Anda di halaman 1dari 1

SILABUS PELAJARAN

Nama Sekolah Bidang Studi Kelas / Semester Standar Kompetensi


Standar Kompetensi

: SD Negeri ____________ : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan : II / 1 : 4 Mempraktikan ketrampilan dasar ritmik diorientasikan dengan ruang dan nilai- nilai yang terkandung didalamnya.
Kompetensi Dasar Materi Kegiatan Pembelajaran A. Kegiatan awal - Apersepsi B. Kegiatan inti - Eksplorasi - Elaborasi - Konfirmasi C. Kegiatan Akhir / Penenangan Indikator Pencapaian Target - Aspek psikomotor Melakukan teknik melangkah ke depan, belakang, dan samping dengan benar - Aspek koknitif Menjelaskan cara melangkah ke depan, belakang dan samping dengan benar - Aspek Afektif Tertanam rasa disiplin, toleransi, dan tanggung jawab. - Melakukan variasi langkah dan ayunan lengan dengan irama hitungan - Melakukan variasi langkah maju, mundur dan berputar dengan ayunan lengan dengan irama hitungan atau tepukan Penilaian Bentuk Contoh Intrumen Instrumen Tes - Peragakan gerak ketrampilan mengikuti irama / perbuatan menggunakan Soal pola gerak praktek lokomotor dan lokomotor - Jelaskanlah gerak dalam irama langkah dan ayunan sesuai dimensi ruang Alokasi Waktu 2 x 35 menit Sumber Bahan dan Alat - Buku Penjaskes kelas 2 - Peluit - Radio / tape - Kaset Karakter siswa yang diharapkan - Disiplin (Discipline) - Tekun (Diligence) - Tanggung jawab (Responsible) - Ketelitian (Carefulness) - Kerja sama (Cooperation) - Toleransi (Tolerance) - Percaya diri (Confidance) - Keberanian (Bravery)

Teknik Non Tes

4. Mempraktikan ketrampilan dasar ritmik diorientasikan dengan arah dan ruang dan nilai-nilai yang terkandung didalamnya

4.1 Mempraktikkan gerak ritmik ke depan, belakang, ataupun samping secara berpasangan diiringi musik dan nilai kerja sama

Gerak senam ritmik sederhana / gerak lokomotor

4.2 Mempraktekkan gerak ritmik diorientasikan dengan ruang secara beregu tanpa menggunakan musik serta nilai disiplin dan kerja sama

Gerak senam ritmik sederhana / gerak lokomotor

- Melakukan variasi langkah dan ayunan lengan dengan irama hitungan - Melakukan variasi langkah maju, mundur dan berputar dengan ayunan lengan dengan irama hitungan atau tepukan

Non tes

Tes ketrampilan / perbuatan Soal praktek

- Peragakan variasi gerak langkah dan ayunan lengan. - Peragakan variasi gerak langkah maju mundur depan belakang dan berputar dengan ayunan lengan

2 x 35 menit

- Buku Penjaskes kelas 2 - Radio / tape - Kaset

Mengetahui Kepala Sekolah

., ____________ 2011 Guru Mapel Penjaskes

Anda mungkin juga menyukai