Anda di halaman 1dari 2

http://azis.kurniawan.web.

id

Belum lama ini ada seorang pembaca blog CityCrypt mengirimkan email kepada saya dari HPnya (via MMS). Di email saya terbaca pesan dari suatu nomor telkomsel seperti berikut ini:

dan juga saya telah mencoba mengirimkan MMS ke email saya sendiri, kurang lebih tampilannya seperti berikut:

Dari situ saya menyadari bahwa sebuah nomor ponsel ternyata memiliki alamat email sendiri yang digunakan untuk MMS. Setelah menyadari hal tersebut, saya mencoba untuk mereply email (MMS) dari nomor yang bersangkutan langsung dari mail server (web mail). Di luar dugaan saya, ternyata email ke nomor telkomsel tersebut gagal dikirimkan. Tetapi, sesuai perkiraan saya, ternyata email

http://azis.kurniawan.web.id yang saya tujukan ke nomor HP saya dapat terkirim dengan baik. Alhasil setelah beberapa detik kemudian, saya mendapatkan pesan ada MMS yang masuk. Kira-kira dari siapa yah? Benar sekali, email yang saya tujukan ke nomor HP saya berhasil masuk dengan sangat baik dan mulus.

apa benar setiap nomor HP bisa melakukan hal ini?

Sepertinya tidak semua HP dapat berlaku demikian, saya mencoba mengirimkan ke nomor orang tua saya yang notabene pengguna IM3 juga (biasanya M3 cuma digunakan sama anak muda, maklum bokap orangnya gaul), akan tetapi karena nomonya tidak mengaktifkan MMS, maka pesan gagal dikirim.. Sekarang saya bisa menerima email apa saja dari HP dengan lewat MMS. cukup praktis buat HP yang tidak memiliki fasilitas mail Client. Kalau anda mau, gunakan fasilitas forwarding email (misalnya fasilitasnya Gmail) ke alamat MMS anda. Untuk membahas ini saya akan membuat artikel tersendiri. Apa kesimpulannya? Nomor IM3 yang saya gunakan dapat menerima MMS langsung dari email.. karena saya telah mengaktifkan MMS. So, kalau mau mencoba juga, silahkan, tapi saya tidak bisa menjamin 100% berhasil, karena ternyata nomor telkomsel tidak dapat melakukan hal yang sama. Kira-kira kenapa ya..?

Anda mungkin juga menyukai