balai Desa : ibu ibu PKK sebanyak 45 orang : 41 orang

Hasil kesepakatan Ibu dapat melaksanakan perawatan payudara sendiri (SADARI) Ibu dapat mendeteksi secara dini adanya kanker payudara.

6. Penyuluhan tentang Kesehatan Reprouksi Remaja Pelaksanan

Hari Tanggal Jam Tempat Sasaran Yang hadir

: kamis : 17 November 2011 : 14.30 wib : Madrasah Tarbiyatus Shibyan Desa Lemper : Siswa Siswi kelas VI MI sebanyak 30 orang : 29 orang

Hasil kesepakatan Siswa Siswi dapat mengetahui perkembangan fisiknya.

7. Mengadakan kelas ibu dan senam hamil. Pelaksanan Hari Tanggal Jam Tempat Sasaran Yang hadir : Jumat : 18 November 2011 : 09.00 wib : Balai Desa : ibu ibu hamil sebanyak 10 orang : 10 orang

Hasil kesepakatan Ibu dapat mengetahui perubahan pada ibu hamil, tanda bahaya pada ibu hamil, dan mengetahui tentang kehamilan. Ibu dapat melaksanakan senam hamil secara mandiri sehingga keluhan keluhan ibu hamil dapat teratasi.

Anda mungkin juga menyukai