Anda di halaman 1dari 7

KISI-KISI PENILAIAN MODEL PELATIHAN MEDIASI SEBAYA UNTUK MENGURANGI PERILAKU AGRESI RELASI SISWA SMP Oleh: Siswa

No 1 Aspek Materi Pelatihan 1. 2. 3. 4. 5. 2 Strategi Penyajian Materi/Pelatihan 6. 7. 8. 3 Media Pelatihan (Slide dalam bentuk PowerPoint) Indikator Kesesuaian materi dengan tujuan pelatihan Kecukupan dan kejelasan uraian materi Kecukupan dan kejelasan contoh dalam materi Kejelasan bahasa 9 Kemenarikan materi Kesesuaian strategi dengan tujuan Kecukupan latihan Kemenarikan strategi pelatihan 9. Tepat 10. Efisien 11. Menarik 10 11 12 13,13 15 16 No. Item 1,2,3,4 5 6,7 8

KUESIONER PENILAIAN MODEL PELATIHAN MEDIASI SEBAYA UNTUK MENGURANGI PERILAKU AGRESI RELASI SISWA SMP Penilaian Model Pelatihan Mediasi Sebaya Untuk Mengurangi Perilaku Agresi Relasi Siswa menggunakan skala 1 4. Skor penilaiannya adalah sebagai berikut. 1 = Jika sangat tidak setuju 2 = Jika tidak setuju 3 = Jika setuju 4 = Jika sangat setuju Silahkan memberikan penilaian dengan memberi tanda silang (X) pada pilihan (angka 1, 2, 3, atau 4) yang sesuai dengan pendapat kamu No 1 2 3 Uraian Saya mengerti apa yang dimaksud dengan perilaku agresi relasi setelah mengikuti pelatihan ini Saya dapat mengenali tanda-tanda terjadinya agresi relasi di antara teman-teman setelah mengikuti pelatihan ini Pelatihan ini dapat memberikan pengetahuan dan meningkatkan keterampilan saya untuk mengurangi perilaku agresi relasi di antara teman-teman. Setelah mengikuti pelatihan ini, saya tahu apa yang seharusnya saya lakukan jika ditunjuk untuk menjadi penengah sebaya. Apa yang disajikan/diuraikan dalam Materi Pelatihan dengan mudah dapat saya pahami Contoh yang terdapat dalam buku materi pelatihan dapat membantu memperjelas pemahaman saya terhadap materi yang disajikan Jumlah contoh yang diberikan sudah cukup untuk memperjelas pemahaman saya terhadap materi yang disajikan 1 1 1 Skala Nilai 2 3 4 2 2 3 3 4 4

4 5 6

1 1 1

2 2 2

3 3 3

4 4 4

No 8 9 10

Uraian Maksud dari setiap kalimat/kata yang terdapat dalam tulisan materi pelatihan dapat saya pahami dengan mudah Saya senang dengan isi, cara penyajian dan bahasa yang digunakan dalam materi pelatihan Cara yang digunakan guru BK dalam menyampaikan materi pelatihan membantu memudahkan saya untuk memahami materi Kegiatan praktek yang dilaksanakan dalam pelatihan meningkatkan kepercayaan diri dan kemampuan saya untuk menjadi penengah sebaya Saya senang dengan berbagai cara yang digunakan guru BK dalam menyampaikan materi pelatihan Urutan materi yang ditayangkan melalui LCD sesuai dengan urutan yang terdapat dalam materi pelatihan Materi yang ditayangkan melalui LCD membantu meningkatkan pemahaman saya terhadap materi pelatihan Meskipun singkat, saya dapat memahami maksud kalimat/kata yang ditayangkan melalui LCD Gambar dan tulisan yang ditayangkan melalui LCD cukup menarik dan membuat saya senang dalam memperhatikan materi yang disajikan

1 1 1

Skala Nilai 2 3 4 2 2 3 3 4 4

11

12 13 14 15 16

1 1 1 1 1

2 2 2 2 2

3 3 3 3 3

4 4 4 4 4

Catatan: Jika terdapat hal-hal lain yang ingin kamu sampaikan agar pelatihan ini menjadi lebih baik, silahkan menuliskannya di bawah ini, atau dibelakang lembar kertas ini: . . . ., - . 2011 Nama Siswa, ( .. )

KUESIONER PENILAIAN MODEL PELATIHAN MEDIASI SEBAYA UNTUK MENGURANGI PERILAKU AGRESI RELASI SISWA SMP Penilaian Model Pelatihan Mediasi Sebaya Untuk Mengurangi Perilaku Agresi Relasi Siswa menggunakan skala 1 4. Skor penilaiannya adalah sebagai berikut. 1 = Jika sangat tidak setuju 2 = Jika tidak setuju 3 = Jika setuju 4 = Jika sangat setuju Silahkan memberikan penilaian dengan memberi tanda silang (X) pada pilihan (angka 1, 2, 3, atau 4) yang sesuai dengan pendapat kamu No 1 2 3 Uraian Saya mengerti apa yang dimaksud dengan perilaku agresi relasi setelah mengikuti pelatihan ini Saya dapat mengenali tanda-tanda terjadinya agresi relasi di antara teman-teman setelah mengikuti pelatihan ini Pelatihan ini dapat memberikan pengetahuan dan meningkatkan keterampilan saya untuk mengurangi perilaku agresi relasi di antara teman-teman. Setelah mengikuti pelatihan ini, saya tahu apa yang seharusnya saya lakukan jika ditunjuk untuk menjadi penengah sebaya. Uraian materi sudah mencukupi untuk mendukung tercapainya tujuan pelatihan Apa yang disajikan/diuraikan dalam Materi Pelatihan ini dengan mudah dapat saya pahami Tingkat keluasan dan kedalaman materi sesuai dengan usia peserta pelatihan Skala Nilai 1 2 3 4 1 1 2 2 3 3 4 4

4 5 6 7

1 1 1 1

2 2 2 2

3 3 3 3

4 4 4 4

No 8 9 10

Aspek yang dinilai Tingkat keluasan dan kedalaman materi sesuai dengan tingkat pendidikan peserta pelatihan Contoh yang digunakan sesuai dengan materi yang disajikan Contoh yang terdapat dalam buku materi pelatihan dapat membantu memperjelas pemahaman saya terhadap materi yang disajikan Jumlah contoh yang diberikan sudah cukup untuk memperjelas pemahaman saya terhadap materi yang disajikan Contoh yang diberikan mudah untuk dipahami Contoh yang diberikan sesuai dengan usia peserta pelatihan Contoh yang diberikan sesuai dengan tingkat pendidikan peserta pelatihan Materi dan pelatihan disajikan dalam tahapan yang sistematis Materi dan pelatihan disajikan secara logis sehingga memungkinkan peserta lebih mudah memahaminya Waktu yang tersedia pada masing-masing tahapan pelatihan sudah mencukupi Secara keseluruhan, alokasi waktu yang tersedia memungkinkan tuntasnya materi yang disajikan Bahasa/kalimat/kata yang terdapat pada teks/tulisan materi sudah baku/sesuai dengan Ejaan Yang Disempurnakan (EYD) Maksud dari setiap kalimat/kata yang terdapat dalam tulisan materi pelatihan dapat saya pahami dengan mudah Bahasa/kalimat/kata yang digunakan dapat membantu memperjelas materi yang disajikan Bahasa yang digunakan sesuai dengan usia peserta pelatihan

1 1 1

Skala Nilai 2 3 4 2 2 3 3 4 4

11

12 13 14 15 16 17 18 19

1 1 1 1 1 1 1 1

2 2 2 2 2 2 2 2

3 3 3 3 3 3 3 3

4 4 4 4 4 4 4 4

20 21 22

1 1 1

2 2 2

3 3 3

4 4 4

No 23 24 25 26

Aspek yang dinilai Bahasa yang digunakan sesuai dengan tingkat pendidikan peserta pelatihan Strategi yang dirancang mendukung tercapainya tujuan yang ingin dicapai Strategi yang dirancang sesuai dengan materi pelatihan yang disajikan Cara yang digunakan guru BK dalam menyampaikan materi pelatihan membantu memudahkan saya untuk memahami materi Strategi yang dirancang sudah sesuai dengan usia peserta pelatihan Strategi yang dirancang sudah sesuai dengan tingkat pendidikan peserta pelatihan Saya senang dengan berbagai cara yang digunakan guru BK dalam menyampaikan materi pelatihan

1 1 1 1

Skala Nilai 2 3 4 2 2 2 3 3 3 4 4 4

27 28 29 30

1 1 1

2 2 2 2

3 3 3 3

4 4 4 4

Kegiatan praktek yang dilaksanakan dalam pelatihan 1 meningkatkan kepercayaan diri saya untuk menjadi penengah sebaya Petunjuk yang terdapat dalam buku panduan mudah dipahami Petunjuk yang terdapat dalam buku panduan sudah logis dan sistematis sehingga membantu mempermudah penyajian materi sesuai tahapannya Urutan petunjuk pelatihan sudah sesuai dengan urutan penyajian materi Petunjuk pelatihan mudah dan realistis untuk dilaksanakan Urutan materi yang ditayangkan melalui LCD sesuai dengan urutan yang terdapat dalam materi pelatihan Materi yang ditayangkan melalui LCD membantu meningkatkan pemahaman saya terhadap materi pelatihan 1 1

31 32

2 2

3 3

4 4

33 34 35 36

1 1 1 1

2 2 2 2

3 3 3 3

4 4 4 4

No 37 38

Aspek yang dinilai Saya dapat memahami maksud kalimat/kata yang ditayangkan melalui LCD Gambar dan tulisan yang ditayangkan melalui LCD cukup menarik dan membuat saya senang dalam memperhattikan materi yang disajikan

1 1

Skala Nilai 2 3 4 2 3 4

Catatan: Jika terdapat hal-hal lain yang perlu untuk perbaikan produk model pelatihan ini yang belum tercakup dalam daftar pertanyaan di atas, silahkan menuliskannya pada lembar berikut ini: . . . . . . . . . . . . . . ., - . 2011 Penilai,

( .. )

Anda mungkin juga menyukai