Anda di halaman 1dari 1

ROAD MAP

SUB PROYEK

Izin BPOM terselesaikan SDM Tersedia Penyedia Alat, Izin Usaha

Pencarian Supplier, Perbaikan Terselesaikan

Tempat Tersedia

12

14

16

MINGGU

Road Map dalam suatu kegiatan industri adalah grafik yang menunjukan rencana usaha yang akan dilakukan dalam suatu rentang waktu tertentu. Pada UKM Spincorn selai, Roadmap yang direncanakan kegiatan proyek ini terbagi dari 7 sub-proyek yang dikerjakan dengan memperhitungkan aspek personalia, operasional, beaya selama 12 Minggu.kegiatan masing-masing sub-proyek minimal berlangsung selama 2 minggu. Untuk 2 minggu pertama, penyedian tempat harus terlebih dahulu terselesaikan sehingga lokasi tempat industri didapatkan. Kemudian, di minggu ke-4 pencarian supplier bahan baku dan kemasan serta perbaikan renovasi tempat usaha sudah diselesaikan.

Anda mungkin juga menyukai