Anda di halaman 1dari 9

ANALISIS TAFSIR ALQURAN SURAT ALINSAAN (76) AYAT 17

Nurul Hasanah (10060308002) Lulu fatimah (10060308003) Endang Ayu Ning Tyas (10060308004)

AL-QURAN SURAT AL-INSAAN (76) AYAT 17

Dan firman Allah Taala:

Di dalam Surga itu mereka diberi minum segelas (minuman) yang campurannya adalah jahe.

KANDUNGAN KIMIA

Rimpang jahe merah mengandung minyak atsiri yang terdiri atas: Zingeberin Kamfena Lemonin Zingiberen Zingiberol gingerol, dan shogaol Kandungan lainnya, yaitu minyak damar, pati, asam organik, asam malat, asam oksalat, dan gingerin.

SEJARAH PEMANFAATAN JAHE


Jahe

berasal dari Asia Pasifik yang tersebar dari India sampai Cina. Oleh karena itu kedua bangsa ini disebut-sebut sebagai bangsa yang pertama kali memanfaatkan jahe terutama sebagai bahan minuman, bumbu masak dan obat-obatan tradisional

SEJARAH PENGOBATAN TRADISIONAL DENGAN


JAHE

CINA

1.

2.

Di cina, jahe kering telah dipakai sebagai bahan baku obat oleh seorang tabib yang hidup pada zaman kaisar Shen Nong, yang hidup 2000 tahun sebelum masehi. Di cina juga di temukan dua buku kedokteran yang pertama kali membahas khasiat jahe segar pada tahun 500 masehi.

SEJARAH PENGOBATAN TRADISIONAL DENGAN


JAHE

1.

2.

Di cina, jahe segar di anggap berbeda dengan jahe kering. Ahli pengobatan sering memakai jahe segar untuk mengusir hawa dingin atau racun dan mengurangi rasa mual. Sementara jahe kering di pakai untuk menyembuhkan kekurangan hawa dingin pada nyeri lambung , nyeri perut, diare, batuk dan rematik.

SEJARAH PENGOBATAN TRADISIONAL DENGAN


JAHE INDIA Selain Cina, India juga dikabarkan telah mengenal jahe 2000 tahun sebelum masehi Jahe segar dimanfaatkan untuk mengobati mual, asma, batuk dan rasa nyeri yang hebat dan mendadak, juga dipakai untuk mengatasi jantung berdebar-debar,gangguan pencernaan, nafsu makan menurun dan rematik.

SEJARAH PENGOBATAN TRADISIONAL DENGAN


JAHE EROPA Khasiat tanaman jahe yang tertulis pada buku kedokteran anglo saxon yang terbit pada abad ke 11. Kebanyakan orang eropa minum teh jahe untuk mengatasi gangguan pencernaan. Sebuah penelitian menyebutkan bahwa minum dua atau tiga cangkir penuh teh jahe dapat mengurangi gejala gout, perut kembung atau gangguan pencernaan (akibat terlalu banyak minum minuman keras).

KHASIAT JAHE

Anda mungkin juga menyukai